You are on page 1of 2

Outbound training

Program Outbound kami rancang sebagai alat bantu proses internalisasi nilai-nilai
perusahaan (Corporate Values) dengan tujuan agar Nilai-nilai yang telah ada tidak sekedar
menjadi pengetahuan (brain memory) namun lebih jauh daripada itu mampu menjadi Myelin
(Muscle memory) yang akan terwujud menjadi tindakan, budaya dan kinerja dalam bingkai
Spiritualitas.

Bentuk Program Outbound yang kami tawarkan adalah berupa pelatihan yang terintegrasi
berakar pada Corporate Value yang telah dimiliki oleh Perusahaan yang Bapak/Ibu Pimpin
dengan mengambil spirit Integrity, Professional, Innovation dan Teamwork yang secara
keseluruhan dibingkai dalam nilai-nilai Spiritual. Pelatihannya kami kemas dalam konsep
interactive and audience centered training, sehingga menyenangkan, edukatif, dan full
experiences sesuai konsep pembelajaran bagi orang dewasa (andragogi).

Edukasi

Student Outbound adalah sebuah program permainan sambil belajar yang dilaksanakan dalam
media outdoor, dimana setiap peserta diharapkan akan muncul rasa kecintaan dan kepeduliaan
untuk melestarikan lingkungan sekitar menjadi lebih tertanam dan lebih peduli.

Dalam student outbound ini juga diharapkan setiap peserta dapat berbaur menjadi satu untuk
semakin lebih kompak dan memiliki pengalaman baru dalam pelaksanaan kegiatan melalui
permaianan yang bersifat membangun kemandirian dan keberanian.

Selain dari pada itu, student outbound ini lebih ditekankan kepada pendidikan karakter, seperti
yang telah dicanangkan oleh pemerintah (menteri pendidikan) dimana pendidikan karakter
sangat dibutuhkan untuk membentuk generasi muda yang mempunyai karakter kebangsaan yang
bagus dan kuat.

Gathering

Gathering adalah acara kumpul bersama baik itu ditujukan bagi perusahaan (Employee Gathering)
ataupun keluarga (Family Gathering) yang di kemas dalam acara rekreasi, yang di lakukan dalam suasana
yang menyenangkan dan disisipkan dengan beberapa bentuk permainan outbound, kemudian di
kombinasikan dengan kegiatan program wisata yang bertujuan untuk membangun keakraban antar
karyawan ataupun keluarga.

Sebenarnya ada persamaannya, yaitu semuanya merupakan kegiatan yang dilakukan di luar
ruangan/alam (outdoor activity). Sedang perbedaanya, kalau outing dan gathering, secara fisik, pikiran
dan emosional tidak terlalu berat. Aktivitas ini lebih mengarah pada aspek menyenangkan (fun) sehingga
tidak memerlukan persiapan khusus.

https://www.outboundmalang.co.id/

You might also like