You are on page 1of 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama satuan pendidikan : MAN BATAM

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Kelas/semester : X/ I (Ganjil)

Materi pokok : Descriptive Text

Alokasi waktu : 6 x 45 menit

A. KOMPETENSI INTI
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami, pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, terkait fenomena
dan kejadian dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajarinya di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori .

B. KOMPETENSI DASAR
1. Memahami tujuan, struktur teks, dan unsur kebahasaan dalam teks lisan maupun
tulisan tentang seseorang yang terkenal, benda, objek wisata dan gedung
bersejarah.
2. Memahami tujuan, struktur teks dan unsur kebahasaan dalam teks lisan dan tulisan
untuk memaparkan pendeskripsian diri dengan sederhana.

C. INDIKATOR PENCAPAIAN
1. Memahami ciri kebahasaan ungkapan perhatian dan mendeskripsikan seeorang.
2. Membuat percakapan tentang mendeskripsikan seseorang, benda, dan tempat
bersejarah.
3. Menunjukkan kesungguhan belajar bahasa inggris terkait descriptive text sederhaa
tentang orang, tempat wisata, atau bangunan bersejarah.
4. Menyusun descriptive tetxt lisan dang tulis tentang orang, tempat wisata, atau
bangunan bersejarah.
5. Menganalisis fungsi social, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada penyataan
dan pertanyaan yang tindakan/kejadian yang dilakukan sekarang, sedang
berlangsung, sudah terjadi, atau yang sudah terjadi dan masih berlangsung hingga
sekarang.
6. Menyusun teks lisan dan tulisan untuk menyatakan tindakan/kejadian yang
dilakukan sekarang, sedang berlangsung, sudah terjadi atau yang sudah terjadi dan
masih berlangsung hingga sekarang.
7. Memahami struktur pemaparan deskripsi diri kepada orang lain.

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mempelajari materi ini, peserta didik diharapkan dapat :
1. Siswa dapat memahami dan merespon percakapan tentang mendeskripsikan
seseorang, benda ataupun tempat.
2. Siswa dapat menyusun descriptive text lisan dan tulis sederhana tentang orang,
tempat wisata, atau bangunan bersejarah.
3. Siswa dapat menganalisis fungsi social, struktur teks, dan unsur kebahasaan
pada penyataan dan pertanyaan yang tindakan/kejadian yang dilakukan
sekarang, sedang berlangsung, sudah terjadi, atau yang sudah terjadi dan
masih berlangsung hingga sekarang.
4. Siswa dapat menyusun teks lisan dan tulisan untuk menyatakan
tindakan/kejadian yang dilakukan sekarang, sedang berlangsung, sudah terjadi
atau yang sudah terjadi dan masih berlangsung hingga sekarang.
5. Siswa dapat memahami, mencoba dan merespon pemaparan diri kepada orang
lain.

E. MATERI PEMBELAJARAN

1. Describing People/thing/places.
Is the way how you make analysis about something based on you see. The
thing like animal, people, place, building, or etc. Usually when you want to
describe something, you use simple tenses and adjective. There is the table how
you can describe something:

Introduction Greetings …
Identification Show the picture, photograph, or object.
Tell the name, the origin and how you get it.
Description 1 Describe the parts, physical features, behavior, and the
reason why you love it.
Description 2 Describe the parts, physical features, behavior, and the
reason why you love it.
Description 3 Describe the parts, physical features, behavior, and the
reason why you love it.
Closing Thanking and saying goodbye.

For Example:
My Sweaty Cat

Hello friends, do you want to know my pet? I have a pet, called Si Manis. My
1 brother named her Si Manis. I don’t know the reason why my brother calls her Si
Manis, but I think I love it.
Physically my sweaty cat is very cute. She has soft, white yellow fur. She was very
2 fat and aggressive, but she rarely meows. She has long crooked tail. It was very
funny.
Si Manis is my playmate. She likes playing with me but sometimes she is
3 disturbing. She bites my finger or lick them. It is very tickled. I feed her twice a
day, but when I see her face, my annoyance gone.
She is very playful. She likes playing with a ball. She throws the ball up then she
chase and catch it back. Whenever Si Manis is lonely, she is always quiet and
4 alone. But when she is quiet, I often tease her, and then she turns to be happy
again.When I come back home, she always greets me with her ‘meows’, and
welcome me at the entrance gate. That is why I love her so much.

2. Personal description
Personal description contains some information such as name. age, religion,
address, school, and etc. personal description can be in a form and text.

