You are on page 1of 23

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMK Islam Medika Bantarbolang


Mata Pelajaran : Kebutuhan Dasar Manusia
Kelas/Semester : XI/ 1
Materi Pokok :pemenuhan kebutuhan nutrisi
Pertemuan ke- : 4 dan 5
Alokasi Waktu : 2 minggu x 6 jam pelajaran (2 x 6 x 45 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghayatidan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu keperawatan dan aplikasinya terkait
penyebab fenomena dan kejadian dalam masalah tumbuh kembang pada manusia agar
dapat memecahkan masalah terkaitpemenuhan kebutuhan nutrisi
4. Mengolah, menalar, dan mengaplikasikan tindakan keperawatan dalam ranah konkret
dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah
secara mandiri, dan mampu melaksanakan tindakan secara spesifik di bawah
pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1 Memahami nilai-nilai keimanan dengan menyadari hubungan keteraturan dan
kompleksitas alam terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya
1.2 Mendeskripsikan kebesaran Tuhan yang menciptakan berbagai sumber energi di alam
1.3 Mengamalkan nilai-nilai keimanan sesuai dengan ajaran agama dalam kehidupan
sehari-hari
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat;
tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli
lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam
melakukan percobaan dan berdiskusi.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip dan
keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di
laboratorium lingkungan
2.3 Memahami terkait masalahpemenuhan kebutuhan nutrisi
3.1 Peserta didik mampu mengaplikasikan terkait masalahpemenuhan kebutuhan nutrisi

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


Indikator :
1. Peserta didik mampu memahami terkait masalahpemenuhan kebutuhan nutrisi
2. Peserta didik mampu mengaplikasikan di lahan praktik terkaitpemenuhan kebutuhan
nutrisi

C. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui pengamatan peserta didik dapat memahami masalahpemenuhan kebutuhan
nutrisi
2. Melalui studi literatur peserta didik dapat membantu menangani masalahpemenuhan
kebutuhan nutrisi
3. Melalui studi literatur peserta didik dapat memberikan pendidikan kesehatan
tentangpemenuhan kebutuhan nutrisi
4. Peserta didik dapat menganalisis manfaat mempelajaripemenuhan kebutuhan nutrisi

D. Materi Pembelajaran (Terlampir)

E. Strategi Pembelajaran
1. Pendekatan : Pendekatan ilmiah (scientifict approach)
2. Model : Discovery Learning
3. Metode : Ceramah interaktif, video, studi literature, presentasi dan diskusi tanya jawab

F. Kegiatan Pembelajaran

PERTEMUAN PERTAMA
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka pembelajaran dengan salam dan 10 menit
berdoa bersama dipimpin oleh seorang peserta
didik dengan penuh khidmat.
2. Guru memulai pembelajaran dengan pembacaan al-
Quran surah ayat pilihan yang dipimpin oleh salah
seorang peserta didik.
3. Guru mengecek kehadiran siswa
4. Guru meminta peserta didik untuk mengecek
kebersihan kelas, minimal di sekitar meja dan kursi
tempat duduknya.
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang
ingin dicapai
6. Guru mengelompokkan peserta didik menjadi
beberapa kelompok
Inti Mengamati 70 menit

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


 Guru menayangkan slide gambar/video tentang
pemenuhan kebutuhan nutrisi
Menanya : Guru menanyakan kepada peserta didik :
 Bagaimanakah pemenuhan kebutuhan nutrisi?
Mengumpulkan data (Eksplorasi)
 Secara berkelompok, peserta didik membuat
presentasi tentang pemenuhan kebutuhan nutrisi
Mengasosiasikan
 Secara berkelompok, peserta didik
mempresentasikan dan mendiskusikan
tentangpemenuhan kebutuhan nutrisi
Mengkomunikasikan
 Peserta didik mengkomunikasikan secara lesan
tentangpemenuhan kebutuhan nutrisi
Penutup  Guru bersama-sama dengan peserta didik membuat 10 menit
rangkuman/simpulan pelajaran.
 Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi
terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
 Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan
hasil pembelajaran
 Guru menyampaikan rencana kegiatan tindak lanjut
dan menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya
 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan
salam.

