You are on page 1of 2

MENCUCI TANGAN

SOP/
No. Dokumen
/UKP/2017
No. Revisi 00
SOP TanggalTerbit 5 Januari
2017

Halaman 1/2

UPT PUSKESMAS dr. OONG MURBIANTORO, M.MKes


WIDODAREN NIP.196903052005011013
1. Pengertian Menggosok kedua pergelangan tangan secara kuat dengan cara
bersamaan bisa memakai zat pembersih yang tepat dan dibilas dengan
air mengalir dengan maksud atau tujuan untuk menghilangkan
mikroorganisme sebanyak mungkin
2. Tujuan 1. Untuk menghindari penularan penyakit dan kebersihan petugas
terjaga
2. Untuk menghilangkan mikroorganisme yang didapat dari pasien,
pengunjung, atau petugas kesehatan lain
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Widodaren SK/004/UKP/2017 tentang
Pelayanan Klinis
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 5 Tahun
2014 Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan Primer.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 514 Tahun
2015 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter Di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan Tingkat Pertama
5. Prosedur 1. Singsingkan lengan baju ke atas
2. Lepas semua asesoris yang ada di tangan
3. Basahi kedua tangan sampai siku dengan air mengalir
4. Jaga tangan dan lengan bawah berada lebih rendah dari siku selama
prosedur di lakukan
5. Pakai cukup sabun untuk menyabuni seluruh permukaan tangan
6. Bersihkan kedua tangan dan jari selama 40-60 detik
7. Lakukan 7 langkah cuci tangan
8. Bilas kedua tangan dengan air secara menyeluruh, jaga tangan di
atas dan siku tetap di bawah
9. Gunakan tissue atau handuk bersih untuk mengeringkan tangan
10. Tutup kran dengan menggunakan tissue
6. Unit Terkait Semua unit pelayanan

MENCUCI TANGAN
SOP/
No. Dokumen
/UKP/2017
No. Revisi 00
SOP TanggalTerbit 5 Januari
2017

Halaman 1/2
UPT PUSKESMAS dr. OONG MURBIANTORO, M.MKes
WIDODAREN NIP.196903052005011013
7. Rekaman Historis Perubahan

No. Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai Diberlakukan

You might also like