You are on page 1of 13

Biskuit Sehat dari Tepung Wikau Maombo dengan Isolat Protein Cacing

Tambelo (Bacthronophorus Sp) Sebagai Produk Pangan Fungsional Kaya


Protein dan Anti Malaria

Fahrul Karim SERTIN Muh. Rahmad Ramadan


Q1A115228 Q1A116050 Q1A115101
Import Gandum Indonesia Jumlah penyakit
pada tahun 2013 mencapai malaria ±
6.7 juta ton hingga tahun 258.924.888 jiwa
2017 mencapai 11.48 juta (Kemenkes RI,
ton (Asosiasi Tepung Terigu 2017)
Indonesia (APTINDO)
2017)

Biskuit Sehat dari Tepung Wikau Maombo


dengan Isolat Protein Cacing Tambelo
(Bacthronophorus Sp) Sebagai Produk
Pangan Fungsional Kaya Protein dan Anti
Malaria
Rumusan Masalah
Bagaimana keunggulan inovasi produk biskuit
anti malaria dari tepung Wikau Maombo dan
cacing Tambelo?

Bagaimana hasil analisis nilai gizi dan penilaian


daya terima organoleptik produk biskuit sehat
dari tepung Wikau Maombo dan cacing Tambelo?

Bagaimana hasil analisis SWOT produk biskuit


sehat dari tepung Wikau Maombo dan
cacing Tambelo?
Tujuan & Manfaat
Menghasilkan produk inovasi unggul biskuit sehat dari
tepung Wikau Maombo dan cacing Tambelo berprotein
tinggi sebagai pangan fungsional anti malaria.

Memberikan informasi nilai gizi dan hasil penilaian


organoleptik produk biskuit sehat sehat dari tepung
Wikau Maombo dan cacing Tambelo

Menginformasikan hasil analisis SWOT produk biskuit


sehat dari tepung Wikau Maombo dan cacing Tambelo
Tepung Wikau Maombo dan
Penderita Autis

Kandungan Gizi Cacing


Tambelo (Bactronophorus sp.)
Kajian
Kandungan Gizi Cacing Tambelo Yang
Teori Berperan Sebagai Anti Malaria

Isolat
PROSES PEMBUATAN
Biskuit Sehat dari Tepung Wikau Maombo dengan Isolat Protein Cacing Tambelo
(Bacthronophorus Sp) Sebagai Produk Pangan Fungsional Kaya Protein dan Anti
Malaria
Pemanasan
Tambelo Pencucian Pengukusan
(60 ℃)

Tepung Tambelo Penghalusan Pengeringan

Pencampuran adonan
biskuit Wikau Maombo Pengocokan Pembentukan
dengan Isolat protein (Mixer) adonan
Tambelo

Pemanggangan
selama 15-20
menit
Uji Proksimat Biskuit Tambelo SNI Biskuit

Kadar Air 1,35% Maks 5%

Kadar Abu 1,85% Max 2%

Protein 12% Min 9%

Lemak 34,41% Min 9,5%

Karbohidrat 50,39% Min 70%

Kadar Serat 5,72% Maks 0,5%


Hasil Uji Organoleptik

TINGKAT KESUKAAN BISKUT SEHAT TAMBELO


Karakteristik Biskuit Tambelo

76 74.6 72 72
Nilai Hedonik

3.8 3.73 3.6 3.6

Warna Aroma Rasa Tekstur


Nilai Kesukaan Persentase Kesukaan %
Penerimaan Biskuit Sehat Tambelo

80
73.3

60 60
80
70
60
NILAI HEDONIK

50
40
30
20 12 11 9 9
10
0
Warna Rasa Aroma Tekstur
KARAKTERISTIK BISKUIT TAMBELO

Jumlah Panelis Suka Persentase %


Kekuatan (Strengths)

Kelemahan (Weaknesses)
Peluang (Opportunities) Mengembangkan dan meningkatkan
potensi ketahanan pangan lokal

Ancaman (Threats)
KESIMPULAN

Keunggulan Biskuit Sehat dari Tepung Wikau Maombo dengan Isolat


Protein Cacing Tambelo (Bacthronophorus Sp) yaitu sebagai produk
pangan fungsional yang kaya akan protein dan berpotensi sebagai produk
pangan anti malaria

Nilai gizi pada Biskuit Sehat dari Tepung Wikau Maombo dengan Isolat
Protein Cacing Tambelo (Bacthronophorus Sp) yaitu kadar air 1,35%
Kadar abu 1,85%, Kadar protein 12%, kadar lemak 34,41%, karbohidrat
50,39%, kadar serat 5,72%.

Biskuit Sehat dari Tepung Wikau Maombo dengan Isolat Protein Cacing
Tambelo (Bacthronophorus Sp) berpotensi untuk dikembangkan ditinjau
dari analisis SWOTnya.

You might also like