PERTEMUAN KEDUA
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan 7. Guru membuka pembelajaran dengan salam dan 10 menit
berdoa bersama dipimpin oleh seorang peserta
didik dengan penuh khidmat.
8. Guru memulai pembelajaran dengan pembacaan al-
Quran surah ayat pilihan yang dipimpin oleh salah
seorang peserta didik.
9. Guru mengecek kehadiran siswa
10. Guru meminta peserta didik untuk mengecek
kebersihan kelas, minimal di sekitar meja dan kursi
tempat duduknya.
11. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang
ingin dicapai
12. Guru mengelompokkan peserta didik menjadi

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


beberapa kelompok
Inti Mengamati 70 menit
 Guru menayangkan slide gambar/video tentang
pemenuhan kebutuhan nutrisi
Menanya : Guru menanyakan kepada peserta didik :
 Bagaimanakah pemenuhan kebutuhan nutrisi?
Mengumpulkan data (Eksplorasi)
 Secara berkelompok, peserta didik membuat
presentasi tentang pemenuhan kebutuhan nutrisi
Mengasosiasikan
 Secara berkelompok, peserta didik
mempresentasikan dan mendiskusikan
tentangpemenuhan kebutuhan nutrisi
Mengkomunikasikan
 Peserta didik mengkomunikasikan secara lesan
tentangpemenuhan kebutuhan nutrisi
Penutup  Guru bersama-sama dengan peserta didik membuat 10 menit
rangkuman/simpulan pelajaran.
 Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi
terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
 Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan
hasil pembelajaran
 Guru menyampaikan rencana kegiatan tindak lanjut
dan menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya
 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan
salam.

G. Media, Alat dan Sumber Belajar


1. Media:
a. Gambar/slide
b. Power point
c. Video
d. Buku
e. Praktik langsung

2. Alat/Bahan:
1. Laboratorium keperawatan dan sarananya
2. Media :

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


Power point, gambar/video, LCD proyektor

3. Sumber Belajar:
Hidayat, Alimul A. 2004. Pengantar kebutuan Dasar Manusia Aplikasi Konsep
dan Proses Keperawatan. Jakarta:Salemba Medika
http://www. Rsstroke.com/files/peraturan/PERMENKES/PMK_No._411_ttg_
Laboratorium_Klinik. Pdf
Pusat LABKES. 2005. Petunjuk Pemeriksaan Laboratorium Puskesmas. Jakarta:
Dit.Jen BINKESMAS
Zulhetty,.dkk.2016. Laboratorium Dasar Kesehtan. Jakarta : Pilar Utama
Mandiri

H. Penilaian
1. Ketrampilan ( terlampir )
2. Pengetahuan ( terlampir )
3. Program Remidial dan Pengayaan
a. Remidial Klasikal
Jika jumlah yang remidi lebih dari 50 %, peserta didik di ajar ulang lagi
dengan metode yang sesuai.
b. Remidial Individu
Jika jumlah yang remidi kurang dari 50 %, bagi peserta didik yang remidi soal
tesnya dianalisis. Pada indikator berapa peserta didik tersebut tidak mencapai
ketuntasan. Kemudian melakukan remidi pada indikator yang belum mencapai
ketuntasan
c. Pengayaan
Peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar diberi tugas untuk
mencari contoh sebanyak-banyaknya simbol-simbol bahaya kerja di laboratorium

Pemalang, Juli 2016

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

M.Dzulfikri HR, S.E, M.A Untung Sayful, S.Kep., Ns

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


Lampiran 1
LAMPIRAN MATERI

PEMENUHAN KEBUTUHAN NUTRISI

A. Definisi Kebutuhan Nutrisi


Nutrisi adalah proses pengambilan zat-zat makanan penting (Nancy Nuwer
Konstantinides). Nutrisi merupakan proses pemasukan dan pengolahan zat makanan
oleh tubuh yang bertujuan menghasilkan energi dan dipergunakan dalam aktivitas
tubuh
Sistem Tubuh Yang Berperan Dalam Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
System yang berperan dalam pemenuhan kebutuhan nutrisi adalah system pencernaan
dan organ asesoris. Saluran pencernaan dimulai dari mulut sampai anus, sedangkan
organ asesoris terdiri dari hati, kantong empedu dan pancreas. Ketiga organ ini
membantu pencernaan makanan secara kimiawi.
B. Pengkajian
Pengkajian keperawatan terhadap masalah kebutuhan nutrisi dapat meliputi pengkajian
khusus masalah nutrisi dan pengkajian fisik secara umum yang berhubungan dengan
kebutuhan nutrisi.
1. Riwayat Makanan
Makanan meliputi informasi atau keterangan tentang pola makanan, tipe makanan yang
dihindari ataupun diabaikan, makanan yang lebih disukai, yang dapat digunakan untuk
membantu merencanakan jenis makanan untuk sekarang, dan rencana makanan untuk
masa selanjutnya.
2. Kemampuan Makan
Beberapa hal yang perlu dikaji dalam hal kemampuan makan, antara lain kemampuan
mengunyah, menelan, dan makan sendiri tanpa bantuan orang lain.

