You are on page 1of 6

PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KALIKAJAR I
Jl. Purworejo No.57 Telp. (0286) 329293
KALIKAJAR

Kriteria 2.1.4

Prasarana puskesmas tersedia terpelihara dan berfungsi dengan


baik untuk menunjuang akses, keamanan, kelancaran, dalam
memberikan pelayanan yang di sediakan.
Jl. ..................................................................................

WONOSOBO
2.1.4.1 Tersedia prasarana puskesmas
2.1.4.2 Dilakukan pemeliharaan yang terjadwal terhadap
prasarana puskesmas
2.1.4.3 Dilakukan monitoring terhadap pemeliharaan
prasarana puskesmasx. (0286) 321319
2.1.4.4 Dilakukan monitoring terhadap fungsi pemeliharaan
prasarana yang ada WONOSOBO
2.1.4.5 Dilakukan tindak lanjut terhadap hasil monitoring
DATA PRASARANA PUSKESMAS KALIKAJAR 1

Nama prasarana Fungsi

Gedung Utama
1. R. Pendaftaran Pendaftaran pasien
2. R. KIA Pelayanan KIA/ Imunisasi.
3. R. KB Pelayanan KB
4. Ruang Gigi Pelayanan Gigi.
5. WC MCK untuk Lansia / Devabel.
6. R. Laboratorium Pelayanan Laboratorium
7. R. Tindakan Pelayanan gawat darurat dan tindakan medis
8. R. BP. Umum Pelayanan Rawat jalan
9. R. Konsultasi Pelayanan konsultasi, Gizi , Kesling , MTBS

10. WC MCK Lansia , Difabel


11. Ruang Administrasi 1.
- Penanggung jawab Upaya UKS & Imunisasi Petugas UKS & Imunisasi
- Penanggung jawab Upaya P2M P2P ,Promkes dan Kesling
- Penanggung jawab Upaya Promkes & Kesling
12. Ruang Kepala Puskesmas Kepala Puskesmas
13. Ruang Pentri Persediaan makmin
14. Ruang Sholat Tempat Sholat
15. Ruang Administrasi 2
- Penanggung Jawab Tata Usaha. Ruang Kerja T.U, KIA,Gizi dan Bendahara BOK
- Penanggung Jawab KIA & Gizi. BOK
- Bendahara BOK
16. Ruang Komputer Tempat komputer
17. Ruang Aula Pertemuan dan rapat
18. Ruang Gudang Obat Menyimpan Obat
19. Ruang Dapur Memasak makmin
20. W C MCK
21. Ruang Parkir 1 Parkir kendaraan Karyawan
22. Ruang Arsip Menyimpan arsip aktif

23. Rumah Dinas Kepala Tempat Pelayanan Persalinan

24. Rumah Dinas Perawat 1 Gudang Alat

25. Rumah Dinas Perawat 2

26. Tempat Parkir 2 Tempat parkir kendaraan pasien


KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KALIKAJAR I
NOMOR : A/II/SK/ /13

TENTANG
PENANGGUNG JAWAB KEBERSIHAN PUSKESMAS KALIKAJAR I

Menimbang : a. bahwa Puskesmas Kalikajar I sebagai fasilitas kesehatan


harus melakukan pemeliharaan kebersihan prasarana;
b. bahwa lingkungan yang bersih dan sehat akan
menciptakan suasana yang kondusif untuk pelayanan
kesehatan pada masyarakat;
c. bahwa sehubungan dengan yang dimaksud di atas,
diperlukan adanya penanggung jawab kebersihan;
Mengingat :
a. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 951 / Menkes /
SK / VI / 2000 tentang Upaya Kesehatan Dasar di
Puskesmas;
b. Undang-undangNomor 25 Tahun 2004. Tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional;
c. Perataturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 Tentang
Pedoman Pembinaan Dan Pengawasan Penyelengaraan
Pemerintah Daerah;
d. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 128 / Menkes /
SK / II / 2004 tanggal 10 Februari 2004 tentang
Kebijakan Dasar Pusat Kesehatan Masyarakat;
e. KeputusanMentriKesehatan RI Nomor
128/MENKES/SK/II/2004
TentangKebijakandasarPuskesmas;
f. KeputusanMentriKesehatan RI Nomor
828/MENKES/SK/IX/2008 TentangStandarPelayanan
Minimal BidangKesehatan;
g. PeraturanDerahKabupatenWonosoboNomor 2 Tahun
2009 TentangPelayananPublik;
h. PeraturanBupatiWonosoboNomor 30 Tahun 2009
TentangPedomanPenyusunanStandarPelayananPublik;
i. Keputusan Kementrian Negara Pendayagunaan Aparatur
Negara no: 63/KEP/M.PAN/7/2003 tentang pedoman
umum penyelenggaraan Pelayanan Publik;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KALIKAJAR I TENTANG


PENANGGUNG JAWAB KEBERSIHAN LINGKUNGAN
PUSKESMAS KALIKAJAR I.

KESATU : Memeliharaan kebersihan lingkungan puskesmas menjadi tanggung


jawab petugas yang ditunjuk.
KEDUA : Menetapkan sdr. Sunardi sebagi penanggung jawab kebersihan dan
tugas-tugas cleaning service Puskesmas Kalikajar I
KETIGA : Untuk mendukung Tugas penanggung jawab kebersihan maka
diperlukan uraian kerja dalam lampiran.

Ditetapkan di : Kalikajar
Pada tanggal : Januari 2016
Kepala Puskesmas Kalikajar I

dr. Andre Setya Kurniawan


NIP. 19780524 200801 1 022
PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KALIKAJAR I
Jl.Purworejo No.57 Telp. (0286) 329293 Kel.Kalikajar Kec. Kalikajar
Kode Pos 56372

MONITORING PEMELIHARAAN PRASARANA PUSKESMAS

Tanggal :

No Kegiatan yang Hasil monitoring Keterangan


dilakukan monitoring

Kepala Puskesmas Kalikajar I Petugas

dr. Andre Setya Kurniawan Sunardi


NIP. 19780524 200801 1 022
PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KALIKAJAR I
Jl. Purworejo No.57 Telp. (0286) 329293 Kel. Kalikajar Kec. Kalikajar
Kode Pos 56372

TINDAK LANJUT MONITORING PEMELIHARAAN PRASARANA


PUSKESMAS

Tanggal :

No Hasil monitoring Tindak lanjut Keterangan

Kepala Puskesmas Kalikajar I Petugas

dr. Andre Setya Kurniawan Sunardi


NIP. 19780524 200801 1 022 NIP

You might also like