You are on page 1of 50

SIKLUS AKUNTANSI

TRANSAKSI

Jurnal Pembalik Menyiapkan Jurnal

Neraca Saldo Setelah


Jurnal Penutup Posting Ke BB

Menyusun
Jurnal Penutup Menyusun Neraca Saldo

Menyusun Menyusun Menyusun Jurnal Penyesuaian


Laporan Keuangan Kertas Kerja

Menyusun Neraca Saldo


Yang Disesuaikan
Prinsip dalam mendebet dan mengkredit

Asset + Expenses + Prive = Liability + Equity + Revenue

Jenis Akun Bertambah Berkurang


Assets D K
Expenses D K
Prive D K
Liability K D
Equity K D
Revenue K D
AKUNTANSI
PERUSAHAAN DAGANG

Anita Rahayuningsih
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan pengertian perusahaan
dagang.
2. Memahami karakteristik perusahaan
dagang.
3. Membedakan perusahaan dagang dan
perusahaan jasa.
4. Menyebutkan rekening-rekening yang ada
dalam perusahaan dagang.
5. Menjelaskan pengertian dari rekening-
rekening perusahaan dagang.
TUJUAN PEMBELAJARAN
6. Membedakan rekening yang ada dalam
perusahaan dagang.
7. Mencatat transaksi ke buku jurnal umum
perusahaan dagang
8. Menjelaskan pengertian jurnal
penyesuaian perusahaan dagang.
9. Menjelaskan Laporan Keuangan di
perusahaan dagang.
10.Menjelaskan pengertian jurnal penutup
dan jurnal pembalik
Definisi Perusahaan Dagang

Perusahaan yang membeli barang


untuk tujuan menjualnya kembali
tanpa mengubah bentuk atau sifat
barang secara berarti.
Karakteristik Perusahaan Dagang
1. Memperoleh laba dengan jalan menjual
barang dagangan yang melebihi harga pokok
penjualan dan biaya penjualan, sehingga
sumber pendapatan utama perusahaan
dagang adalah pendapatan penjualan.
2. Membeli barang untuk tujuan menjualnya
kembali tanpa mengubah bentuk atau sifat
barang secara berarti.
3. Barang dagangan berupa barang konsumsi
atau barang produksi dan bahan baku untuk
produksi.
Karakteristik Perusahaan Dagang
4. Kegiatan perusahaan ini terutama adalah
pembelian dan penjualan barang berwujud
fisik dengan spesifikasi (berat, volume, atau
ukuran fisik lainnya) yang jelas.
5. Adanya barang dagangan yang menimbulkan
pos beban operasi yang disebut harga pokok
penjualan dan biasanya beban ini
merupakan porsi yang cukup besar
dibandingkan dengan seluruh beban yang
terjadi.
Karakteristik Perusahaan Dagang

6. Siklus operasi perusahaan dagang :


Menerima Kas Membeli Persediaan

Barang
Tagihan Kas diterima
Dikirimkan

Penjualan Tunai
Penagihan

Penjualan Kredit Penjualan Persediaan


Persediaan
Piutang Barang Barang
Usaha Dikirim Dagangan
Perbedaan Perusahaan Dagang dan
Perusahaan Jasa
Keterangan Perusahaan Jasa Perusahaan Dagang
Wujud Barang Berwujud Non Fisik Berwujud Fisik

Akun dalam Laporan - Tidak terdapat akun Persediaan Barang - Akun Persediaan Barang Dagangan
Keuangan Dagang (Neraca) (Neraca)
- Tidak terdapat akun Beban Pokok - Akun Beban Pokok Penjualan (Laporan
Penjualan (Laporan Laba Rugi) Laba Rugi)

Siklus Operasi Tagihan Barang


Kas Kas
Dikirimkan diterima

Tagihan Hasil
Dikirimkan Pekerjaan
Persediaan
Piutang Piutang Barang Barang
Usaha Usaha Dikirim Dagangan
Perbedaan Perusahaan Dagang dan
Perusahaan Jasa
Perbedaan Perusahaan Dagang dan
Perusahaan Jasa