3. Pengetahuan Tentang Nutrisi


Aspek lain yang sangat penting dalam pengkajian nutrisi adalah penentuan tingkat
pengetahuan pasien mengenai kebutuhan nutrisi.
4. Nafsu Makan

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


5. Tingkat Aktivitas
6. Pengkonsumsian Obat
7. Penampilan Fisik
Penampilan fisik dapat dilihat dari hasil pemeriksaan fisik terhadap aspek-aspek berikut
: rambut yang sehat berciri mengkilat, kuat, tidak kering, dan tidak mengalami
kebotakkan bukan karena factor usia; daerah di atas kesua pipi dan bawah kedua mata
tidak berwarna gelap; mata cerah dan tidak ada rasa sakit atau pembuluh darah; daerah
bibir tidak kering, pecah-pecah, ataupun mengalami pembengkakkan; lidah berwarna
merah gelap, tidak berwarna merah terang, dan tidak ada luka pada permukaannya; gusi
tidak bengkak, tidak mudah berdarah, dan gusi yangmengelilingi gigi harus rapat serta
erat tidak tertarik ke bawah sampai di permukaan gigi; gigi tidak berlubang dan tidak
berwarna; kulit tubuh halus, tidak bersisik, tidak timbul bercak kemerahan, atau tidak
terjadi pendarahan yang berlebihan; kuku jari kuat dan berwarna merah muda.

8. Pengukuran Antropometrik
Pengukuran ini meliputi pengukuran tinggi badan, berat badan, dan lingkar lengan.
Tinggi badan anak dapat digambarkan pada suatu kurva/grafik sehingga dapat terlihat
pola perkembangannya.

9. Laboratorium
Pemeriksaan laboratorium yang langsung berhubungan dengan pemenuhan nutrisi
adalah pemerikaan albumin serum, Hb, glukosa, elektrolit, dan lain-lain.

Lampiran 2

Penilaian KI 1
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL
(LEMBAR OBSERVASI)
A. Petunjuk Umum
1. Instrumen penilaian sikap spiritual ini berupa Lembar Observasi. Observasi
merupakan teknik penilaian yang dilakukan secara berkesinambungan dengan
menggunakan indera, baik secara langsung maupun tidak langsung dengan
menggunakan instrument yang berisi sejumlah indikator perilaku yang diamati. Pada

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


jenjang SMK/MAK, kompetensi sikap spiritual mengacu pada KI-1: Menghayati dan
mengamalkan ajaranagama yang dianutnya.
2. Instrumen ini diisi oleh guru yang mengajar peserta didik yang dinilai.

B. Petunjuk Pengisian
Secara periodik, misalnya 1 atau 2 minggu sekali guru melakukan penilaian sikap
spiritual peserta didik. Caranya, guru memberitanda cek (√) pada kolom skor sesuai
sikap spiritual yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut.
4 = selalu, apabila peserta didik selalu melakukan sesuai pernyataan.

3 = sering, apabila peserta didik sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang
tidak melakukannya.

2 = kadang-kadang, apabila peserta didik kadang-kadang melakukan dan

sering tidak melakukannya.

1 = tidak pernah, apabila peserta didik tidak pernah melakukannya.

Penilaian KI 2
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SOSIAL
(LEMBAR OBSERVASI)

A. Petunjuk Umum
1. Instrumen penilaian sikap sosial ini berupa Lembar Observasi. Sikap sosial yang
dikembangkan pada Kompetensi Inti 2 di jenjang SMK/MAK meliputi:
a. jujur
b. kreatif
c. disiplin
d. tanggung jawab
e. toleransi
f. gotong royong
g. santun
h. responsif
i. pro aktif
2. Instrumen ini diisi oleh guru yang mengajar peserta didik yang dinilai.
B. Petunjuk Pengisian
Secara periodik, misalnya 1 atau 2 minggu sekali guru melakukan penilaian sikap sosial
peserta didik. Caranya, guru memberitanda cek (√) pada kolom skor sesuai sikap sosial
yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut.
4 = selalu, apabila peserta didik selalu melakukan sesuai pernyataan.

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


3 = sering, apabila peserta didik sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang
tidak melakukannya.

2 = kadang-kadang, apabila peserta didik kadang-kadang melakukan dan sering tidak


melakukannya.

1 = tidak pernah, apabila peserta didik tidak pernah melakukannya.

Guna memudahkan penilian, guru dapat membaca indikator tiap-tiap aspek sosial
sebagai berikut.

Tabel Daftar Deskripsi Indikator

Sikap dan Pengertian Contoh Indikator

 Tidak menyontek dalam mengerjakan


1. Jujur
ujian/ulangan .
adalah perilaku dapat dipercaya
dalam perkataan, tindakan, dan  Tidak menjadi plagiat
pekerjaan. (mengambil/menyalin karya orang lain
tanpa menyebutkan sumber).
 Mengungkapkan perasaan apa adanya.
 Menyerahkan kepada yang berwenang
barang yang ditemukan.
 Membuat laporan berdasarkan data atau
informasi apa adanya.
 Mengakui kesalahan atau kekurangan
yang dimiliki.

