You are on page 1of 1

Peningkatan Citra Tubuh a, Diperlukan bimbingan antisipatif persiapan pasien terkait dengan

perubahan-perubahan citra tubuh yang [telah] diprediksikan b. Bantu pasien untuk mendiskusikan
perubahan-perubahan [bagian tubuh] sebab adanya penyakit atau pembedahan c. Bantu pasien
menentukan keberlanjutan dari perubahan-perubahan aktual dari tubuh atau tingkat fungsinya d.
Bantu pasien memilih penampilan fisik dari perasaan berharga sccara pribadi c. Pantau frekuensi
dari tanggapan mengkritisi diri

l) Perawatan luka a) Pantau karakteristik luka, termasuk warna, luas dan bau. b) Bersihkan dengan
saline normal atau cairan antiseptik (NaCl) c) Berikan perawatan pada kulit yang diperlukan.d)
Berikan balutan sesuai jenis luka. e) Pertahankan teknik balutan kompilasi melakukan perawatan
luka

S. Evaluasi Menurut Asmadi (2008) evaluasi adalah akhir dari proses keperawatan yang
merupakan pembaharuan dan terencana antara hasil akhir yang teramati dan tujuan atau saran
hasil yang dibuat pada perencanaan. Evaluasi dilakukan dengan dukungan berkelanjutan terhadap
klien dan tenaga kesehatan lainnya. Jika hasil evaluasi menunjukkan tercapainya tujuan dan
kriteria hasil, klien bisa keluar dari proses keperawatan. Jika sebaliknya, klien akan masuk
kembali ke siklus tersebut mulai dari pengkajia ulang (penilaian ulang). Secara umum,
direncanakan untuk: a. Melihat dan menilai kemampuan klien dalam mencapai tujuan b.
Menentukan apakah tujuan keperawatan telah mencapai atau tidak c. Mengkaji penyebab
tujuanjika tujuan asuhan keperawatan belum tercapai

You might also like