You are on page 1of 27

MENGAPA REMAJA MUDAH

MENYALAHGUNAKAN ??
MUDAH DIPENGARUHI KAWAN:
remaja masih memiliki jiwa yang
labil dan masih mencari jatidiri
sehingga mudah dipengaruhi dan
ikut-ikutan teman.
RASA INGIN TAHU YANG TINGGI:
remaja suka mencoba hal-hal baru,
termasuk yang dapat
membahayakan dirinya.
SOLIDARITAS KELOMPOK :
kuatnya rasa solidaritas remaja
menyebabkan ia sulit menolak
tekanan anggota kelompoknya
termasuk tawaran narkoba.

INGIN TAMPIL MENONJOL :


remaja sering mencari perhatian
dengan harapan terlihat berani,
percaya diri dan tampil beda.
MENGHILANGKAN RASA
BOSAN DAN STRES : remaja
sering menganggap narkoba
dapat menyelesaikan masalahmasalah yang dihadapinya.
KEINGINAN MEMBERONTAK :
sebagian remaja menggunakan
narkoba sebagai reaksi
pemberontakan terhadap
kekuasaan orang tua.

FAKTOR PENYEBAB.
FAKTOR
LINGKUNGAN : hub.
tdk harmonis dgn.
Ortu, lingkungan
rawan narkoba,
kurang kontrol,
tekanan kelompok
sebaya.
FAKTOR INDIVIDU :
coba-coba, ingin
diterima, ikut trend,
kenikmatan sesaat,
cari perhatian, ikut
tokoh idola.
FAKTOR ZAT :
menimbulkan
ketergantungan fisik
dan psikis, mudah
didapat.

REMAJA BERISIKO
TINGGI

Remaja yg tdk bisa berkomunikasi


dg. Ortu.
Tidak berada dalam pengawasan
ortu.
Kontrol diri yg rendah
kepercayaan diri dan harga diri yg
rendah.
Tidak mau mengikuti norma/
aturan/tata tertib.
Suka mencari sensasi.
Bergaul/tinggal dilingkungan
penyalahguna narkoba
Dikucilkan atau sulit menyesuaikan
diri dgn lingkungan.
Memiliki anggota keluarga
penyalahguna nark.
Rendah penghayatan spiritualnya.

GEJALA DINI PENYALAH


GUNAAN NARKOBA.
o Susah diajak bicara.
o Mulai sulit unt diajak
terlibat dalam kegiatan
keluarga.
o Mulai pulang terlambat
tanpa alasan.
o Mudah tersinggung.
o Mulai berani bolos.

CIRI-CIRI PENYALAH
GUNAAN NARKOBA.
PERUBAHAN FISIK DAN
LINGK. SEHARI-HARI :
Jalan sempoyongan, bicara
pelo, tanpak mengantuk.
Kamar tdk mau diperiksa
atau selalu dikunci.
Sering didatangi atau menerima telpon orang tak dikenal.
Ditemukan obat-obatan,
kertas timah, jarum suntik,
korek api dikamar/didalam
tas.

Terdapat tanda-tanda bekas


suntikan/sayatan.
Sering kehilangan uang/
barang dirumah.
Mengabaikan kebersihan diri.
PERUBAHAN PSIKOLOGIS:
Malas belajar.
Mudah tersinggung.
Sulit berkonsentrasi.
PERUBAHAN PERILAKU
SOSIAL :
Menghindari kontak mata
langsung.

Berbohong atau manipulasi


keadaan.
Kurang disiplin
Bengong/linglung.
Suka membolos
Mengabaikan kegiatan
ibadah.
Menarik diri dari aktivitas
bersama keluarga.
Sering menyendiri atau
bersembunyi di kamar mandi
digudang atau ditempat
tertutup.

JENIS DAN EFEK PENGGUNAAN NARKOBA


HEROIN dikenal dgn nama putau
atau PTW.
KHAS merup. Narkoba yg sangat
cepat menimbulkan ketergantungan,
berupa serbuk putih dgn rasa pahit,
penggunaan dpt disuntik, dihirup dan
dimakan.

EFEK Menimbulkan rasa mengantuk, lesu,


penampilan dungu, jalan mengambang, euforia.

Gejala putus zat tidak mengancam secara fisik tp


psikis : rasa tdk nyaman pd perut, kram otot, nyeri
tulang, gejala seperti flu (sakau).
Dapat bengkak daerah suntikan, tetanus, HIV AIDS,
Hepatitis, problem jantung paru, gangguan siklus
menstruasi pada wanita.