Generic structure:
1. Mention full name, address, age, school, family.
2. Mention the name, occupation, profession, and career.
3. Mention the physical features, his/her personality.

Language Features:

1. Use adjectives and compound adjectives e.g. brown-skinned, attractive and


beautiful.
2. Use linking verbs appear, is, etc.
3. Use attributes has and have.
4. Use question words who, which, how, where, etc.
5. Use pronoun I, you, we, they, he, she, it.
6. Use possessive pronoun my, your, our, her, his, etc.
7. Use action verb related to the simple present tense, e.g. be, have, work, live,
etc.
8. Use singular and plural nouns.
9. Use simple present tense.

SIMPLE PRESENT TENSE SIMPLE PRESENT CONTINOUS TENSE


Formula : Formula :
(+) S + Verb(-s/-es) + object (+) S + is/am/are + Verb(ing) + Object
(-) S + Do/Does + Not + Verb + Object (-) S + is/am/are + Not + Verb(ing) +
(?) Do/Does + S + Verb + Object + ? Object
(?)is/am/are + S + Verb(ing) + Object + ?

SIMPLE PRESENT PERFECT TENSE SIMPLE PRESENT PERFECT


CONTINOUS TENSE
Formula : Formula :
(+) S + have/has + Verb 3 + Object (+) S + have/has + been + verb(ing) +
(-) S + have/has + Not + Verb 3 + Object Object
(?) Have/has + S + Verb 3 + Object + ? (-) S + have/has + been + not + verb(ing) +
Object
(?) Have/has + S + been + Verb(ing) +
Object + ?

F. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Scientific
Metode : TBL (Task Based Learning), diskusi, Tanya-jawab, dan persentasi.
Model : Direct Method and The Grammar Translation Method

G. MEDIA, ALAT dan SUMBER BELAJAR


Media : Paper sheet dialogue
Alat : Papan tulis, spidol, buku catatan, dan kamus Bahasa Inggris.
Sumber Belajar : Advanced Learning English 1 for Grade X Senior High
School General Program Book.
H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
a. Pertemuan 1
KEGIATAN LANGKAH- DESKRIPSI ALOKASI
LANGKAH MODEL WAKTU
Pendahuluan Apersepsi 1. Guru memberi salam
kepada peserta didik serta
mengajak siswa berdoa
bersama sesuai dengan
Sebagai penggalian ajaran agama masing-
pengetahuan awal masing untuk memulai
siswa terhadap pelajaran.
materi yang akan
diajarkan. 2. Guru menyiapkan peserta
didik secara psikis dan
fisik untuk mengikuti
proses pembelajaran.
15 menit
3. Guru menyampaikan
tujuan pembelajaran dan
pokok-pokok materi yang
akan diajarkan.

4. Guru menayakan
pengetahuan awal siswa
mengenai materi yang
akan dibahas pada
pertemuan kali ini.
Inti Mengamati 1. Siswa mengamati
penjelasan guru tentang
pengertian, fungsi serta
struktur teks deskriptif
yang terdapat dalam
buku.
2. Siswa diminta untuk
mengamati contoh
descriptive text yang
terdapat dalam buku dan
mencocokkannya sesuai
dengan penjelasan guru.

Mempertanyakan 3. Dengan bimbingan dan


arahan guru, siswa 100 menit
mempertanyakan antara
lain fungsi teks
deskriptif, perbedaan
penggunaan kalimat
dalam bahasa inggris
dengan yang ada dalam
bahasa Indonesia, serta
generic structure dan
language feature nya.

Mengeksplorasi 4. Siswa diminta mencari


informasi yang luas dan
dalam tentang topic/tema
materi yang akan
dipelajari.
5. Guru mengambil satu
contoh benda dan
mendeskripsikannya
sesuai informasi dari
buku di depan seluruh
siswa.
6. Guru menunjukkan kata-
kata yang digunakan
untuk mengembangkan
kreatifitas siswa dalam
membuat contoh sesuai
materi.
7. Guru kembali
menentukan satu benda
dan meminta beberapa
siswa untuk
mendeskripsikan benda
tersebut di depan kelas
berdasarkan contoh yang
diberikan guru tadi sesuai
dengan pendekatan dan
model pembelajaran.

Mengasosiasi 8. Guru meminta siswa


untuk berdiskusi dengan
teman sebangkunya
mengenai materi yang
telah diajarkan oleh guru.
9. Siswa memperoleh
balikan (feedback) dari
guru dan teman tentang
setiap yang dia
sampaikan tentang materi
yang diajarkan.

