You are on page 1of 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN LUMBANG


Kelas / Semester : IV (Empat) / 1
Tema 1 : Indahnya Kebersamaan
Sub Tema 2 : Kebersamaan dalam Keberagaman
Pembelajaran : 3
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia, IPA dan PJOK
Alokasi Waktu : 4 x 30 menit

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan
berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Kompetensi Dasar
Bahasa Indonesia
3.1 Menunjukkan gagasan pokok dan gagasan pendukung yang diperoleh dari
teks lisan, tertulis, atau visual
4.6 Menata Informasi yang didapat dari teks berdasarkan keterhubungan antar
gagasan kedalam kerangka tulis
Indikator :
3.1.1 Mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung setiap paragraph
dari teks tulis
4.1.1 Menyajikan gagasan utama dan gagasan pendukung setiap paragraph dari
teks tulis dalam bentuk peta pikiran
4.1.2 Menyusun ringkasan berdasarkan peta pikiran
Kompetensi Dasar
IPA
3.6 Memahami sifat-sifat bunyi melalui pengamatan dan keterkaitannya dengan
indra pendengaran
4.6 Menyajikan laporan hasil pengamatan percobaan atau observasi tentang
sifat - sifat bunyi
Indikator :
3.6.1 Menjekaskan isi bunyi
4.6.1 Membuat laporan tertulis hasil percobaan tentang sifat sifat bunyi
Kompetensi Dasar
JPOK
3.1 Memahami Memahami prosedur variasi pola gerak dasar lokomotor, non-
lokomotor, dan manipulative sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam permainan bola besar sederhana dan atau
tradisional
4.1 Mempraktikkan prosedur variasi pola gerak dasar lokomotor, non-lokomotor,
dan manipulatif sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam permainan bola besar sederhana dan atau
tradisional.
Indikator :
3.1.1 Menjelaskan aturan permainan Engklek sebagai salah satu bentuk
permainan tradisional yang mempraktikan variasi pola gerak dasar
lokomotor.
4.1.5 Mempraktikan permainan Engklek sebagai salah satu bentuk permainan
tradisional yang mempraktikan variasi pola gerak dasar lokomotor

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mencoba permainan tradisional Bakiak, siswa mampu menjelaskan
aturan main dan manfaat permainan tersebut untuk melatih keterampilan
pola gerak dasar lokomotor dengan tepat.
2. Dengan permainan tradisional Bakiak, siswa mampu mempraktikkan
keterampilan variasi pola gerak dasar lokomotor dengan mandiri.
3. Setelah percobaan, siswa mampu menjelaskan fungsi sifat bunyi terkait
telinga sebagai alat pendengaran dengan lengkap.
4. Setelah percobaan, siswa mampu menyajikan laporan tentang sifat bunyi
terkait telinga sebagai alat pendengaran dan dengan sistematis.
5. Setelah membaca teks tentang sikap kerja sama, siswa mampu
mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung setiap paragraf
dari teks tulis dengan mandiri.
6. Setelah membaca teks tentang sikap kerja sama, siswa mampu menyajikan
gagasan utama dan gagasan pendukung setiap paragraf dari teks tulis
dalam bentuk peta pikiran dengan tepat
D. MATERI PEMBELAJARAN
Teks bacaan permainan tradisional, congklak
Sifat sifat bunyi

E. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Saintifik
Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahulua Guru memberikan salam dan mengajak semua 10 menit
n siswa berdoa menurut agama dan keyakinan
masing-masing.
Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi
lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan
dengan kegiatan pembelajaran.
Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan
yaitu tentang Indahnya Kebersamaan.
Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang
meliputi kegiatan mengamati, menanya,
mengeksplorasi, mengomunikasikan dan
menyimpulkan.