2. Kreatif  Menghasilkan ide/karya inovatif


Kemampuan seseorang untuk yang dipublikasikan/dipasarkan.
melahirkan sesuatu yang baru, baik  Menghasilkan ide/karya inovatif untuk
berupa gagasan maupun karya kalangan sendiri/ skala kecil.
nyata, baik dalam bentuk karya  Memodifikasi dan menggabungkan
baru maupun kombinasi dengan beberapa ide/karya untuk
hal-hal yang sudah ada, yang menghasilkan gagasan/karya baru.
belum pernah ada sebelumnya.  Mencoba membuat ide/karya dari
contoh yang sudah ada.
3. Disiplin
adalah tindakan yang menunjukkan  Datang tepat waktu.
perilaku tertib dan patuh pada  Patuh pada tata tertib atau aturan
berbagai ketentuan dan peraturan. bersama/ sekolah.
 Mengerjakan/mengumpulkan tugas

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


Sikap dan Pengertian Contoh Indikator
sesuai dengan waktu yang ditentukan.
 Mengikuti kaidah berbahasa tulis yang
baik dan benar.

4. Tanggungjawab
adalah sikap dan perilaku  Melaksanakan tugas individu dengan
seseorang untuk melaksanakan baik.
tugas dan kewajibannya, yang  Menerima resiko dari tindakan yang
seharusnya dia lakukan, terhadap dilakukan.
diri sendiri, masyarakat,  Tidak menyalahkan/menuduh orang
lingkungan (alam, sosial dan lain tanpa bukti yang akurat.
budaya), negara dan Tuhan Yang  Mengembalikan barang yang dipinjam.
Maha Esa  Mengakui dan meminta maaf atas
kesalahan yang dilakukan.
 Menepati janji.
 Tidak menyalahkan orang lain untuk
kesalahan tindakan kita sendiri.
 Melaksanakan apa yang pernah
dikatakan tanpa disuruh/diminta.
5. Toleransi
adalah sikap dan tindakan yang  Tidak mengganggu teman yang berbeda
menghargai keberagaman latar pendapat.
belakang, pandangan, dan  Menerima kesepakatan meskipun
keyakinan berbeda dengan pendapatnya.
 Dapat menerima kekurangan orang lain.
 Dapat mememaafkan kesalahan orang
lain.
 Mampu dan mau bekerja sama dengan
siapa pun yang memiliki keberagaman
latar belakang, pandangan, dan
keyakinan.
 Tidak memaksakan pendapat atau
keyakinan diri pada orang lain.
 Kesediaan untuk belajar dari (terbuka
terhadap) keyakinan dan gagasan orang
lain agar dapat memahami orang lain
lebih baik.
 Terbuka terhadap atau kesediaan untuk
menerima sesuatu yang baru.

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


Sikap dan Pengertian Contoh Indikator
6. Gotong royong
adalah bekerja bersama-sama  Terlibat aktif dalam bekerja bakti
dengan orang lain untuk mencapai membersihkan kelas atau sekolah.
tujuan bersama dengan saling  Kesediaan melakukan tugas sesuai
berbagi tugas dan tolong menolong kesepakatan.
secara ikhlas.  Bersedia membantu orang lain tanpa
mengharap imbalan.
 Aktif dalam kerja kelompok.
 Memusatkan perhatian pada tujuan
kelompok.
 Tidak mendahulukan kepentingan
pribadi.
 Mencari jalan untuk mengatasi
perbedaan pendapat/pikiran antara diri
sendiri dengan orang lain.
 Mendorong orang lain untuk bekerja
sama demi mencapai tujuan bersama.
7. Santun  Menghormati orang yang lebih tua.
adalah sikap baik dalam pergaulan  Tidak berkata-kata kotor, kasar, dan
baik dalam berbahasa maupun takabur.
bertingkah laku. Norma kesantunan  Tidak meludah di sembarang tempat.
bersifat relatif, artinya yang  Tidak menyela pembicaraan pada
dianggap baik/santun pada tempat waktu yang tidak tepat.
dan waktu tertentu bisa berbeda  Mengucapkan terima kasih setelah
pada tempat dan waktu yang lain. menerima bantuan orang lain.
 Bersikap 3S (salam, senyum, sapa).
 Meminta ijin ketika akan memasuki
ruangan orang lain atau menggunakan
barang milik orang lain.
 Memperlakukan orang lain
sebagaimana diri sendiri ingin
diperlakukan.
8. Responsif  Tanggap terhadap kerepotan pihak lain
Adalah kesadaran akan tugas yang dan segera memberikan solusi dan atau
harus dilakukan dengan sungguh- pertolongan.
sungguh. Kepekaan yang tajam  Berperan aktif terhadap berbagai
dalam menyikapi berbagai hal yang kegiatan sekolah dan/atau social.
dihadapinya dan kepahaman makna  Bergerak cepat dalam melaksanakan
tanggungjawab yang harus dipikul tugas/kegiatan.