Keterangan Perusahaan Dagang Perusahaan Jasa


Kegiatan Utama Membeli dan menjual Memberikan jasa
barang dagangan dari kepada pengguna jasa
pemasok
Persediaan Memiliki persediaan Tidak memiliki
barang jadi persediaan barang jadi
Penentuan Harga Relatif Mudah Tidak perlu menentukan
pokok barang harga pokok barang
Rekening-rekening dalam Perusahaan Dagang

a. Pembelian
Akun ini dipergunakan untuk mencatat jumlah harga beli barang
dagangan yang dibeli selama satu periode.
b. Retur Pembelian
Akun ini dipergunakan untuk mencatat jumlah harga barang
yang dikembalikan kepada pemasok karena alasan tertentu.
c. Potongan pembelian
Akun ini dipergunakan untuk mencatat potongan harga yang
diterima dari penjual karena perusahaan membayar harga
barang dalam masa potongan.
d. Beban angkut pembelian
Akun ini dipergunakan untuk mencatat jumlah biaya angkut
barang-barang yang dibeli jika ditanggung oleh perusahaan.
Rekening-rekening dalam Perusahaan Dagang
e. Penjualan
Akun ini dipergunakan untuk mencatat pendapatan dari
penjualan barang dagangan.
f. Retur penjualan
Akun ini dipergunakan untuk mencatat jumlah harga
barang yang diterima kembali dari pelanggan karena
alasan tertentu.
g. Potongan penjualan
Akun ini dipergunakan untuk mencatat jumlah potongan
tunai atau cash discount yang diberikan kepada
pelanggan karena dia membayar dalam masa potongan
sebagaimana tertera dalam syarat pembayaran.
h. Beban angkut penjualan
Akun ini digunakan untuk mencatat jumlah beban
pengangkutan barang-barang yang dijual yang
ditanggung perusahaan.
Rekening-rekening dalam Perusahaan Dagang

i. Utang dagang
Akun ini digunakan untuk mencatat timbulnya utang
dagang dan pelunasan kewajiban atas pembelian secara
kredit.
i. Piutang dagang
Akun ini digunakan untuk mencatat timbulnya piutang
dagang dan penerimaan pelunasan piutang atas
penjualan secara kredit.
Transaksi
Pembelian
PEMBELIAN SECARA TUNAI

Pembelian xxx -
Kas - xxx

PEMBELIAN SECARA KREDIT

Pembelian xxx -
Utang Dagang - xxx
Retur Pembelian

Pengembalian barang yang telah dibeli,


dikarenakan barang rusak atau tidak
sesuai dengan pesanan. Ini dikenal
sebagai retur pembelian.
Retur Pembelian dari Pembelian secara TUNAI

Kas xxx -
Retur Pembelian - xxx

Retur Pembelian dari Pembelian secara KREDIT

Utang Dagang xxx -


Retur Pembelian - xxx
Potongan Pembelian
Agar Utang Dagang yang dibayarkan lebih kecil,
maka harus dibayarkan sesuai dengan potongan
pembelian/diskon/termin/syarat pembayaran.

2/10;n/30 3/15;n/45

EOM
n/30
2/5;n/30
Potongan Pembelian
Jika faktur dibayar dalam
jangka waktu 10 hari Faktur tanggal 12
setelah tanggal faktur Maret 2018 senilai
Rp 2000
Maksimal tanggal Syarat:
22 Maret 2018 2/10, n/30

Dibayar Rp1.600 (dikurangi


Potongan Pembelian sebesar 2%)
Pelunasan utang dan mendapat potongan
pembelian
Utang dagang xxx -
Kas xxx -
Potongan Pemb - xxx

Pelunasan utang dan tidak mendapat


potongan pembelian
Utang dagang xxx -
Kas - xxx
CONTOH KASUS

7/4/2018 Perusahaan membeli Barang Dagangan


sebesar Rp. 2.450.000,- di Toko Raya (Faktur:
122) dengan termin 3/5; n/30.

8/4/2018 Perusahaan mengembalikan barang


dagangan ke toko Raya dikarenakan rusak
sebesar Rp. 150.000,-

13/4/2018 Perusahaan melunasi faktur 122.