Inti Siswa membaca teks tentang permainan 150


tradisonal menit
Siswa mencari / menemukan kata yang sulit
atau belum diketahui artinya dalam teks
Siswa mencari arti dari kata kata sulit yang
ditemukan dalam kamus bahasa Indonesia atau
sumber lain
Siswa menjawab pertanyaan berdasarkan teks
Siswa secara berkelompok berlatih
menemukan gagasan pokok dan gagasan
pendukung pada paragraf dari teks
Siswa membuat peta pikiran berdasarkan
gagasan pokok dan gagasan pendukung dari
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
teks
Siswa membuat kesimpulan atau ringkasan
berdasarkan gagasan pokok yang telah
ditemukan
Perwakilan kelompok membacakan kesimpulan
yang telah dibuat dan ditanggapi oleh kelompok
lain
Guru memberikan penguatan terhadap hasil
diskusi kelompok
Sebagai penghargaan, guru mengajak siswa
untuk memberikan tepuk tangan kepada setiap
kelompok
Sambil kita bertepuk tangan siswa dan guru
menyanyikan lagu cublek cublek suweng
( lagu disesuaikan dengan daerah masing
masing ) dan permainan tepuk tangan lainnya
Siswa dan guru bertanya jawab tentang bunyi
tepukan, misalnyamengapa pada saat kita
bertepuk tangan mengeluarkan bunyi?
Siswa membaca informasi tentang bunyi
memantul dan merambat
Siswa kemudian membaca senyap informasi
yang terdapat pada buku tentang sifat bunyi
Siswa secara bekelompok melakukan
percobaan sederhana tentang membunyikan
beragam benda yang dapat menghasilkan
bunyi
Siswa membunyikan beragam benda tersebut
didalam dan diluar kelas
Siswa mencatat dan mendiskusikan hasil
percobaan
Perwakilan kelompok menyajikan hasil
percobaan untuk mendapat tanggapan dari
kelompok lain
Guru memberikan penguatan tentang hasil
kerja kelompok
Penutup Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari
Bertanya jawab tentang materi yang telah
dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
materi)
Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang telah diikuti.
Melakukan penilaian hasil belajar
Mengajak semua siswa berdoa menurut
agama dan keyakinan masing-masing (untuk
mengakhiri kegiatan pembelajaran)

G. PENILAIAN
1. Jenis Penilaian
- Penilaian pengetahuan : Tes tertulis
- Penilaian Keterampilan : Tes Perbuatan
a. Penilaian Pengetahuan (KI 3)
1. IPA
Penilaian pengetahuan dilakukan dengan pemberian soal uraian singkat
Perlu
Sangat baik Baik Cukup
Kriteria pendampingan
4 3 2
1
Penerapan Memperlihatkan Memperlihatkan Memperlihatkan Perlu
pemahaman pemahaman pemahaman bimbingan saat
Konsep konsep dengan konsep dengan konsep dengan menyampaikan
menunjukkan menunjukkan menunjukkan bukti dan
bukti bukti pendukung bukti yang pemahaman inti
pendukung dan namun perlu terbatas dan dari konsep yang
menyampaikan bantuan saat penyampaian dipelajari.
pemahaman inti menyampaikan pemahaman inti
dari konsep yang pemahaman inti dari konsep tidak
sedang dipelajari dari konsep yang jelas.
dengan benar. yang sedang
dipelajari.

Komunikasi Hasil percobaan Hasil percobaan Hasil percobaan Hasil percobaan


disampaikan disampaikan disampaikan disampaikan
dengan jelas, dengan jelas denga njelas dengan kurang
obyektif dengan dan didukung namun hanya jelas dan tanpa
didukung data sebagian data didukung data penunjang.
penunjang. penunjang. sebagian kecil
data penunjang.

Prosedur dan Seluruh data Seluruh data Sebagian besar Sebagian kecil
dicatat, langkah dicatat, langkah data dicatat, data dicatat,
strategi kegiatan kegiatan langkah kegiatan langkah kegiatan
dilakukan secara dilakukan secara dan strategi tidak sistematis
sistematis dan sistematis dilakukan secara dan strategi
strategi yang namun masih sistematis yang dipilih tidak
digunakan membutuhkan setelah tepat.
membuat bimbingan dalam mendapat
percobaan menemukan bantuan guru.
berhasil. strategi agar
percobaan
berhasi.
2. Bahasa Indonesia
3. JPOK

penskoring : total nilai siswa x 10


total nilai maksimal

Contoh : 2+3+1 x 10 = 6 x 10 =5
12 12

3. Penilaian sikap (peduli, kreatif).

H. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


Buku Pedoman Guru Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2013).
Buku Siswa Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).
Pensil warna, penggaris, sendok, mangkuk, kaleng, sapu tangan, kapas.

Mengetahui ........, ...................... 20....


Kepala Sekolah, Guru Kelas IV

( ___________________ ) ( ___________________ )
NIP .................................. NIP ..................................
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN TERATAU


Kelas / Semester : IV (Empat) / 1
Tema 1 : Indahnya Kebersamaan
Sub Tema 2 : Kebersamaan dalam Keberagaman
Pembelajaran : 4
Alokasi Waktu : ........... x 150 menit

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan
berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Kompetensi Dasar
Bahasa Indonesia
3.2 memetakan keterhubungan antar gagasan yang didapat dari teks lisan, tulis,
atau visual

4.2 Menyajikanhasil penataan informasi sesuai dengan keterhubungan


antargagasan ke dalam tulisan.

Indikator :
3.2.1 Mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung
4.2.1 Menulis gagasan pokok dan gagasan pendukung dari teks yang dibaca

Kompetensi Dasar
PPKn
3.4 Memahami berbagai bentuk keberagaman suku, bangsa, sosial, dan budaya
di Indonesia yang terikat persatuan dan kesatuan.