Mengomunikasikan 10. Guru memberikan satu


judul yang akan
dideskripsikan oleh
siswa.
11. Siswa diminta untuk
menuliskan teks
deskriptif tentang judul
yang telah diberikan
berdasarkan apa yang ada
didalam bayangan
mereka.
12. Guru meminta siswa
untuk mengumpulkan
hasil .
Penutup 1. Guru memberikan
umpan balik terhadap
proses dan hasil
pembelajaran;
“Thank you very
much for your
participation. You
did a good job today,
I’m very happy with
your activity in the
class. How about you,
did you enjoy my 20 menit
class?”.
2. Guru
menginformasikan
rencana kegiatan
pembelajaran untuk
pertemuan berikutnya.
3. Guru menyiapkan
siswa untuk menutup
kelas dan berdoa.
4. Guru mengucapkan
salam lalu keluar
kelas.

b. Pertemuan 2
KEGIATAN LANGKAH- DESKRIPSI ALOKASI
LANGKAH MODEL WAKTU
Pendahuluan Apersepsi 1. Guru memberi salam
kepada peserta didik serta
mengajak siswa berdoa
bersama sesuai dengan
Sebagai penggalian ajaran agama masing-
pengetahuan awal masing untuk memulai
siswa terhadap pelajaran. 15 Menit
materi yang akan
diajarkan. 2. Guru menyiapkan peserta
didik secara psikis dan
fisik untuk mengikuti
proses pembelajaran.
3. Guru menanyakan
kembali pelajaran yang
telah dipelajari minggu
lalu.

4. Guru menyampaikan
tujuan pembelajran dan
pokok-pokok materi yang
akan diajarkan.

Inti Mengamati 1. Siswa mengamati bentuk


simple present tense,
simple present continuous
tense, simple present
perfect tense, dan simple
present perfect continuous
tense yang terdapat pada
buku.
2. Siswa kembali mengamati
bentuk simple present
tense, simple present
continuous tense, simple
present perfect tense, dan
simple present perfect
continuous tense dari hasil
pekerjaan deskriptif
mereka minggu lalu.

Mempertanyakan 3. Siswa mempertanyakan


fungsi dan contoh kalimat
lain dari simple present 100 Menit
tense, simple present
continuous tense, simple
present perfect tense, dan
simple present perfect
continuous tense.
Mengeksplorasi 4. Guru menjelaskan
penggunaan kalimat
simple present tense,
simple present continuous
tense, simple present
perfect tense, dan simple
present perfect continuous
tense.
5. Guru menunjuk siswa satu
persatu untuk memberikan
satu contoh kalimat dari
simple present tense,
simple present continuous
tense, simple present
perfect tense, dan simple
present perfect continuous
tense.
Mengasosiasi 6. Siswa diminta
mengeluarkan barang
favorite yang telah
dibawanya dan didata oleh
guru.
7. Siswa diminta untuk
mengoper barang tersebut
kepada teman sebelahnya
selama 5 kali operan
secara terus-menerus.
8. Guru secara acak
menyebutkan satu barang
dan siswa terpilih harus
mendiskripsikan barang
tersebut.
9. Siswa terpilih
mendeskripsikan barang
pilihan menggunakan 3
kalimat yang berisi
tentang simple present
tense, simple present
continuous tense, simple
present perfect tense, dan
simple present perfect
continuous tense.
Mengomunikasikan 10. Berdasarkan contoh
kalimat dari beberapa
siswa terpilih, siswa
diminta kembali untuk
menuliskan
pendeskripsian tentang
benda yang mereka miliki
sekarang sesuai dengan
simple present tense,
simple present continuous
tense, simple present
perfect tense, dan simple
present perfect continuous
tense.
11. guru meminta siswa untuk
membacakan hasil
tulisannya didepan kelas
dan siswa lain
mengoreksi.
12. Guru meminta siswa
untuk mengumpulkan
hasil tulisannya.
Penutup 1. Guru memberikan umpan
balik terhadap proses dan
hasil pembelajaran.
2. Guru menyiapkan siswa 20 Menit
untuk menutup kelas dan
berdoa.
3. Guru mengucapkan salam
lalu keluar kelas.

I. PENILAIAN
1. Kriteria Penilaian:
1) Pencapaian fungsi social.
2) Kelengkapan dan keruntutan struktur teks menunjukkan perhatian.
3) Kelengkapan dan keruntutan struktur teks deskriptif.
4) Ketepatan unsur kebahasaan: tata bahasa, kosa kata, ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, dan tulisan tangan.
5) Kesesuaian format penulisan/ penyampaian.