Transaksi Penjualan
PENJUALAN SECARA TUNAI

Kas xxx -
Penjualan - xxx

PENJUALAN SECARA KREDIT

Piutang Dagang xxx -


Penjualan - xxx
Retur Penjualan

Pengembalian barang yang telah dijual,


dikarenakan barang rusak atau tidak
sesuai dengan pesanan. Ini dikenal
sebagai retur penjualan.
Retur Penjualan dari Penjualan secara TUNAI

Retur Penjualan xxx -


Kas - xxx

Retur Penjualan dari Penjualan secara KREDIT

Retur Penjualan xxx -


Piutang Dagang - xxx
Potongan Penjualan
Agar piutang dagang cepat
menjadi kas, maka diberi potongan
penjualan/diskon/termin/syarat
pembayaran.

2/10;n/30 3/15;n/45

EOM
n/30
2/5;n/30
Potongan Penjualan
Jika faktur dibayar dalam
jangka waktu 10 hari Faktur tanggal 12
setelah tanggal faktur Maret 2018 senilai
Rp 2000
Maksimal tanggal Syarat:
22 Maret 2018 2/10, n/30

Diterima kas Rp1.600 (dikurangi


Potongan Penjualan sebesar 2%)
4 Pelunasan piutang dan memberi
potongan Penjualan
Kas xxx -
Potongan Penj xxx -
Piutang Dagang - xxx

Pelunasan piutang dan tidak memberi


potongan Penjualan
Kas xxx -
Piutang Dagang - xxx
CONTOH KASUS

2/4/2018 Perusahaan menjual Barang Dagangan


sebesar Rp. 1.500.000,- kepada Toko Jaya
(Faktur: 200) dengan termin 2/10; n/30.

4/4/2018 Perusahaan menerima pengembalian


barang dagangan dari toko Jaya dikarenakan
rusak sebesar Rp. 200.000,-

11/4/2018 Memperoleh pelunasan dari faktur 200.


Ongkos Angkut
Free On Board Destination

Penjual membayar ongkos angkut

Fruit Express

Hak pemilikan beralih ke


pembeli ketika barang tiba
Biaya Angkut Penjualan xxx - di tempat tujuan.
Kas - xxx
Free On Board Shipping Point

Pembeli membayar ongkos angkut

Fruit Express

Hak pemilikan
beralih ke pembeli Biaya Angkut Pembelian xxx -
pada titik Kas - xxx
pengiriman.
PIUTANG DAGANG & UTANG DAGANG

Piutang Usaha = Piutang Dagang

Utang Usaha = Utang Dagang


BIAYA PENJUALAN & BIAYA
ADMINISTRASI UMUM

Biaya Penjualan
adl: biaya-biaya yang berkaitan langsung dengan proses
penjualan barang dagangan.
Contoh: Biaya Iklan, Biaya angkut, Biaya Komisi, dll

Biaya Administrasi Umum


adl: biaya-biaya yang tidak langsung berkaitan dengan
kegiatan penjualan.
Contoh: Biaya Listrik, B. Pegawai administrasi, dll
LATIHAN SOAL 1
Selama bulan september 2018, Terjadi transaksi keuangan dari
CV Kraya adalah sebagai berikut:
Tanggal 1/9 Dibeli barang dagangan dari Fa. Prima Jumlah
faktur Rp 2.500.000 dengan syarat 3/10, n/30
Tanggal 3/9 Dibayar sisa utang yang lalu dari UD Praya Rp
2.600.000 dengan mendapat potongan pembelian 2%
Tanggal 4/9 Dijual barang dagangan pada toko Jaya Rp
3.000.000 dengan syarat 2/10, n/30
Tanggal 5/9 Dibeli dari CV Sentosa Rp 5.500.000 dengan syarat
2/10, n/30
Tanggal 8/9 Dijual barang dagangan pada Toko Citra Rp
3.450.000 dengan syarat 2/15, n/30
Tanggal 10/9 Pengembalian barang oleh toko Citra sebesar Rp
150.000, karena tidak sesuai pesanan.
Tanggal 13/9 Diterima pembayaran dari toko Jaya untuk
penjualan tanggal 4/9/2018
Tanggal 16/9 Dibayar pada CV Sentosa pembelian tanggal
5/9/2018
Tanggal 17/9 Dibayar pada Fa Prima pembelian tanggal 1/9/2018
Tanggal 17/9 Dibeli tunai peralatan kantor Rp 2.900.000 dan
perlengkapan toko Rp 250.000
Tanggal 18/9 Dijual tunai barang dagangan Rp 2.000.000 kepada
UD Sentosa
Tanggal 19/9 Dikembalikan barang yang rusak Rp 750.000 dari UD
Sentosa transaksi pada tanggal 18/9/2012
Tanggal 20/9 Dibeli tunai barang dagangan di UD Murni Rp
2.750.000
Tanggal 22/9 Dijual pada PT Apollo barang dagangan Rp
3.800.000 dengan syarat 2/10. n/30
Tanggal 25/9 Dibayar biaya gaji sebesar Rp 3.500.000
Diminta :
Buatlah jurnal umum untuk transaksi-transaksi di atas.
LATIHAN SOAL 2
Diketahui Saldo Awal akun-akun Toko ”Cepat Pintar” bulan April 2018
adalah sebagai berikut:
NAMA REKENING DEBIT KREDIT
Kas Rp 23,475,100 -
Kas Kecil Rp 500,000 -
Piutang Dagang Rp 2,198,000 -
Cadangan Kerugian Piutang - Rp 47,312
Persediaan Barang Dagangan Rp 20,751,250 -
Iklan Dibayar dimuka Rp 500,000 -
Persediaan Perlengkapan Rp 950,000 -
Tanah Rp 20,000,000 -
Gedung Rp 45,000,000 -
Akumulasi Penyusutan Gedung - Rp 3,000,000
Kendaraan Rp 12,000,000 -
Akumulasi Penyusutan Kendaraan - Rp 800,000
Peralatan Rp - -
Akumulasi Penyusutan Peralatan - Rp -
Utang Dagang - Rp 16,045,000
Modal - Rp 105,482,038

