You are on page 1of 2

1. Apa perbedaan baik dan benar ?

Jawab :
 Bahasa yang baik :
 Tidak menggunakan bahasa baku atau bahasa yang tidak sesuai dengan
KBBI
 Hanya diperbolehkan berbicara dengan teman sebaya saja atau forum
tidak resmi
 Dapat disesuaikan dan keadaan dimana menggunakan bahasa
 Bahasa yang tidak baik :
 Menggunakan bahasa sesuai faedah KBBI
 Sesuai dengan aturan EYD
 Menggunakan bahasa formal
2. Apakah bahasa indonesia masih mampu menjadi alat pemersatu bangsa ? alasan ?
Jawab : Ya , karena bahasa Indonesia adalah identitas negara. Bahasa Indonesia juga
sebagai bahasa persatuan. Berbagai macam suku, ras, agama, dan budaya ada di
Indonesia. Dan di indonesia juga banyak daerah dan setiap daerah mempunyai bahasa
yang berbeda sesuai dengan tempat daerahnya dimana . untuk mempersatukan
komunikasi antar daerah satu dengan daerah lainnya adalah dengan bahasa indonesia, jika
memakai bahasa daerah masing-masing akan terjadinya ketidaksinambungan pada saat
komunikasi.
3. Apakah generasi penerus bangsa (mahasiswa) mampu mempertahankan bahasa indonesia
ditengah serangan bahasa asing ?
Jawab : iya mampu, salah satu caranya dengan kita banyak membaca buku dapat
meningkatkan kosakata bahasa indonesia kita sehingga kita dapat mengetahui bahasa
indonesia yang baik dan benar seperti apa pada saat kita berkomunikasi maupun menulis .
Dan juga dapat dengan cara memperkenalkan bahasa indonesia kepada bangsa asing .
4. Mengapa dipilih sebagai bahasa indonesia adalah bahasa melayu
Jawab :
1. Bahasa melayu sudah merupakan lingua franca di Indonesia, bahasa
perhubungandan bahasa perdangangan.
2. Sistem bahasa Melayu sederhana, mudah dielajari karena dalam bahasa
melayutidak dikenal tingkatan bahasa (bahasa kasar dan bahasa halus).
3. Suku jawa, suku sunda dan suku suku yang lainnya dengan sukarela
menerimabahasa Melayu menjadi bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional
4. Bahasa melayu mempunyai kesanggupan untuk dipakai sebagai bahasa
kebudayaandalam arti yang luas.
5. Pada abad ke-15 berkembang bentuk yang dianggap sebagai bentuk resmi
bahasaMelayu karena dipakai oleh Kesultanan Malaka, yang kelak disebut
sebagai bahasa
bahasa melayu dipilih sebagai bahasa Indonesia karena bahasa ini sudah menjadi
lingua franca atau bahasa pengantar di wilayah Indonesia dan Asia Tenggara sejak
ribuan tahun lalu. Salah satu buktinya adalah catatan inskripsi di Sojomerto, Jawa
Tengah yang menggunakan bahasa Melayu kuna.

5. Apa yang disebut dengan bahasa ibu ?


Jawab : Itu adalah kata gabung, maknanya ada yang harfiah ada yang konotatif,

You might also like