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


Sikap dan Pengertian Contoh Indikator
adalah ciri utama kepribadiannya  Berfikir lebih maju terhadap segala hal.
9. Pro aktif  Berinisiatif dalam bertindak terkait
Adalah sikap seseorang yang dengan tugas/pekerjaan atau sosial.
mampu membuat pilihan dikala  Mampu memanfaatkan peluang yang
mendapatkan stimulus. Seseorang adaf
yang bersikap proaktif mampu  Memiliki motivasi untuk terus maju
memberi jeda antara datangnya dan berkembangf
stimulus dengan keputusan untuk  Fokus pada hal-hal yang
memberi respon. Pada saat jeda memungkinkan untuk diubah atau
tersebut seseorang yang proaktif diperbaikf
dapat membuat pilihan dan
mengambil respon yang dipandang
terbaik bagi dirinya.

C. Lembar Observasi
Kelas : ….
Semester : ….
Tahun Ajaran : ….
Periode Pengamatan : Tanggal … s.d. ….

No Nama Sikap Keterangan


Pesert
Rerata Skor
Tanggung Jawab

a
Gotong Royong

Jumlah

Nilai
Responsif

Didik
Toleransi

Pro aktif
Disiplin
Kreatif

Santun
Jujur

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


3

10

dst

Guru Mata Pelajaran

_________________
NIP.

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


Lampiran KI 3 aspek pengetahuan

1. Berikut ini merupakan bagian dari saluran pernafasan bagian atas kecuali..
a. Hidung
b. Bronkus
c. Faring
d. Laring
e. Epiglottis
2. Tn. H datang ke RSUD muhammadiyah pekajangan, klien mengeluh sesak nafas, dan
saat dilakukan pemeriksaan di dapatkan TD 110/80, RR 29 x/menit, Nadi 88 x/menit,
suhu 37 °C, nafas dangkal, klien mempunyai riwayat TB paru, sebagai tenaga medis
apa yang anda lakukan pertama kali.?
a. Pasang O2
b. Pasang infuse
c. Lakukan pemeriksaan EKG
d. Lakukan pemeriksaan rongent untuk memastikan keadaan paru-paru klien
e. Semua jawaban salah
3. Berapa liter jika anda ingin memberika masker jenis simple mask?
a. 8-10 liter/menit
b. 1-4 liter/menit
c. 6-10 liter/menit
d. 10-15 liter/menit
e. 15 liter keatas
4. Berikut ini merupakan hirarki kebutuhan dasar manusia menurut Abraham Maslow,
kecuali…
a. Kebutuhan fisiologis
b. Kebutuhan keselamatan dan rasa aman
c. Kebutuhan cinta dan rasa memiliki
d. Kebutuhan aktualisasi diri
e. Kebutuhan social
5. Tingkatan kebutuhan dasar manusia yang paling tinggi adalah…
a. Kebutuhan fisiologis
b. Kebutuhan keselamatan dan rasa aman
c. Kebutuhan cinta dan rasa memiliki
d. Kebutuhan aktualisasi diri
e. Kebutuhan sosial
6. Berapa nilai normal dari saturasi pernafasan …
a. 85-100%
b. 90-100%
c. 80-100%
d. 95-100%
e. 75-100%

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


7. Berapa batas maksimal dalam pemberian O2 melalui selang nasal canul...
a. 3 liter/menit
b. 4 liter/menit
c. 5 liter/menit
d. 6 liter/menit
e. 7 liter/menit
8. Berapa batas maksimal dalam pemberian O2 melalui simple mask ...
a. 6 liter/menit
b. 7 liter/menit
c. 8 liter/menit
d. 9 liter/menit
e. 10 liter/menit
9. Berapa batas minimum dalam pemberian O2 mengguanakan Rebreathing mask ..
a. 6 liter/menit
b. 7 liter/menit
c. 8 liter/menit
d. 9 liter/menit
e. 10 liter/menit
10. Berapa batas minimum dalam pemberian O2 mengguanakan non Rebreathing mask..
a. 6 liter/menit
b. 7 liter/menit
c. 8 liter/menit
d. 9 liter/menit
e. 10 liter/menit
11. Saat anda praktek lapangan, anda diminta untuk perbedent, dibawah ini yang bukan
termasuk dari perlengkapan utnuk perbedent adalah..
a. Sprey
b. Selimut
c. Perlak
d. Trolly
e. Sarung bantal
12. Tn. J umur 65 tahun menderita stroke, semua aktifitas klien di bantu oleh keluarga ,
dan saat dilkakukan pengkajian di dapatkan turgor kulit jelek, klien nampak kotor,
bau, rambut kusam, dan nampak ada dekubitus pada punggung, sebagai tenaga
kesehatan apa prioritas utama yang akan anda tangani..
a. Memandikan klien
b. Cuci rambut klien
c. Oral hygiene
d. Lakukan pemeriksaan lebih lanjut
e. TTV
13. Berapa tekanan darah normal pada usia 4-6 bulan
a. 160/60 mmHg

