You are on page 1of 5

RAHASIA

(GELADI)

BATALYON 2 MEN MAHAWARMAN


KOMANDO LATIHAN

LATIHAN POSKO 1
KURSUS DINAS STAF BATALYON 2 TA. 2018

RENCANA INFORMASI GELADI

RIG – 1 / Yon Garuda

Berdasarkan hasil seleksi oprec calon Menwa baru tahun ajaran 2019, telah
diterima sebanyak 110 orang anggota Menwa baru.

Yon dimintakan berkoordinasi dgn Pembina Menwa Yon Garuda.

Yon laksanakan tugas tsb :

a. Laksanakan koordinasi dengan Pembina Yon Garuda


b. Buat konsep rencana Diksar

RIG – 2 / Yon Garuda

Banyaknya calon anggota Menwa baru tahun ajaran 2019, diperlukan konsep
diksar yang berkualitas.

Yon laksanakan tugas sbb :

a. Buat sprint kolat dan siswa diksar

RIG – 3 / Yon Garuda

Danyon merumuskan konsep dasar diksar tahun ajaran 2019. Diksar dilaksanakan
di Lemdik Pusdikpassus Batujajar selama 14 hari, sedangkan untuk kegiatan
menembak dan pendampingan dilakukan di Brimob Polda Jabar.
.
Yon laksanakan tugas sbb :

a. Danyon mengeluarkan Direktif tentang Diksar TA. 2019

RAHASIA
GELADI
RAHASIA
(GELADI)
2

RIG – 4 / Yon Garuda

Seluruh Staf kolat sedang membahas rencana Pendidikan Dan Latihan Dasar
yang masih berupa direktif.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Danlat buat Rencana Garis Besar (RGB) Pendidikan latihan berdasarkan


Direktif Komandan.
b. Danlat siapkan bahan paparan kepada Danyon

RIG – 5 / Yon Garuda

Danlat sudah menyelesaikan RGB Diksar.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Staf kolat membuat proposal.


b. Staf kolat membuat surat-surat berupa Surat Izin Kegiatan,
Permohonan Dana, dan Peminjaman fasilitas kampus (rektorat, lapang
PBBS, ruang kelas PBBS, kursi, meja, level, dan pembatas)

RIG – 6 / Yon Garuda

Staf kolat sedang menyelesaikan konsep Diksar.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Staf kolat membuat renlat

RAHASIA
(GELADI)
RAHASIA
(GELADI)
3
RIG – 7 / Yon Garuda

Staf kolat selesai membuat proposal dan surat menyurat untuk diksar tahun ajaran
2019.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Kolat mengirimkan proposal dan surat menyurat ke FIKOM bagian


Kemahasiswaan.

RIG – 8 / Yon Garuda

Staf kolat sedang melakukan pemantapan konsep diksar tahun ajaran 2019.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Staf Kolat melaksanakan survey tempat latihan


b. Staf kolat membuat renpam
c. Staf kolat membuat oleat

RIG – 9 / Yon Garuda

Staf kolat sedang melakukan pemantapan konsep diksar tahun ajaran 2019.
Kegiatan diksar harus berjalan sesuai dengan yang direncanakan.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Follow up terkait dana Diksar ke bagian keuangan FIKOM

RIG – 10 / Yon Garuda

Di dalam renlat terdapat latihan yang diadakan di Lemdik Pusdikpassus. Kolat


harus bisa melaksanakan latihan tersebut.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Mengajukan permohonan izin Peminjaman Lemdik beserta fasilitasnya


ke Lemdik Pusdikpassus Batujajar.
b. Membuat surat permohonan perizinan peminjaman tempat, senjata, dan
gumil

RAHASIA
(GELADI)
RAHASIA
(GELADI)
4
RIG – 11 / Yon Garuda

Di dalam renlat terdapat latihan menembak. Kolat harus bisa melaksanakan


latihan tersebut.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Menagajukan permohonan bantuan pendamping dan izin peminjaman


lapang tembak kepada Dansat Brimob Polda Jabar
b. Membuat surat permohonan pendamping dan izin peminjaman lapang
tembak

RIG – 12 / Yon Garuda

Berdasarkan surat yang diajukan ke Dan Pusdikpassus dan Dansat Brimob Polda
Jabar, perlu diadakan kembali koordinasi kepada kedua lembaga tersebut.

Kolat laksanakan tugas sbb :


a. Melakukan Koordinasi Lemdik dengan PUSDIKPASUS Batujajar
b. Melakukan Koordinasi dengan Dansat Brimob Polda Jabar

RIG – 13 / Yon Garuda

Staf kolat diksar merancang ulang Lemdik untuk kegiatan diksar tahun ajaran
2019.

Kolat laksanakan tugas sbb :


a. Mengajukan permohonan izin Peminjaman Lemdik Rindam III Siliwangi
beserta fasilitasnya
b. Mengajukan Peminjaman senjata ke Paldam III Siliwangi kepada
Pandam III Siliwangi
c. Membuat surat permohonan perizinan peminjaman tempat, sejata, dan
gumil yang ditujukan ke Lemdik Rindam III Siliwangi

RIG – 14 / Yon Garuda

Staf kolat diksar merancang ulang Lemdik untuk kegiatan diksar tahun ajaran
2019.

Kolat laksanakan tugas sbb :


a. Menghadap Pangdam III Siliwangi

RAHASIA
(GELADI)
RAHASIA
(GELADI)
5
RIG – 15 / Yon Garuda

Staf kolat diksar diarahkan oleh Pangdam untuk melakukan koordinasi lebih lanjut
dengan pihak Rindam demi terlaksananya diksar tahun ajaran 2019.

Kolat laksanakan tugas sbb:

a. Melakukan Koordinasi dengan Rindam III Siliwangi terkait peminjaman


lemdik dan fasilitasnya (Gumil, Kendaraan, dan Tempat)
b. Melakukan Koordinasi dengan Paldam III Siliwangi terkait
peminjaman senjata

RIG – 16 / Yon Garuda

Staf kolat diksar mempersiapkan akomodasi logistik terkait peminjaman fasilitas


kampus.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Melakukan Koordinasi dengan Sarpras Unpad

RIG – 17 / Yon Garuda

Demi terlaksananya kegiatan diksar tahun ajaran 2019 kolat perlu melakukan
Follw up terkait pendanaan, maka perlu adanya dukungan dana dari pihak
kampus.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Melakukan Koordinasi dengan bagian keuangan FIKOM.

RIG – 18 / Yon Garuda

Staf kolat diksar telah selesai membuat renlat kegiatan diksar tahun ajaran 2019.

Kolat laksanakan tugas sbb :

a. Laporan Persiapan Diksar dari Kolat (DANLAT) Kepada Danyon dalam


bentuk Slide

RAHASIA
(GELADI)

You might also like