GANJA = Mariyuana, hashis,


gelek, budha stick, marjane.
KHAS Menimbulkan ketergantungan psikis tu yg rutin menggunakan.
Bentuk daun kering, cairan yg lengket,
minyak, damar ganja.
EFEK Menurunkan ketrampilan
motorik, bingung,kehilangan
konsentrasi, penurunan motivasi,
meningkatkan nafsu makan, euforia.
Komplikasi pada daerah pernafasan,
sistem peredaran darah, kanker.

OBAT PENENANG Obat


tidur, pil koplo. BK, Nipam,
Valium, Lexotan dll.
KHAS Bentuk tablet/caps,
digunakan dgn menelan
langsung.
EFEK Pelo, respon fisik,
mental, emosi melambat.
Dosis tinggi tidur, cemas,
sensitif, marah.
Bila +alkohol dpt kematian.
G/ putus zat berlangsung lama
dan serius.

ECSTASY = inex, XTC, Huge


drug, Yupie drug, Butterfly dll.
KHAS Bentuk berupa tablet
warna-warni, penggunaan dgn ditelan
secara langsung.
EFEK Denyut jantung, Tek.drh
meningkat, euforia, rasa percaya diri
hilang, selanjutnya timbul cemas,
depresi, rasa lelah beberapa hari.
Dpt mengakibatkan kematian ok
dehidrasi atau cairan yg berlebihan.
Menimbulkan kerusakan otak yg
permanen.

METHAMPHETAMINE Shabu
shabu = Ubas.
KHAS bentuknya berupa kristal
dan cairan, penggunaan dgn dihisap
dgn alat di-bong.
EFEK Menimbulkan perasaan
melayang, berlanjut menjadi gelisah
yang sangat.
Aktivitas tubuh dipercepat berlebihan
Penggunaan yg lama akan merusak
tubuh, bahkan kematian karena over
dosis.

ALKOHOL Memperlambat kerja


system syaraf pusat, memperlambat
syaraf motorik, menekan pernafasan
G/ putus zatnafsu makan hilang,
sensitif, tak bisa tidur, kejang otot,
halusinasi s/d kematian.
ZAT YG MUDAH MENGUAP : lem,
thinner. Bensin, spiritus memperlambat kerja otak dan SSP, euforia,
puyeng, pelo, penurunan kesadaran.
OBAT YG MENIMBULKAN
HALUSINASI : jamur kotoran kerbau,
sapi, kecubung kerja pada SSP,
euforia, ggan emosi, halusinasi.

DAMPAK PSIKOLOGIS
LAINNYA :
o Emosi yg tak terkendali
o Cenderung berbohong
o Tanggung jawab (-)
o Hub. dgn keluarga, guru, teman, lingkungan terggu.
o Merasa dikucilkan atau menarik diri dari lingkungan.
o Tak perduli dgn nilai dan norma yang ada.
o Cenderung melak. tindak pidana kekerasan, pencurian
dan mengganggu ketertiban umum.

PEMULIHAN PENYALAHGUNAAN
NARKOBA
Butuh waktu ygbcukup lama
memulihkan kondisi fisik, psikis dan
sosial harus menjalani program
rehabilitasi.
Butuh biaya besar, waktu, upaya kerja
keras, disiplin, niat yg kuat dan
kerjasama antara keluarga dan
lembaga/pusat rehabilitasi.
Tidak ada jaminan sama sekali bahwa
ia tidak dapat kambuh/ menggunakan
lagi, sekalipun seorang pecandu sudah
pulih selama beberapa tahun.
Pemulihan adalah perjuangan seumur
hidup.

PERAN DAN TANGGUNG JAWAB


ORANG TUA.
ORTU MENJADI PANUTAN.
Mis. Ortu menghendaki anak tidak
merokok ortu juga tdk merokok.
Ortu perlu jujur dan mengakui kelemahan-kelemahan
nya kepada anak tanpa harus merasa takut dan
kehilangan wibawa.
ORTU MENJADI TEMAN DISKUSI.
Apapun yg disampaikan anak, baik/buruk perlu
didengarkan ajak anak unt berdialog lb terbuka dan
lebih mendalam. Pilih waktu yg tepat, jaga kerahasiaan
anak, perhatikan ekspresi dan tingkah laku anak dan
jagalah emosi anda.

ORTU MENJADI TEMPAT


BERTANYA.
Ortu perlu mengikuti perkembangan remaja dan permasalahannya, sehingga dapat memberikan
penjelasan bila anak bertanya
termasuk ttg narkoba.
MAMPU MEMBUAT ATURAN SECARA KONSISTEN, KONTINYU DAN KONSEKUEN.
Aturan dibuat dgn mempertimbangkan pendapat
anggota keluarga secara umum. Dan sekali aturan itu
ditetapkan, maka harus dilaksanakan oleh seluruh
anggota keluarga tidak terkecuali oleh ortu.