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


b. 180/90 mmHg
c. 110/80 mmHg
d. 150/60 mmHg
e. 130/90 mmHg
14. Perawat J akan melakukan pemeriksaan tanda-tanda vital saat, saat ini perawat J
sudah memasang manset di lengan atas sikitar 3 cm, langkah apa selnjutnya yang
harus di lakukan perawat j..
a. Menempatkan diafragma stetoskop di lengan.
b. Membebaskan area lengan
c. Meraba fossa cubiti
d. Memompa balon udara manset
e. Atur posisi klien
15. Berapa suhu seseorang di katakan mengalami demam
a. 38°C-39 °C
b. 37,5°C-39 °C
c. 37°C-38 °C
d. 37,5°C-38 °C
e. 38°C-40 °C
16. Berapa menit lama pengukuran suhu tubuh menggunakan thermometer
a. 3-5menit
b. 4-6menit
c. 2-4menit
d. 2-5menit
e. 4-5menit
17. Kekurangan oksigen di jaringan, pengertian tersebut merupakan pengertian dari
a. Hipokasemia
b. Hipoksia
c. Gangguan pertukaran gas
d. Penurunan perfusi jaringan
e. Salah semua
18. Pernafasan yang jumlah dan kedalaman meningkat sering melebihi 20 kali/menit,
keterangan tersebut merupakan pengertian dari..
a. Pernafasan kussmaul
b. Pernafasan biot
c. Pernafasan cheyne-sokes
d. Pernafasan stones
e. Pernafasan cheyne
19. Ny. I di rawat di ruang jalak Rumah sakit kraton pekalongan, Ny.I dirawat dengan
diagnosa medis TB paru, saat di lakukan pemeriksaan umum tiba-tiba Ny I mengeluh
lemas dan tidak lama kemudian Ny I tak sadar kan diri saat di lakukan pemeriksaan
didapatkan TD 90/60 mmHg, Nadi 108 X/menit, Suhu 36 °C, Respirasi 12 x/menit,
dari data tersebut apa yang di alami Ny.I..

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


a. Takipnea
b. Brakikardia
c. Takikardia
d. Bradipnea
e. Hipernea
20. Di bawah ini yang bukan merupakan penyebab dari hipoksia adalah
a. Menurunya kadar hemoglobin dalam darah
b. Gangguan ventilasi
c. Ketikmampuan jaringan menikat karbondioksida
d. Menurunnya perfusi jaringan
e. Menurunnya konsentrasi oksigen
21. Di bawah ini yang bukan merupakan penyebab dari perventilasi adalah
a. Kecemasan
b. Infeksi
c. Keracunan
d. Ketikseimbangan asam basa
e. Kegagalan paru dalam bernafas
22. Nyeri kepala, penurunan kesadaran, disorientasi, ketidakseimbangan elektrolit dan
kejang merupakan tanda-tanda dari
a. Hiperventilasi
b. Hipoksia
c. Hipoventilasi
d. Hipoksemia
e. Takikardia
23. Di bawah ini merupakan tempat-tempat menghitung denyud nadi, kecuali..
a. Ictus cordis
b. Radialis,kk
24. Berapa denyud nadi normal pada usia 6-10 tahun..
a. 110 kali per menit
b. 85 kali per menit
c. 95 kali per menit
d. 120 kali per menit
e. 115 kali per menit
25. Menurut maslow setiap orang membutuhkan pakaian, makanan, rumah, kebutuhan
tersebut termasuk kedalam kebutuhan..
a. Fisiologis
b. Keamanan dan keselamatan
c. Sosial
d. Penghargaan
e. Aktualisasi diri
26. Menurut maslow setiap orang menginginkan rasa bebas dari penjajahan dan bebas
dari ancaman kebutuhan tersebut termasuk kedalam kebutuhan..

