You are on page 1of 4

RUNDOWN ACARA PEKAN JURNALISTIK NASIONAL 2017

LPM Pcyco FK Unud

Hari I (Kamis, 7 September 2017)


Acara : Kedatangan Peserta dan Welcoming Party.
Dresscode : Black Gold.

Alokasi
No. Jam Kegiatan
Waktu
1. 11.00 15.00 240 Kedatangan Peserta
2. 15.00 16.30 90 Persiapan peserta, persiapan panitia, registrasi
3. 16.30 17.30 60 Briefing panitia dan gladi acara
Pembukaan:
- Penampilan Tari Cendrawasih
- Sambutan Ketua Panitia (Khema)
4. 17.30 18.15 45 - Sambutan PU LPM Pcyco (Ratna)
- Sambutan Dirut BPN ISMKI
- Sambutan Dekan/Wadek III
- Pembukaan acara (Dekan/Wadek III)
5. 18.15 19.00 45 Sholat
6. 19.00 19.15 15 Games bola perkenalan
7. 19.15 19.20 5 Pengambilan makan malam
8. 19.20 19.45 15 Penampilan Everlong Band
9. 19.45 19.55 10 Penampilan dance PSPDG
10. 19.55 20.10 15 Penampilan peserta
11. 20.10 20.25 15 Penampilan Revibe Band
12. 20.25 20.40 15 Penampilan peserta
13. 20.40 20.45 5 Games
14. 20.45 21.00 15 Penampilan peserta
15. 21.00 21.15 15 Penampilan Before Sunday Band
16. 21.15 21.20 5 Penutup
21.20 Bersih-bersih
17.
selesai
Hari II (Jumat, 8 September 2017)
Acara : Pelatihan dan Rakornas
Dresscode : Pakaian Kuliah Rapi

Alokasi
No. Jam Kegiatan
Waktu
1. 04.30 05.00 30 Membangunkan peserta
2. 05.00 06.30 90 Sholat, MCK, sarapan dan persiapan panitia
3. 06.30 07.00 30 Registrasi peserta pelatihan
4. 07.00 07.55 55 Pemberian materi Kode Etik Jurnalistik
5. 07.55 08.25 30 Diskusi dan tanya jawab
6. 08.25 08.30 5 Pemberian sertifikat ke pembicara
7. 08.30 09.25 55 Pemberian materi Redaksi
8. 09.25 09.55 30 Diskusi dan tanya jawab
9. 09.55 10.00 5 Pemberian sertifikat ke pembicara
10. 10.00 10.55 55 Pemberian materi Desain
11. 10.55 11.25 30 Diskusi dan tanya jawab
12. 11.25 11.30 5 Pemberian sertifikat ke pembicara
13. 11.30 13.30 120 ISHOMA
14. 13.30 15.25 115 Pemberian materi, praktik, dan diskusi Fotografi
15. 15.25 15.30 5 Penyerahan sertifikat ke pemateri
16. 15.30 15.50 20 Sholat
17. 15.50 16.45 55 Pemberian materi Website
18. 16.45 17.15 30 Diskusi dan tanya jawab
19. 17.15 17.20 5 Pemberian sertifikat ke pemateri
20. 17.20 17.25 5 Penutup
21. 17.25 19.00 95 ISHOMA dan persiapan Rakornas
22. 19.00 21.00 120 Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) 1
23. 21.00 21.10 10 Istirahat
24. 21.10 23.10 120 Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) 2
25. 23.10 23.15 5 Penutup
23.15 Peserta kembali ke kamar dan tidur
26.
selesai Bersih-bersih panitia
Hari III (Sabtu, 9 September 2017)
Acara : Media Tour dan Upgrading
Dresscode : Baju PJN + Pakaian Ganti

Alokasi
No. Jam Kegiatan
Waktu
1. 04.30 05.00 30 Membangunkan peserta
2. 05.00 07.00 90 Sholat, MCK, sarapan
3. 07.00 07.30 30 Persiapan mobilisasi peserta
4. 07.30 08.30 60 Perjalanan
5. 09.00 11.00 120 Media visit (Bali TV)
6. 11.00 12.00 60 Perjalanan
7. 12.00 12.45 45 ISHOMA (di tempat oleh-oleh)
8. 12.45 14.00 75 Oleh-oleh
9. 14.00 15.00 60 Perjalanan
10. 15.00 15.30 30 Acara bebas peserta
Upgrading:
- Games dayung sampan
- Games pipa air
11. 15.30 16.00 30 - Games estafet karet
- Games sarung berpindah
- Games gali lubang
- Games piring kepala
12. 16.00 16.45 45 Ganti baju, sholat
13. 16.45 17.45 60 Perjalanan
14. 17.45 18.45 105 Sunset di Ulu Watu
15. 18.45 19.15 30 ISHOMA (makan di bis)
16. 19.15 20.45 90 Perjalanan kembali ke hotel
Hari IV (Minggu, 10 September 2017)
Acara : Penutupan PJN 2017
Dresscode : Bebas rapi

Alokasi
No. Jam Kegiatan
Waktu
1. 04.30 05.00 30 Membangunkan peserta
2. 05.00 07.00 90 Sholat, MCK, sarapan
3. 07.00 08.00 60 Persiapan pesert
Penutupan PJN
- MC
- Doa
4. 08.00 08.30 30 - Kesan pesan ketua panitia
- Kesan pesan PU LPM Pcyco
- Kesan pesan Dirut BPN
- Kesan pesan peserta (3-5 orang)
5. 08.30 08.45 15 Pengenalan LPM Pcyco
6. 08.45 09.00 15 Penampilan video PJN Hari 1-3
7. 09.00 09.10 10 Pengumuman Juara Opini dan Fotografi
8. 09.10 09.25 15 Pemberian kenang-kenangan
9. 09.25 09.40 15 Foto bersama + penutup
10. 09.40 10.00 20 Persiapan ke bandara

You might also like