2. Observasi
Lembar Pengamatan Sikap Peserta didik
a. Spiritual
Pedoman Observasi Sikap Spiritual (KI-1)

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual peserta didik. Berilah
tanda cek (√) pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh peserta
didik.

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4

Tdk Kadang-
pernah kadang Sering selalu

1 Menambah rasa
keimanan akan
keberadaan dan
kebesaran Tuhan saat
mempelajari perumusan
dasar negara

2 Berdoa sebelum dan


sesudah melakukan
sesuatu

3 Mengucapkan rasa
syukur atas pembelajaran
Produk Teknologi
Ramah lingkungan.

3 Memberi salam sesuai


agama masing-masing
sebelum dan sesudah
menyampaikan
pendapat/presentasi

Jumlah Skor
*Petunjuk penyekoran :
Peserta didik memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor yang paling banyak muncul (4)
Baik : apabila memperoleh skor yang paling banyak muncul (3)
Cukup : apabila memperoleh skor yang paling banyak muncul (2)
Kurang : apabila memperoleh skor yang paling banyak muncul (1).

b.Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli (KI-2)
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial peserta
didik dalam kepedulian. Berilah tanda cek (√) pada kolom skor sesuai sikap
kepedulian yang ditampilkan oleh peserta didik.
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4

Tdk Kadang-
pernah kadang Sering selalu

1 Menjaga kebersihan
kelas

2 Suka menolong
teman/orang lain

3 Kesediaan melakukan
tugas sesuai kesepakatan

4 Rela berkorban untuk


orang lain

Jumlah Skor
*Petunjuk Penyekoran :

Peserta didik memperoleh nilai :

Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 -16

Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12

Cukup : apabila memperoleh skor 5 - 8

Kurang : apabila memperoleh skor 1 – 4

c. Tanggung Jawab
Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab (KI-2)

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial peserta didik dalam
tanggung jawab. Berilah tanda cek (√) pada kolom skor sesuai sikap tanggung
jawab yang ditampilkan oleh peserta didik.
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4

Tdk Kadang-
pernah kadang Sering selalu

1 Melaksanakan tugas
kelompok dengan baik

2 Menerima resiko dari


tindakan yang dilakukan

3 Tidak menuduh orang


lain tanpa bukti yang
akurat
4 Mengembalikan barang
yang dipinjam

5 Meminta maaf atas


kesalahan yang dilakukan

Jumlah Skor

*Petunjuk Penyekoran :
Peserta didik memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 – 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 – 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 – 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

d.Santun
Pedoman Observasi Sikap Disiplin (KI-2)

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial peserta didik
dalam kedisiplinan. Berilah tanda cek (√) pada kolom skor sesuai sikap
disiplin yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuai aspek
pengamatan.
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatan sesuai aspek
pengamatan.
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Sikap yang diamati Keterangan
1 2 3 4

1 Menghormati orang yang lebih tua.

2 Tidak berkata-kata kotor, kasar dan


takabur.

3 Tidak meludah di sembarang tempat.


4 Tidak menyela pembicaraan pada
waktu yang tidak tepat

5 Bersikap 3S (salam, senyum, sapa)

6 Memperlakukan orang lain


sebagaimana diri sendiri ingin
diperlakukan

7 Meminta ijin ketika akan memasuki


ruangan orang lain atau menggunakan
barang milik orang lain

8 Mengucapkan terima kasih setelah


menerima bantuan orang lain

Jumlah

*Petunjuk Penyekoran :

Peserta didik memperoleh nilai :

Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 – 20

Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15

Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10

Kurang : apabila memperoleh skor 1 – 5.

3. Forum Penilaian Speaking

Aspects
No. Name Pronounciation Fluency Expression Intonation
1
2
3
4
5
Jumlah
*Kriteria Penilaian

A: apabila mendapat skor 81-100

B: apabila mendapat skor 61-80

C: apabila mendapat skor 31-60

D: apabila mendapat skor 0-30

4. Forum Penilaian Reading

Aspects
No. Name Content/Idea Vocabulary Grammar Harmony
1
2
3
4
5
Jumlah
*Kriteria Penilaian

A B C D
81 - 100 61 - 80 31 - 60 0 – 30

Batam, Agustus 2016

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Pamong

Ulfah Ismiati, S.Pd. Rio Nur Iman, S.Pd.

NIP 196708061998032002 NIP 198512302011011011

Dosen Pembimbing Mahasiswa

Aulia Putri, S.S., M.Pd. Novia Sri Utami

You might also like