MAMPU MENGEMBANGKAN TRADISI KELUARGA DAN NILAI-NILAI


AGAMA.
Mengerjakan pekerjaan
rumah bersama-sama
keluarga pd hari libur,
makan malam bersama,
rekreasi bersama, sholat,
doa, ibadah bersama.
ORTU PERLU MENGGALI POTENSI ANAK UNTUK
DIKEMBANGKAN MEL. BERBAGAI MACAM KEGIATAN.

Pengembangan potensi ini dapat menumbuhkan prestasi


bagi anak sehingga dapat menumbuhkan rasa percaya diri,
harga diri yg positip dan akhirnya anak akan memiliki jati diri
yg stabil.

ORTU BERPERAN SEBAGAI


PEMBIMBING BAGI ANAK.

Peranan sebagai pembimbing anak


terutama dalam membantu anak
mengatasi berbagai masalah yg
dihadapi dan mengembangkan
alternatif penyelesaian masalah
termasuk dalam mengatasi tekanan
dan pengaruh negatif teman
sebayanya.
ORTU PERLU MENGONTROL KEGIATAN ANAK.
Setiap anak yg hendak pergi ortu perlu bertanya dhgn rinci
kemana tujuan, kapan pulang dgn siapa mereka pergi dll. Kontrol
ini menunjukkan bahwa ortu punya perhatian khusus kpd anaknya
dan tidak membiarkan anak unt bertindak semaunya sendiri.
Dialog sangat diperlukan dan menerima keberatan-keberatan
yang disampaikan anak.

ORTU PERLU MENGENAL TEMANTEMAN ANAK.

Bila anak membawa teman


kerumah, bergabung dgn mereka
sesaat unt menanyakan keadaan
dan ortunya masing-masing.
Sehingga anak merasa akrab dgn
ortu dan merasa ortu menjadi
bagian dari kelompok mereka.
MELIBATKAN ANAK UNT MEWUJUDKAN CITA-CITA
KELUARGA.
Sejak kecil anak dibiasakan terlibat dalam mewujudkan
keharmonisan keluarga,mis. Makan malam bersama, hidup hemat
dan sederhana, menabung, melakukan ibadah bersama.

TIPS BAGI ORTU


LANGKAH YG DIAJARKAN PD ANAK AGAR MEREKA DPT
LEBIH MUDAH MENOLAK TAWARAN NARKOBA DARI
TEMAN ATAU ORANG LAIN :
Berkata TIDAK bila ada yg menawarkan.
Berikan alasan yg tepat dan tegas missaya ada tugas sekolah
Alihkan topik pembicaraan.
Abaikan bila ada yg mengejek dan tetaplah pd pendirian.
Tawarkan teman unt mengerjakan kegiatan yg lain mis. nonton
mendengarkan musik, diskusi dsb.
Hindari diri dari kelompok teman pengguna.

SIKAP ORTU JIKA MENGETAHUI


ANAK NYA MENYALAHGUNAKAN
NARKOBA.
BERUSAHALAH TENANG
Kendalikan rasa emosi, marah,
tersinggung atau rasa bersalah, semua
tak ada gunanya.
JANGAN TUNDA MASALAH Hadapi
kenyataan, adakan dialog terbuka dgn
anak, jangan menuduh pd saat anak
dalam pengaruh narkoba.
DENGARKAN ANAK Beri dorongan
non verbal, jangan memberi
ceramah/nasihat, jangan rendahkan
harga dirinya, buat agar anak merasa
aman dan nyaman berbicara dgn anda.

HARGAI KEJUJURAN Bila anak


sudah mengakui menggunakan narkoba,
jangan menampilkan reaksi marah. Ortu
perlu bersyukur ok anak berkata jujur.
TINGKATKAN HUBUNGAN DALAM
KELUARGA Selesaikan konflik yg ada
dalam keluarga, rencanakan membuat
kegiatan bersama-sama.
CARI PERTOLONGAN Jika sulit
mengendalikan emosi dan menghadapi
masalah minta bantuan kpd pihak ketiga yg
profesional dgn atau tanpa izin anak.
PENDEKATAN KPD ORTU TEMAN
ANAK PEMAKAI NARKOBA Kunjungi
ortu teman anak yg menggunakan, ungkap
dgn bijaksana, ajak kerja sama
menghadapi masalah.

TERIMA KASIH

You might also like