JUMLAH Rp 125,374,350 Rp 125,374,350


Berikut adalah transaksi Toko ”Cepat Pintar” selama bulan April 2018:

1/4/2018 Perusahaan menjual Barang Dagangan sebesar Rp. 1.175.000,-


kepada Toko Adi Jaya (Faktur: 220) dengan termin 2/10; n/30.
2/4/2018 Perusahaan membayar utang dagang (FPb No. 205) kepada UD
Alam Jaya tertanggal 6 Januari 2018 sebesar Rp. 4.365.000,-
3/4/2018 Perusahaan membeli barang dagangan di PT Karindo sebesar
Rp.1.687.500,- (FPb No: 411) dengan termin 3/10; n/30.
4/4/2018 Perusahaan menerima pengembalian barang dagangan dari toko
Adi Jaya dikarenakan rusak sebesar Rp. 175.000,-
5/4/2018 Perusahaan menjual barang dagangan kepada UD Bina Harapan
sebesar Rp. 2.716.000,- (Faktur No: 221) dengan termin 2/10;
n/30.
5/4/2018 Perusahaan telah menyelesaikan jasa reparasi komputer milik UD
Bina Harapan sebesar Rp. 500.000,- (Laporan Penyelesaian
Reparasi No: 108) dengan termin n/30.
6/4/2018 Perusahaan mengembalikan barang karena rusak kepada PT
Karindo (MD No: 002) sebesar Rp. 125.000,-
11/4/2018 Perusahaan menerima pelunasan piutang dagang (faktur No:
220)
12/4/2018 Perusahaan membayar utang dagang (faktur No: 411).
15/4/2018 Perusahaan menerima pelunasan piutang dagang (faktur no:
221)
16/4/2018 Perusahaan membeli mebelair untuk toko di toko Agung
sebesar Rp. 5.500.000,- secara tunai.
26/4/2018 Perusahaan membeli barang dagangan di Toko Karya Cahaya
(FPb No: 630) sebesar Rp. 2.500.000,- dengan termin 2/10; n/30.
28/4/2018 Penjualan Tunai selama bulan April 2018 adalah:
Penjualan Barang : Rp. 2.335.500,-
Pendapatan Jasa : Rp. 750.000,-
28/4/2018 Tn. Fairuz sebagai pemilik mengambil uang untuk kepentingan
pribadi sebesar Rp. 2.000.000,-
28/4/2018 membayar biaya-biaya selama satu bulan dengan rincian
sebagai berikut:
Biaya Kebersihan : Rp. 100.000,-
Biaya Angkut Pembelian : Rp. 75.000,-
Biaya Angkut Penjualan : Rp. 45.000,-
MATERI BERIKUTNYA

PENERAPAN JURNAL KHUSUS DI


PRAKTIKUM PENGANTAR AKUNTANSI

You might also like