4.4 Bekerja sama dalam berbagai bentuk keberagaman suku, bangsa, sosial,
danbudaya di Indonesia yang terikat persatuan dan kesatuan.

Indikator :
3.4.5 Menjelaskan bentuk- bentuk kerjasama dalam keberagaman.
4.4.5 Mempresentasikan contoh-contoh kerjasama dalam keberagaman
masyarakat Indonesia (kerja bakti, siskamling, gotong royong dll

Kompetensi Dasar
Matematika
3.12 Menjelaskan dan menentukan ukuran sudut dan bangun datar dalam satuan
baku dengan menggunakan busur derajat.
4.12 Mengukur sudut pada bangun datar dalam satuan baku dengan
menggunakan busur derajat
Indikator
3.12.2 Menentukan banyak sudut pada bangun datar
3.12.2 Mengukur besar sudut pada bangun datar 3.8Menjelaskan segi banyak
beraturan dan segi banyak tidak beraturan.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah membaca teks, siswa mampu mengidentifikasi gagasan pokok dan
gagasan pendukung dengan benar.
2. Setelah membaca teks siswa mampu menuliskan gagasan pokok dan
gagasan pendukung ke dalam grafik yang sudah disiapkan dengan
sistematis.
3. Setelah berdiskusi, siswa mampu menjelaskan bentuk-bentuk kerjasama
dalam keberagaman dengan benar.
4. Setelah mencari informasi, siswa mampu mempresentasikan contoh-
contoh kerjasama dalam keberagaman (kerja bakti, siskamling, gotong-
royong, dll.).
5. Setelah mengamati, siswa mampu menentukan banyak sudut pada bangun
datar dengan benar
6. Setelah bereksplorasi, siswa mampu mengukur besar sudut pada bangun
datar dengan benar

D. MATERI PEMBELAJARAN
Skenario drama tentang Bersatu dalam Keberagaman.
Sumber teks situs bersejarah: Trowulan
Kosakata teks Trowulan.
E. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Saintifik
Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahulua Guru memberikan salam dan mengajak semua 10 menit
n siswa berdoa menurut agama dan keyakinan
masing-masing.
Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi
lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan
dengan kegiatan pembelajaran.
Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan
yaitu tentang Indahnya Kebersamaan.
Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang
meliputi kegiatan mengamati, menanya,
mengeksplorasi, mengomunikasikan dan
menyimpulkan.
Inti Siswa membaca teks dan melakukan simulasi 150
tentang makna persatuan dan kesatuan pada menit
buku siswa. (Mengamati)
Siswa bekerja dalam kelompok yang terdiri atas
6-8 orang. (Mengekplorasi)
Setiap kelompok diminta membuat skenario
drama tentang Bersatu dalam Keberagaman.
Siswa ditugaskan untuk membuat drama sesuai
fokus yang telah ditentukan.
Siswa berlatih terlebih dahulu dalam kelompok
sebelum tampil.
Siswa menjawab pertanyaan yang terdapat
dalam buku siswa Situs Bersejarah.
(Menanya)
Siswa membaca teks dan mengamati gambar
tentang situs Trowulan. (Mengamati)
Siswa menjawab pertanyaan. (Menanya)
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Kosakata
Siswa mencari kosakata baru sebanyak
mungkin dari teks Trowulan dan memprediksi
arti kata tersebut. (Mengekplorasi)
Siswa mencocokkan jawaban dengan
menggunakan kamus bahasa Indonesia.
(Mengasosiasi)
Siswa membuat kalimat berdasarkan kosakata
tersebut. (Mengkomunikasikan)
Penutup Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari
Bertanya jawab tentang materi yang telah
dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian
materi)
Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang telah diikuti.
Melakukan penilaian hasil belajar
Mengajak semua siswa berdoa menurut
agama dan keyakinan masing-masing (untuk
mengakhiri kegiatan pembelajaran)

G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


Buku Pedoman Guru Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2013).
Buku Siswa Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).
Busur dan gambar - gambar

H. PENILAIAN
1. Bahasa Indonesia
2. PKN
3. Matematika

4. Penilaian sikap (percaya diri, kerja sama).

Mengetahui ........, ...................... 20....


