You are on page 1of 2

Analisa Jurnal Penelitian

Analisa Ini Disusun Untuk Memenuhi Tugas Riset II Dengan Dosen Pembimbing Ns. Noerma
Shovie R, M.Kep

Disusun oleh:

Wiwid Wahyudiyanto ST162065

PROGRAM S1 KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KUSUMA HUSADA
SURAKARTA
2017
1. Judul jurnal : hubungan usia ibu dengan kejadian abortus inkomplete di rumah sakit
palang biru kutoarjo purworejo tahun 2014
 Author : nurma ika zuliyanti
 Uji statistik : chi square
 Alasan : Uji statistik penelitian ini menggunakan uji statistik Chi Square
dikarenakan data pada penelitian ini merupakan data nominal. Ada hubungan usia ibu
dengan kejadian abortus inkomplete di Rumah Sakit Palang Biru Kutoarjo dengan X2
hitung sebesar 10,355 dengan p=0,001 dan nilai koefisien kontingensi=0,305 yang berarti
tingkat keeratan hubungan antar variabel pada penelitian tersebut rendah.

2. Judul Jurnal : Hubungan minat belajar dengan hasil belajar matematika siswa kelas VIII
SMP Negeri 10 Malang semester genap tahun ajaran 2012/2013
 Nilai r : 0,358
 Nilai p : 0,013
 Analisa data uji hipotesis : pearson corelation.
 Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara minat belajar dengan
hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMP Negeri 10 Malang semester genap tahun
ajaran 2012/2013 dengan kekuatan korelasi rendah/lemah.
 Alasan penggunaan pearson corelation :
 Variabel numerik-numerik
 Persebaran data terdistribusi normal
 Menguji hubungan dua arah (bukan sebab akibat)

You might also like