You are on page 1of 4

Nomor Lampiran Perihal

: : : Himbauan

Kepada Yth. Sdr. Orang Tua / Wali Siswa Baru SMA Negeri 5 Binjai Tahun Pelajaran 2011/2012 Di Tempat Dengan Hormat, Dihimbau kepada Orang Tua / Wali Siswa baru SMA Negeri 5 Binjai Tahun Pelajaran 2011/2012 agar dapat membayar uang kelengkapan siswa baru sebagai berikut : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Uang SPP / Komite 2 bulan (Juli dan Agustus) Uang OSIS 12 bulan (12 x Rp 3.000,-) Atribut (Topi, Dasi dan Simbol) Kain Bakal Celana / Rok Baju Kaos dan Traning Olah Raga Uang Kartu Pelajar Uang Test Pembagian Kelas Jumlah : : : : : : : Rp 140.000,Rp 36.000,Rp 75.000,Rp 46.000,Rp 150.000,Rp 10.000,Rp 15.000,-

: Rp 472.000,-

Demikian untuk dapat dimaklumi. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui : Ketua Komite

Kepala Sekolah,

H.T. SYOFYAN PALOH

Drs. AGUS ISMADI KUNCORO NIP. 19670818 199403 1 0006

SURAT PERNYATAAN KEPALA SEKOLAH

Binjai, 20 Juli 2011

Yth : Tim Monitoring Penerimaan Peserta Didik Baru Dari Perwakilan BPKP Provinsi Sumatera Utara

Sehubungan dengan Monitoring yang Saudara lakukan atas Penerimaan Peserta Didik Baru untuk tahun ajaran 2010/2011 dan tahun 2011/2012 yang bertujuan untuk memonitoring pungutan yang dibebankan kepada masyarakat, pencairan dana BKMM SMA di lingkungan Dinas Pendidikan Kota Binjai, dengan ini kami menegaskan bahwa kami bertanggung jawab atas : 1. 2. 3. Keterangan Pungutan Yang Dilaksanakan Dana BKMM yang diterima Kebenaran Data/ Dokumen yang di berikan kepada Tim Monitoring sebagai pendukung jawaban Kuesioner. Kami menyadari sepenuhnya bahwa tanggung jawab tim monitoring terletak pada simpulan tim monitoring yang dibuat dalam laporan hasil monitoring atas data/dokumen dan keterangan yang kami berikan.

Demikian penyampaian kami, atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih.

Kepala Sekolah SMA Negeri 5 Kota Binjai Provinsi Sumatera Utara

Drs. AGUS ISMADI KUNCORO NIP. 19670818 199403 1 006

DATA YANG DIBUTUHKAN


NO DATA ADA/TIDAK

1 2

Fotocopy buku tabungan dana BKMM Daftar nama siswa Baru beserta nemnya a. Tahun Ajaran 2010/2011 b. Tahun ajaran 2011/2012

3 4 5 6 7 8 9

SK Kepala Sekolah SK Pengelola Dana BKMM Laporan BKMM Juknis Dinas ttg PSB Aturan tambahan dari sekolah ttg PSB (jika ada) Jumlah siswa/daya tampung Laporan Bulanan: a. Januari 2010 b. Juni 2010 c. Juli 2010 d. Januari 2011 e. Juni 2011

10

Kuesioner untuk wali murid a. Tahun Ajaran 2010/2011 : 2 orang b. Tahun Ajaran 2011/2012 : 2 orang

11
12 13

Kuesioner Kepala Sekolah


Surat Pernyataan Kepala Sekolah Syarat Mendaftar Ulang

You might also like