You are on page 1of 18

RANI MAHARYATI

 An. R, 10 tahun,
Jakarta Timur,
Pelajar, Islam
ANAMNESIS
 Auto & Alloanamnesis 8 Agustus 2008.
Keluhan Utama : Bercak – bercak
kehitaman pada kaki
kanan dan kiri sejak 1
bulan yang lalu.
Keluhan Tambahan: Gatal
Riwayat Penyakit Sekarang :

1 bln yl 2 minggu yl 1 minggu yl


-Bercak -makin membesar Klinik 24jam Poliklinik kulit
RSPAD
kehitaman pd -makin banyak
kaki -lecet Tdk membaik
-Gatal
RPD : Asma & Alergi
disangkal
RPK : Tidak ada
PEMERIKSAAN FISIK
 Status generalis :
dalam batas normal
STATUS DERMATOLOGIKUS
 Pada tungkai bawah kanan dan kiri bagian
anterior, terdapat banyak nodul, beberapa
diantaranya berukuran lentikular, berbatas tegas,
hiperpigmentasi. Pada tungkai bawah kanan sisi
medial, ditemukan erosi pada lesi bekas nodul
dengan krusta diatasnya, berwarna kuning muda.
Pada tungkai bawah kanan sisi lateral, terdapat
ulkus dengan tepi tidak rata, berisi bintik-bintik
darah.
PEMERIKSAAN PENUNJANG

Tidak dilakukan
RESUME
 An.R, perempuan, 10 tahun, dengan bercak-bercak kehitaman kaki
kanan dan kiri sejak 1 bulan lalu. Bercak kehitaman bentuk titik,
makin membesar sebesar kacang polong, keras disertai gatal.
Sering menggaruk kaki sehingga lecet makin banyak, menyebar di
kaki. Jarang mencuci kaki setelah bepergian diakui. Pemeriksaan
fisik didapatkan tungkai bawah kanan dan kiri anterior: banyak
nodul, ukuran lentikular, batas tegas, hiperpigmentasi. Tungkai
bawah kanan sisi medial: erosi pada lesi bekas nodul dengan
krusta diatasnya, warna kuning muda. Tungkai bawah kanan sisi
lateral: ulkus tepi tidak rata, berisi bintik-bintik darah. Lain-lain
dalam batas normal.
DIAGNOSIS KERJA

Prurigo nodularis
DIAGNOSIS BANDING
 Dermatitis atopik
 Liken simpleks kronikus
ANJURAN PEMERIKSAAN
 Pemeriksaan histopatologi
PENATALAKSANAAN
 Umum
Meningkatkan kebersihan dan higiene
penderita, seperti :
1. Menjaga kebersihan kaki dengan selalu
mencuci kaki setelah bepergian.
2. Mencegah garukan dan gosokan.
3. Minum obat secara teratur.
 Khusus
Sistemik :
Antibiotik → Amoksisilin 3 x 250 mg
Antihistamin → Loratadin 1 x 10 mg
Topikal :
Kortikosteroid → Betametason krim 2 x sehari
PROGNOSIS
 Quo ad vitam : Bonam
 Quo ad fungtionam : Bonam
 Quo ad sanationam : Bonam

You might also like