You are on page 1of 3

prinsip-prinsip pengelolaan manajemen hotel pada hakekatnya sama dengan prinsip-prinsip manjemen

organisasi pada umumnya. prinsip-prinsip pengelolaan manajemen hotel didasarkan pada falsafah dan
gya manajemen yang bersifat konservatif atau agresif akan dijadikan suatu dasar untuk menetapka visi
dan misi perusahaan.

visi merupakan suatu gambaran ideal yang ingin dicapai oleh perusahaan dimasa yang akan datang.
sedangkan misi adalah suatu pernyataan tentang usaha hotel. berdasarkan visi dan misi tersebut, maka
hotel akan menyusun sasaran sasaran yang hendak dicapai dalam bentuk kebijakan kebijakan
perusahaan seperti :

1. pangsa pasar yang dituju

2. jenis produk yang dihasilkan

3. standar produk yang dihasilkan

4. keuntungan yang ingin dicapai

5. pola hubungan antara perusahaan dengan karyawan, pemasok, komunitas, dan masyarakat
disekitarnya.

the principles of management of hotel management are essentially the same as the principles of
management of the organization in general. the principles of hotel management are based on
conservative or aggressive philosophy and management gya will serve as a basis for
establishing the company's vision and mission. vision is an ideal image to be achieved by the
company in the future. while the mission is a statement about the hotel business. based on the
vision and mission, the hotel will set targets to be achieved in the form of company policy
policies such as: 1. the intended market share 2. the type of product produced 3. the resulting
product standard 4. benefits to be achieved 5. patterns of relationships between companies and
employees, suppliers, communities, and surrounding communities.

Struktur organisasi menunjukkan suatu tingkatan hirarkris, dimana dari struktur organisasi
tersebut dapat diketahui bgaian-bagain yang ada di hotel, hubungan antara atasan dan
bawahan. Dasar penyusunan organisasi antara satu hotel dengan hotel lain mempunyai
kesamaan, karena setiap hotel mempunyai poduk layanan yang sama, yaitu : sewa kamar,
makanan, minuman, sport, kasino, golf, karaoke, dan produk lainnya. Akan tetapi bentuk dan
luas organisasi hotel akan berbeda antara satu hotel dengan hotel yang lainnya. Perbedaan
tersebut disebabkan karena adanya perbedaan-perbedaan :
1. Type dan jenis hotel
2. Size hotel
3. Fisik bangunan hotel
4. Kemampuan tenaga kerja yang ada di dalamnya
5. Sistem manajemen dan pengelolaan yang ada didalamnya

Struktur organisasi dirancnag sesuai dengan kebutuhan hotel, semakin besar dan lengkap
fasilitasnya maka struktur organisasinya juga semakin komplek. Berdasarkan struktur organisasi
dapat ditentukan perkiraan jumlah karyawan yang dibutuhkan secara keseluruhan. Struktur
organisasi pada hotel biasanya disusun berdasarkan fungsionalnya, seperti marketing, accounting,
personnel dan produksi. Struktur organisasi merupakan bagan organisasi dna rantai perintah. Dari
struktur organisasi karyawan dan organisasi di dalamnya mendapatkan informasi :

1. Kedudukan dirinya dalam organisasi, dalam batas dan jalur wewenang serta tanggung jawabnya
sehingga mengurangi kebingungan karyawan untuk mendiskusikan komplain sesuai komando
atau perintah.
2. Mengetahui jenjang karier yang jelas memlaui hirarki yang ada dalam jabatan-jabatan di
struktur organisasi
3. Memberi informasi tanggung jawab untuk jalur instruksi
4. Menunjukkan jalur koordinasi dan kerjasama antar bagian melalui departemen dan seksi-seksi
yang ada dalam organisasi, juga fungsi serta tugas masing-masing departemen dan seksi-seksi
yang ada sehingga meningkatkan efsiensi

Dari struktur organisasi dapat dipersiapkan analisis jabatan (job Analysis) yang terdiri dari :

1. Uraian tugas (job description)


2. Standar operational procedure
3. Job spesification

Job description menggambarkan kewajiban dari masing-masing posisi, prosedur SOP memberikan
gambaran bagaimana pekerjaan atau kewajiban kaan dilaksanakan struktur jabatan yang ada di
hotel seperti :

a. Manajer : General manajer, resident manajer


b. Head/Manajer Departement: room, food and beverages, accounting,maintenance, and
engineering.
c. Chef: Kitchen, pastry
d. Assistant manajer
e. Supervisor
f. Staff

Departemen dalam hotel :

Room Departement :

1. Front office, berfungsi memberikan pelayanan pda bagian depan hotel


2. Room division, berfungsi dalam administrasi yang berkaitan dengan kamar
3. Housekeeping, berfungsi dalam masalah penyiapan dan pembersihan kamar
4. Reservation, berfungsi menerima reservasi dari tamu dan agen
5. Bellboy, berfungsi memberikan pelayanan mengantar dan membantu tamu membawa barang
6. Operator, berfungsi memberikan pelayanan melalui telepon

Food and beverage Departement

1. Cook, berfungsi menyapkan menu sesuai order dan bertugas pada F&B Produksi
2. Steward, berfungsi membantu cook dan membersihkan peralatan dapur
3. Waiter/waitress berfungsi memberikan layanan pada tamu dan bertugas pada F&B service

Accounting departement

1. General cashier, berfungsi mengadministrasikan penerimaan dan pengeluaran kas dan bertugas
pada back office
2. Income auditor, berfungsi melaporkan pendapatan hotel dan bertanggung jawab atas
pengendaliannya
3. Credit, berfungsi melakukan analisa credit dan kebutuhan modal kerja hotel
4. Staff (account receivable, account payable), berefungsi membantu administrasi piutang dan
hutang
5. Bookkeeper, berfungsi membuat pernyesuaian dan memposting data akuntansi serta menyusun
laporan keuangan

Marketing/sales, berfungsi dalam administrasi pemasaran hotel

Personnel, berfungsi dalam sarana administrasi karyawan hotel

Minor departement

1. Operator, berfungsi memberikan pelayanan memberikan pelayanan telepon


2. Laundry, berfungsi memberikan pelayanan laundry
3. Sport, berfungsi memberikan pelayanan fasilitas olahraga
4. Sauna, dan lain-lain

Funngsi lain

1. Purchasing, berfungsi melakukan pemberlian barang keperluan modal


2. Security, berfungsi menjaga keamanan hotel
3. Houseman, berfungsi melakukan pembersihan area diluar kamar

Wygant et. AL (2008) Membagi strusktur hotel menjadi tiga kategori yaitu,

a. Hotel kecil
b. Hotel sedang
c. Hotel besar

You might also like