You are on page 1of 1

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMASSUKOWONO
Alamat : Jl. Ahmad Yani No. 102. Telp. (0331) 566168
JEMBER
Kode Pos 68194

BUKTI ANALISIS KEBUTUHAN PENDIRIAN PUSKESMAS

Sejarah singkat Puskesmas Sukowono masih menjadi BP (Balai Pengobatan) dengan


Puskesmas induk di Puskesmas Kalisat. Pada tahun 1992 BP (Balai Pengobatan)
Sukowono menjadi Puskesmas Sukowono dengan Pimpinan Kepala Puskesmas dr.
Nasim sampai tahun 1995. Puskesmas Sukowono di bangun di atas tanah seluas 2108
m².
Dengan menimbang luas Kecamatan Sukowono 43,55 km², terdiri dari 12 Desa dan
jumlah penduduk yang mencapai 56. 189 dan berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan
No. 75 Tahun 2014 dan Buku Pedoman Standart Puskesmas Dinas Kesehatan Jawa
Timur Tahun 2013. Rasio kecukupan jumlah Puskesmas adalah 1 : 30.000 penduduk agar
peran dan fungsi Puskesmas dapat berjalan dengan efektif dan efisien sehingga dapat
lebih maksimal melayani masyarakat.
Berdasarkan hal diatas tersebut maka, seharusnya di Kecamatan Sukowono terdapat
minimal 2 Puskesmas.

Mengetahui,
Plt. KEPALA UPT PUSKESMAS SUKOWONO

dr. ANDY MAULANA A


Penata Muda TK. I
NIP. 19820302 201001 1 013

You might also like