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


a. Fisiologis
b. Keamanan dan keselamatan
c. Sosial
d. Penghargaan
e. Aktualisasi diri
27. Perawat H akan melakukan pemeriksaan denyut nadi, perawat H saat ini sudah
mengatur posisi klien, langkah apa yang seharusnya dilakukan
a. Menghitung denyut nadi selama 1 menit
b. Menentukan letak arteri
c. Memeriksa denyut nadi
d. Mencatat hasil di buku rekam medis
e. Cuci tangan
28. Perawat H akan melakukan pemeriksaan suhu, perawat H baru saja menjelaskan
prosedur ke klien dan cuci tangan , apa langkah selanjutnya yang seharus nya
dilakukan perawat H
a. Menanyakan kesiapan klien
b. Memakai sarung tangan
c. Mengatur posisi klien
d. Membersihkan aksila
e. Menurunkan suhu thermometer hingga 35 °C
29. Berapa jumlah respirasi normal pada bayi..
a. 20-50 kali per menit
b. 25-50 kali per menit
c. 30-40 kali per menit
d. 30-50 kali per menit
e. 25-40 kali per menit
30. Di bawah ini yang bukan termasuk dari fungsi stetoskop adalah.
a. Memeriksa perut
b. Memeriksa tekanan darah
c. Pemeriksaan prenatal
d. Pemeriksaan kandung kemih
e. Pemeriksaan jantung dan paru-paru
31. Tn. W umur 58 tahun, di rawat di ruang penyakit dalam RS Bendan kota Pekalongan,
saat dilakukan pengkajian keluarga klien mengatakan jika klien mempunyai riwayat
penyakit hipertensi sejak 3 tahun yang lalu, saat ini klien mengatkan msih terasa
lemas dan kepala nya masih terasa pusing, dan saat di lakukan pemeriksaan
didapatkan data TD 160/100 mmHg, Nadi 118 kali per menit, Respiration 24 kali per
menit, suhu 37 °C, dari data yang di dapatkan T. W termasuk ke dalam hipertensi..
a. Rendah
b. Sedang
c. Berat
d. Pre stroke

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


e. Hipotensi
32. Ny. S dirawat di ruang bedah RS Bendan kota pekalongan, klien dirawat dengan
diagnosa fraktur humerus di kedua tangan nya, keluarga klien mengatakan jika klien
mengalami kecelakaan sepeda motor dan kedua tangan nya mengalami patah, saat ini
anda akan melakukan pengukuran tekanan darah, dimana anda bisa melakukan
pengukuran
a. Lengan bawah
b. Femur
c. Pergelangan kaki
d. Lengan atas
e. Mengganti nya dengan meraba denyut nadi
33. Menurut maslow setiap orang membutuhkan Rasa inign memiliki keluarga, kebutuhan
cinta dari lawan jenis dan memiliki teman , kebutuhan tersebut termasuk kedalam
kebutuhan..
a. Fisiologis
b. Keamanan dan keselamatan
c. Kasih sayang
d. Penghargaan
e. Aktualisasi diri
34. Perawat K ingin melakukan oral hygiene pada klien yang mengalami penurunan
kesadaran saat ini perawat K sudah mempersiapkan alat, pengalas, bengkok, kassa
tebal yang di dibasahi NaCl 0,9%, sudip lidah, pinset anatomi, dan tissue. Alat apa
yang belum di siapkan ole h oleh perawat K
a. Lidi kapas
b. Sikat gigi
c. Pasta gigi
d. Air
e. Pinset sirigis
35. Berikut ini merupakan hirarki kebutuhan dasar manusia menurut Abraham Maslow,
kecuali…
a. Kebutuhan fisiologis
b. Kebutuhan keselamatan dan rasa aman
c. Kebutuhan cinta dan rasa memiliki
d. Kebutuhan aktualisasi diri
e. Kebutuhan sosial
36. Tingkatan kebutuhan dasar manusia yang paling tinggi adalah…
a. Kebutuhan fisiologis
b. Kebutuhan keselamatan dan rasa aman
c. Kebutuhan cinta dan rasa memiliki
d. Kebutuhan aktualisasi diri
e. Kebutuhan sosial
37. Berikut ini merupakan saluran pernafasan bagian bawah, kecuali..

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


a. Bronkus
b. Bronkiolus
c. Trachea
d. Faring
e. Aveoli
38. Apa yang di maksud dari pulse oxymetri ?
a. Alat Untuk menilai kebutuhan oksigen sel dan jaringan saturasi oksigen)
b. Alat untuk menilai kebuthan kadar kalori dalam tubuh
c. Alat untuk mengukur kadar asam pada tubuh
d. Alat untuk mengukur gula darah, asam urat, dan hiperbilirubin
e. Semua jawaban salah
39. An. R umur 13 tahun di rawat di ruang dahlia, klien di diagnosa bronkopneumonia,
ibu klien mengatakan jika anak nya sudah 3 hari ini batuk batuk, badan nya panas,
dan tidak mau makan, saat di lakukan pemeriksaan, di dapatkan suhu 38.5 °C,
Respiratory 24 X/menit, Nadi 102 X/menit, klien nampak demam, sebagai tenaga
kesehatan apa yang akan anda lakukan?
a. Berikan kompres hangat
b. Berikan kompres dingin
c. Anjurkan untuk minum banyak
d. Berikan obat penurun panas
e. Semua jawaban salah
40. Perawat H, ingin melakukan oral hygiene ke pasien, perawat H sudah menyiapakan,
sikat gigi, pasta gigi, air dalam gelas, tissue, handscoon, bengkok 1 buah, dan perlak.
Dari kelengkapan alat tersebut mana yang kurang tepat …
a. Air
b. Hanscoon
c. Tissue
d. Perlak
e. bengkok

