You are on page 1of 2

CROSS INCISI

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:

BLUD RSUD …./SPO/BP/RSUD/I/2017 A 1/2


KOTA BAUBAU
Tanggal Terbit: Ditetapkan Oleh
Direktur
STANDAR PROSEDUR 03 Januari 2017
OPERASIONAL

dr. H. Hasmuddin, Sp.B


NIP: 19650510 199703 1
008
PENGERTIAN Suatu tindakan medis dengan mengiris jaringan
dengan pola menyilang pada jaringan untuk
membersihkan dan mengangkat jaringan dari benda
asing.
TUJUAN Membersihkan luka akibat adanya benda asing
KEBIJAKAN Peraturan Direktur BLUD RSUD Kota Baubau Nomor
: /PER/DIR/RSUD/1/2017 Tentang Kebijakan
Pengawasan Peralatan Kedaluwarsa Di BLUD RSUD
Kota Baubau
PROSEDUR 1. Persiapan alat :
Sabun/saflon Handscoen
Betadin/alcohol Mess
Spray anastesi / lidokain Duk
Spuid Bisturi/scapel
H2O2 NaCl
Kasa steril Tetanus Toxoid
Obat antibiotik & analgetik Bengkok
Bak instrument Kapas depress
Korentang Plaster
Gunting plaster
2. Prosedur kerja :
1. Cuci tangan sebelum memeriksa pasien,
keringkan.
2. Bersihkan luka & sekitarnya seluas mungkin
dengan sabun/saflon di bawah air mengalir.
3. Pasang sarung tangan.
4. Desinfeksi luka & sekitarnya seluas mungkin
dgn betadin/alkohol.
5. Pasang duk lubang steril di daerah luka.
6. Anestesi lokal sekitar luka.
7. Sayat dengan menggunakan bisturi/scapel dgn
arah sayatan silang.
8. Aspirasi H2O2 dlm spuit kemudian
semprotkan ke dlm luka.
9. Aspirasi NaCL dlm spuit kemudian
semprotkan ke dlm luka bisa di ulang 2-3X.
10. Aspirasi betadin ke dlm spuit kemudian
semprotkan ke dlm luka.
11. Tutup luka dgn kasa steril sesuai kebutuhan.
CROSS INCISI
No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:

BLUD RSUD …./SPO/BP/RSUD/I/2017 A 2/2


KOTA BAUBAU
12. Injeksi tetanus toksoid anak-anak 1 cc dewasa
1/2 cc
13. Bersihkan alat & handscoen sebelum di
lepasCuci tangan
Unit Terkait IGD
Rawat Inap

You might also like