You are on page 1of 1

BATU GRANIT

PENGERTIAN:

Granit adalah jenis batuan intrusif, felsik, igneus yang umum dan banyak ditemukan.
Sebagian besar granit bertekstur keras dan kuat, dan oleh karena itu banyak
digunakan sebagai batuan untuk konstruksi.

PEMANFAATAN:

Pemanfaatannya antara lain: bahan dasar konstruksi bangunan eksterior, bahan


dasar konstruksi bangunan interior, bahan dasar pembuatan paving, batu nisan, batu
perhiasan, bahan pembuatan patung, dan media panjat tebing

PERSEBARAN:

Persebarannya ada di Kep. Riau, Lampung, dan Jogjakarta

NAMA: SHINTA NURHALIMAH


KELAS: X IIS-1

You might also like