You are on page 1of 23

PENATALAKSANAAN

GANGGUAN PERKEMBANGAN
PADA
ANAK DAN REMAJA

KELOMPOK 1
tujuan

Membantu mengembangkan
keterampilan memecahkan
konflik yang baik pada anak 
anak dapat berfungsi pada tingkat
perkembangan yang sesuai
1. PENANGANAN
GANGGUAN TINGKAH LAKU
1. INTERVENSI KELURGA
a. Perilaku anak +  penguatan positif
b. Anak antisosial dan agresif  Jeda serta hilangnya
perlakuan istimewa

2. PENANGANAN MULTISISTEMIK
pelayanan terapi intensif dan komprehensif di dalam
komunitas
target  remaja, keluarga, sekolah, kelompok sebaya
tempat  di lingkungan yang valid secara ekologi

3. PENDEKATAN KOGNITIF
mengendalikan amarah
tidak melibatkan keluarga  dikhawatirkan hanya
bermanfaat untuk jangka pendek
2. DISABILITAS BELAJAR
1. KESULITAN MEMBACA
a. instruksi fonik
b. melafalkan dengan keras
2. SULIT MEMBEDAKAN BUNYI TERTENTU
didengarkan rekaman audio yang memperlambat
pengucapan bunyi
3. MENGATASI MASALAH SOSIAL & EMOSIONAL
SEKUNDER YANG DIALAMI
a. memberikan pengetahuan kepada anak dan
keluarga tentang disabilitas tsb
b. mengatasi reaksi emosional
c. mengajari untuk beradaptasi
3. RETARDASI MENTAL
1. PENANGANAN RESIDENSIAL
retardasi mental berat serta dengan cacat fisik  institusi
mental

2. INTERVENSI BEHAVIORAL BERBASIS PENGONDISIAN


OPERANT
a. Membagi perilaku menjadi beberapa target
b. meningkatkan keterampilan motorik halus, penerimaan
oleh orang lain, dan keterampilan mengurus diri sendiri
c. pemberian reward

3. INSTRUKSI DENGAN BANTUAN KOMPUTER


visual & auditori u/ mempertahankan konsentrasi

4. INTERVENSI KOGNITIF
4. AUTISME
1. PENANGANAN BEHAVIORAL
meningkatkan motivasi anak (pujian dan
bermain)
2. OBAT- OBATAN
naltrekson  membantu berinteraksi dan
mengurangi perilaku melukai diri sendiri
5. ADHD
1. Stimulan  metilfenidat & Ritalin
(mengurangi hiperaktivitas, inatensivitas,
dan impulsivitas)
2. Terapi kombinasi (penanganan tingkah laku
+ pengobatan)  hasil lebih bagus
 Terapi Individual
 Terapi Kelompok
 Terapi Keluarga
 Terapi Rawat Inap
Terapi Individual
 Pasien remaja  membutuhkan hubungan
yang nyata dengan seorang ahli terapi

 Ahli terapi  orang tua lain karena remaja


masih membutuhkan pengasuhan dan
pengasuhan ulang yang sesuai

 Terapi rawat jalan individual  keluarga


serta lingkungan hidup tidak terlalu
terganggu dengan keadaan pasien
Terapi Kelompok
 Sebagian > remaja berteman dengan teman
sebaya daripada dengan orang dewasa 
menghilangkan ketidakseimbangan.

 Menjawab masalah interpersonal

 Metodenya meliputi konseling dengan


program bimbingan sekolah, konseling
kelompok di sekolah, dan konseling teman
sebaya
Terapi Keluarga
 Penyuluhan keluarga penting untuk
membantu keluarga mendapatkan
keterampilan dan bantuan yang diperlukan
guna membuat perubahan.

Misal  Remaja dengan fobia sekolah


sederhana + melarikan diri + seksualitas
remaja + perjuangan untuk otonomi
Terapi Rawat Inap

 Indikasi : - bunuh diri


- gangguan kepribadian
- gangguan psikotik
Implementasi
 Bentuk rasa saling percaya
Dengarkan secara aktif, tunjukkan perhatian
dan dukungan

 Tempatkan diri sebagai pihak yang netral

 Dukung kelebihan pasien


Menjelaskan hubungan antara pikiran,
perasaan, dan perilaku
Remaja dengan gangguan
perkembangan pervasif
 Ciptakan lingkungan yang aman,
dan bantu orangtua untuk
melakukannya juga di rumah

· Bantu orangtua mengurangi


perasaan bersalah dan
menyalahkan atas apa yang mereka
alami
Remaja dengan ADHD
 Berikan medikasi stimulan di pagi hari
guna memaksimalkan efektivitasnya untuk
kegiatan di siang hari

 Bantu keluarga menyusun jadwal yang


tetap untuk makan, tidur, bermain, dan
mengerjakan tugas sekolah

 Bekerjasama dengan sekolah, keluarga,


dan tim kesehatan jiwa untuk memastikan
penempatan ruang kelas yang sesuai
Remaja dengan gangguan perilaku
 Buat batasan-batasan yang tegas, jelas, dan
konsisten tentang konsekuensi atas perilaku

 Bantu orangtua menentukan dan mempertahankan


batasan yang telah ditetapkan

 Berikan umpan balik positif atas perilaku yang baik

 Dorong klien mengekspresikan kemarahannya


dengan sikap verbal yang tepat

 Catat tanda-tanda perburukan perilaku dan lakukan


intervensi segera
TERIMA
KASIH

You might also like