You are on page 1of 3

Latihan Teknik Lari Sambung No Latihan Teknik Penerimaan Tongkat

Dengan cara melihat (visual) Pelari yang menerima tongkat melakukannya dengan berlari sambil
menolehkan kepala untuk melihat tongkat yang diberikan oleh pelari sebelumnya.

Dengan cara tidak melihat (non visual) Pelari yang menerima tongkat berlari sambil mengulurkan tangan
kebelakang. Selanjutnya pelari sebelumnya menaruh tongkat ke tangan si pelari setelahnya.

Dari Bawah Jika pemberi memberikan tongkat dengan tangan kanan maka penerima menggunakan
tangan kiri. Saat akan memberi tongkat, ayunkan tongkat dari belakang ke depan melalui bawah.
Sementara tangan penerima telah siap di belakang dengan telapak tangan menghadap bawah. Ibu jari
terbuka lebar, sementara jari-jari yang lainnya dirapatkan. Tangan penerima berada di bawah pinggang.

Dari atas Jika pemberi memberikan tongkat dengan tangan kiri maka penerima juga menggunakan
tangan kanan. Saat akan memberi tongkat, ayunkan tongkat dari depan melalui atas.

6. Teknik Masuk Finish

Teknik masuk finish ada 3 macam, yaitu:

a. Lari terus tanpa mengubah kecepatan lari.

b. Membusungkan dada ke depan.

c. Merebahkan badan ke depan seperti orangj atuh tersungkur.

1. Start berdiri (standing start) , biasanya start ini di lakukan oleh pelari jarak menengah dan jarah jauh
di antaranya pelari 800m, 1500m, 5000m, dan 10.000m

2. Start Melayang (flying start) dilakukan hanya untuk pelari ke-2, ke-3 dan ke-4 dalam lari estapet.

3. Start jongkok (crouching start), biasanya start ini di lakukan oleh pelari jarak pendek di antaranya
pelari 100m, 200m, dan 400m.

Start jongkok terdiri atas tiga macam yaitu:

v Star pendek atau bunch start

Tangan sedikit lebih lebar dengan bahu, ibu jari membentuk huruf v, kaki yang di depan 75cm dari garis
start, kaki yang di belakang sejajar dengan tumit kaki yang di depan jarak nya sekitar satu kepal tangan.
v Start Menengah atau medium start

Posisi tangan dan ibu jari sama seperti posisi pada start pendek, kaki yang di depan 40cm dari garis start,
lutut kaki di belakang sejajar dengan ujung jari kaki yang di depan dan jarak dari ujung jari kaki di depan
satu kepal dangan lutut kaki yang sejajar dengan ujung jari kaki yang di depan

v Start Panjang atau long start

Posisi tangan dan ibu jari sama sepeti start pada star pendek , kaki yang di depan sama sepetri start
menengah yaitu 40cm dari garis start, lutut kaki di belakang sejajar dengan tumit kaki di depan dan
jaraknya satu kepal dari tumitkaki di depan ke ujung jari kaki yang di belakang.

You might also like