You are on page 1of 2

1.

Penjelasan tentang:
Perusahaan jasa : suatu unit usaha yang kegiatannya memproduksi produk yang
tidak berwujud (jasa) dengan tujuan untuk mendapatkan laba atau keuntungan.
Tetapi perusahaan jasa juga memerlukan produk fisik atau yang berwujud untuk
melakukan mempermudah berjalannya kegiatan usaha tersebut. Misalnya seperti
jasa transportasi, maka untuk dapat melakukan kegiatan tersebut perusahaan
transportasi harus melayani konsumen sebaik mungkin sampai tujuan sebagai jasa,
dan alat transportasi seperti bus sebagai produk fisiknya.
Perusahaan dagang adalah kegiatan yang melakukan transaksi pembelian barang
dagang dengan tujuan untuk mendapatkan keuntungan. Kegiatan utama dalam
perusahaan dagang adalah membeli, menyimpan, dan menjual kembali barang
dagang tanpa memberikan nilai tambah terhadapnya. Nilai tambah yang dimaksud
adalah mengolah atau mengubah bentuk atau sifat barang. Contoh perusahaan
dagang adalah toko alat tulis, supermarket, dan lain-lain.
Perusahaan manufaktur adalah perusahaan yang mengolah bahan mentah atau
bahan baku menjadi barang jadi. Peusahaan manufaktur tidak sesederhana
perusahaan dagang. Karena didalam perusahaan manufaktur penentuan harga
pokok barang yang diproduksi dan harga pokok penjualan harus melalui beberapa
tahapan yang lebih rumit. Contohnya adalah perusahaan garmen yang memproduksi
dan mengolah baju dari bahan baku menjadi barang siap ekspor.

Akun aktiva yang membedakan 3 jenis perusahaan tersebut adalah akun persedian awal,
akun persedian akhir, akun persedian barang dagang dan juga akun persedian barang jadi.

2.

JURNAL UMUM

Tanggal Keterangan Debit kredit

1 okt Biaya pemasangan iklan 16.000,-

Kas 16.000,-

2 okt Kas 575.000,-

Penjualan tunai 575.000,-

4 okt Biaya utang 275.000,-

Kas 275.000,-

6 okt Biaya angkut 25.000,-

Kas 25.000,-

10 okt Kas 50.000,-

Pembelian 50.000,-

12 okt Retur barang rusak (pembelian tgl 4/10) 30.000,-

Kas 30.000,-
14 okt Biaya bayar utang tgl 4 okt 275.000,-

Kas 275.000,-

15 okt Biaya gaji pegawai 2 minggu 90.000,-

Kas 90.000,-

17 okt Piutang 350.000,-

Kas 350.000,-

19 okt Biaya bayar sewa 20.000,-

Kas 20.000,-

21 okt Pendapatan penjualan tgl 17 okt 40.000,-

Piutang 40.000,-

27 okt Pendapatan pelunasan penjualan tgl 17 okt 310.000,-

Piutang 310.000,-

30 okt Biaya bayar gaji pegawai 2 minggu 90.000,-

Kas 90.000,-

30 okt Prive 10.000,-

Kas 10.000,-

31 okt Biaya bayar utang bulan lalu 25.000,-

Kas 25.000,-

TOTAL 2.181.000,- 2.181.000,-

You might also like