You are on page 1of 1

Alur pendaftaran pasien rawat jalan baru

1. Pasien Atang ke meja pendaftaran

2. Petugas menanyakan

a. Dengan BPJS /Umum

b. Poli tujuan

c. Dokter tujuan, jika pasien belum mengetahui nama dokternya, petugas memberitahu jadwal
dokter yang ada di poli. Jika dokter poli lebih dari 1, maka petugas wajib menjelaskan bahwa semua
dokter d rsph berkompeten hanya saja jadwal dokternya yang berbeda.

3. Pasien menentukan jadwal periksa.

4. Petugas meminta persyaratan pendaftaran (BPJS meliputi fotocopy, KTP, rujukan faskes 1, kartu
BPJS ).

5. Petugas mencetak nomer antrian poli.

6. Petugas mengarahkan untuk ke meja perawat / tensi.

You might also like