Essay
1. sebutkan kebutuhan dasar manusia menurut hirarki maslow
2. apa yang di maksud dengan oksigenasi
3. sebutkan nilai suhu normal berdasarkan golongan umur
4. sebutkan macam-macam personal hygiene
5. sebutkan dan berikan contoh kebutuhan dasar manusia menurut hirarki
maslow

KUNCI JAWABAN

1.B 6.D 11.D 16.A 21E. 26.B 31.B 36.D

2. B 7.B 12.A 17.B 22.C 27.B 32.C 37.D

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


3.C 8.E 13.A 18.A 23.B 28.B 33.C 38.A

4.A 9.C 14.C 19.D 24C. 29.C 34.A 39.A

5.D 10.E 15.D 20.DC 25.A 30.D 35.B 40.E

ESSAY

1. .
a. Kebutuhan Fisiologis/Physiological Needs.
b. Kebutuhan Keamanan
c. Kebutuhan Sosial/ Social Needs
d. Kebutuhan Penghargaan/Esteem Needs.
e. Kebutuhan Aktualisasi Diri/Self Actualisation.
2. pemenuhan akan kebutuhan oksigen (O2). Kebutuhan fisiologis oksigenasi merupakan
kebutuhan dasar manusia yang digunakan untuk kelangsungan metabolisme sel tubuh,
untuk mempertahankan hidupnya, dan untuk aktivitas berbagai organ atau sel. Apabila
lebih dari 4 menit orang tidak mendapatkan oksigen maka akan berakibat pada kerusakan
otak yang tidak dapat diperbaiki
3.
Umur Suhu

3 bulan 37,5

1 tahun 37,7

3 tahun 37,2

5 tahun 37,0

7 tahun 36,8

9 tahun 36,7

13 tahun 36,6

4. - perawatan kulit
- Mandi
- Perawatan kuku
- Cuci rambut
- Oral hygiene
- Perawatan genetalia
5. ,
- Kebutuhan Fisiologis/Physiological Needs.

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


Contohnya adalah : Sandang / pakaian, pangan / makanan, papan / rumah, dan e
biologis seperti buang air besar, buang air kecil, bernafas, dan lain sebagainya
- Kebutuhan Keamanan
Contoh seperti : Bebas dari penjajahan, bebas dari ancaman, bebas dari rasa sakit,
bebas dari teror, dan lain sebagainya.
- Kebutuhan Sosial/ Social Needs
Misalnya adalah : memiliki teman, memiliki keluarga, kebutuhan cinta dari lawan
jenis, dan lain-lain
- Kebutuhan Penghargaan/Esteem Needs.
Contoh : pujian, piagam, tanda jasa, hadiah, dan banyak lagi lainnya.
- Kebutuhan Aktualisasi Diri/Self Actualisation.
Adalah kebutuhan dan keinginan untuk bertindak sesuka hati sesuai dengan bakat
dan minatnya.

SKOR PENILAIAN = JUMLAH BENAR X 100


SKOR TOTAL

Lampiran KI 4 ketrampilan

Nama Siswa :
Kelas/Semester :X/1
Teknik penilaian : Penilaian Antar Teman
Penilai : Siswa
Petunjuk :

a. Dibuat kelompok dengan anggota masing-masing 5 – 10


b. Tiap-tiap kelompok berdiskusi untuk menilai setiap anggota kelompok lain
c. Membuat rekap penilian untuk tiap-tiap peserta didik
No SIKAP/NILAI Pilihan Jawaban Skor

Selalu Sering Kadang Tdk


-kadang pernah

1 Suka mengajarkan ilmu pengetahuan


kepada temanya

2 Segera memberikan bantuan


pemahaman ketika dimintai tolong

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016


temannya tentang pelajaran

3 Tidak pelit ketika temanya


meminjam bukku pelajaran

4 Tidak meyombongkan diri karena


ilmu yang ia miliki

5 Tidak membeda-bedakan pergaulan


dengan dasar kepandaian

Jumlah Skor

Keterangan Nilai Nilai


akhir

Selalu = 4 Skor yang diperoleh

Sering = 3 --------------------------- X 100


=
Kadang-Kadang = 2
Skor Maksimal
Tidak pernah = 1

Catatan :
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................

Pemalang, Juli 2016

Ketua Kelompok

( )

Kebutuhan Dasar Manusia XI/SMK Islam Medika Bantarbolang/Untung sayful/2015-2016

You might also like