You are on page 1of 7

JOURNAL READING

Oleh: Nadhiela Adani

Latar Belakang
Radiasi sinar UV -> environmental
carcinogen
meningkatkan risiko kanker
kulit dan penuaan
Estimasi sistematik apakah seseorang
telah melebihi rata-rata terpapar UV,
masih sulit dalam klinisnya.
Tujuan dari penelitian -> membuat alat
yang sistematis memperkirakan akumulasi
pajanan UV, dan berdasarkan lokasi
geografis.

Tantangan dalam menghitung radiasi


UV seumur hidup seseorang:
Frekuensi dan durasi paparan UV tiap
individu berbeda
Riwayat tempat tinggal, karena indeks
UV bervariasi berdasarkan lokasi
geografis.

Instrumen yang sudah ada, Sun


Exposure Behaviour Inventory ->
tidak mendata riwayat tempat
tinggal dan riwayat paparan

Pada studi ini, dikembangkan kuesioner


berbasis internet untuk:
1. Estimasi kumulatif paparan UV
(Cumulative UV Exposure, CUES)
2. Hubungan sun protective behaviour
dan kanker kulit
3. CUES sebelum dan sesudah diagnosis
kanker kulit -> Apakah CUES dapat
mendeteksi perbedaan yang signifikan ?|

Metode
Rekrutmen peserta setelah disetujui
oleh Stanford University Institutional
Review Board -> via online MaretNovember 2014
Kriteria Inklusi
Usia > 18 tahun
Menetap di US > 1 tahun

Subjek yang memenuhi syarat dari


50 negara bagian dikirimi email
kesediaan
untuk
menyelesaikan
kuesioner
Case: Riwayat diagnosis kanker kulit
setelah usia 18 tahun
Control: Tidak memiliki riwayat
kanker kulit

Pengembangan dan Administrasi


kuesioner
Berdasarkan pencarian dan
peninjauan PubMed -> diciptakan 17
kuesioner.
11 item pertama -> memastikan
fenomena klinis yang relevan seperti
riwayat kanker kulit atau perilaku
pelindung matahari

You might also like