You are on page 1of 2

ALUR PELAYANAN PASIEN

No. Dokumen : /UKP/SOP/IV/2016


No.Revisi : 00
SOP TanggalTerbit : April 2016
Halaman : 1/2
Dr. Esa Oktavia Susanti.M.Kes
UPT Puskesmas NIP. 19741015.200406.2.004
Sukarame
1. Pengertian Alur pelayanan pasien adalah proses urutan pelayanan pasien di UPT
Puskesmas Sukarame sesuai kebutuhan pasien berdasarkan dengan
ketentuan yang berlaku.
2. Tujuan Agar sejak awal pasien/keluarga memperoleh informasi dan paham
terhadap tahapan dan prosedur pelayanan klinis.
3. Kebijakan Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat.
SK Kepala UPT Puskesmas Sukarame no. /ADMEN/SK/I/2016
tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan Puskesmas
4. Referensi UU no 36 th 2009 tentang kesehatan
UU no 44 tentang Rumah sakit
5. Alat dan bahan Banner alur pelayanan
6. Langkah- 1. Petugas mempersilahkan pasien mendaftar ke ruang pendaftaran,
langkah/prosed
ur 2. Petugas menyapa pasien dengan ramah,
3. Petugas pendaftaran mengidentifikasi kebutuhan pasien sesuai
pelayanan yang dibutuhkan pasien,
4. Pasien masuk ke ruang pelayanan dan dilakukan pemeriksaan,
5. Apabila dokter membutuhkan pemeriksaan penunjang maka
diberikan pengantar dan bila perlu ke pelayanan lain diberi
rujukan internal, atau apabila diperlukan rujukan ke rumah sakit
maka diberikan rujukan eksternal,
6. Apabila pasien tidak membutuhkan pemeriksaan penunjang maka
pasien diberi resep , pasien menuju ruang obat jika mendapatkan
resep obat kemudian pasien pulang.
7. Untuk pasien yang perlu rujukan ke rumah sakit langsung dirujuk
dengan memberi rujukan ke pasien kemudian pasien ke rumah
sakit/pulang.
8. Untuk pasien yang memerlukan pemeriksaan penunjang diberi
pengantar setelah diperiksa/dilayani kembali ke ruang
pemeriksaan awal ,pasien diberi resep dan dipersilahkan
mengambil obat ke unit obat pelayanan obat lalu pasien pulang,
9. Untuk pasien yang memerlukan pemeriksaan diruang lain diberi
rujukan internal kemudian kembali ke ruang pertama
pemeriksaan, pasien diberi resep dan lalu dipersilahkan ke unit
pengambilan obat, bila sudah menerima obat lalu pasien pulang.
7.Diagram Alir

8. Hal yang perlu


Sistematis Alur Pelayanan
diperhatikan
9. Unit Terkait Semua unit pelayanan di puskesmas sukarame
10. Dokumen
Banner alur pelayanan
Terkait
11. Rekaman
histori
Diberlakukan
No Halaman Yang Perubahan Tgl.
dirubah

SOP Alur Pelayanan Pasien 2

You might also like