Kepala Sekolah, Guru Kelas IV

( ___________________ ) ( ___________________ )
NIP .................................. NIP ..................................
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 2 MANGKUPUM


Kelas / Semester : IV (Empat) / 1
Tema 1 : Indahnya Kebersamaan
Sub Tema 2 : Kebersamaan dalam Keberagaman
Pembelajaran : 5
Alokasi Waktu : ........... x 150 menit

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan
berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Kompetensi Dasar
Matematika
3.8 Menjelaskan segi banyak beraturan dan segi banyak tidak beraturan

4.8 Mengidentifikasi segi banyak beraturan dan segi banyak tidak beraturan
Indikator :
3.8.6 Membandingkan hasil penaksiran dan pengukuran sudut- sudut yang
terdapat dalam segi banyak pada tangram

4.8.6 Menyajikan hasil penaksiran dan pengukuran sudut- sudut yang terdapat
dalam segi banyak pada tangram
Kompetensi Dasar
SBDP
3.3 Memahami dasar-dasar gerak tari daerah.
4.3 Meragakan dasar-dasar gerak tari daerah.
Indikator :
3.3.2 Menjelaskan dasar-dasar gerak tari Bungong Jeumpa dalam posisi duduk
4.3.2 Mempraktikkan dasar-dasar gerak tari Bungong Jeumpa dalam posisi
duduk.

Kompetensi Dasar
IPS
3.2 Memahami keragaman sosial, ekonomi, budaya, etnis dan agama di
provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia.
4.2 Menceritakan keragaman sosial, ekonomi, budaya, etnis dan agama di
provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia.
Indikator :
3.2.4 Menjelaskan perayaan hari besar agama sebagai bentuk keragaman sosial,
budaya, dan agama di provinsi setempat sebagai identitas bangsa
Indonesia secara tertulis dan lisan
4.2.4 Menceritakan perayaan hari besar agama sebagai bentuk keragaman
sosial, budaya, dan agama di provinsi setempat sebagai identitas bangsa
Indonesia secara tertulis dan lisan

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah berdiskusi dan memperhatikan peragaan dari guru , siswa mampu
menjelaskan dasar-dasar gerak tari Bungong Jeumpa dalam posisi duduk
dengan teknik benar.
2. Setelah berdiskusi dan memperhatikan peragaan dari guru, siswa mampu
mempraktikkan dasar-dasar gerak tari Bungong Jeumpa dalam posisi duduk
dengan teknik benar.
3. Dengan mengamati dan mengukur sudut-sudut yang terdapat pada segi
banyak pada tangram, siswa mampu membandingkan hasil penaksiran dan
pengukuran dengan tepat.
4. Dengan mengamati dan mengukur sudut-sudut yang terdapat pada segi
banyak pada tangram, siswa mampu menyajikan hasil penaksiran dan
pengukuran dengan tepat.
5. Dengan menggunakan gambar yang dibuat sendiri, siswa mampu
menjelaskan perayaan hari besar agama sebagai bentuk keragaman sosial,
budaya, dan agama di provinsi setempat sebagai identitas bangsa
Indonesia secara tertulis dan lisan.
6. Dengan menggunakan gambar yang dibuat sendiri, siswa mampu
menceritakan perayaan hari besar agama sebagai bentuk keragaman
sosial, budaya, dan agama di provinsi setempat sebagai identitas bangsa
Indonesia secara tertulis dan lisan.
D. MATERI PEMBELAJARAN
Bereksplorasi tentang media perambatan bunyi
Menulis laporan
Berkreasi membuat rumah adat impian

E. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Saintifik
Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahulua Guru memberikan salam dan mengajak semua 10 menit
n siswa berdoa menurut agama dan keyakinan
masing-masing.
Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi
lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan
dengan kegiatan pembelajaran.
Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan
yaitu tentang Indahnya Kebersamaan.
Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang
meliputi kegiatan mengamati, menanya,
mengeksplorasi, mengomunikasikan dan
menyimpulkan.
Inti Pembulatan Harga 150
Siswa dipandu untuk mengenal konsep menit
pembulatan seperti pada buku siswa.
(Mengkomunikasikan)
Siswa mengerjakan soal pemecahan masalah
tentang pembulatan. (Mengekplorasi)
Sebelum siswa mengerjakan latihan yang
terdapat pada buku siswa, guru terlebih dahulu
memandu siswa mengenal konsep pembulatan.
(Mengkomunikasikan)
Siswa berlatih mengerjakan soal pembulatan
dan menjelaskan cara menjawabnya.
(Mengekplorasi)
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Senam Irama
Siswa menuju halaman sekolah untuk
melakukan kegiatan senam irama.
(Mengekplorasi)
Guru menyiapkan musik/lagu tradisional
setempat untuk mengiringi senam irama.
(Mengkomunikasikan)
Guru mendemonstrasikan gerakan senam.
(Mengkomunikasikan)
Siswa menuliskan hal-hal yang sudah dipelajari
(sesuai dengan kegiatan perenungan yang ada
pada buku siswa). (Mengkomunikasikan)

Pembulatan Harga
Siswa dipandu untuk mengenal konsep
pembulatan seperti pada buku siswa.
(Mengasosiasi)
Siswa mengerjakan soal pemecahan masalah
tentang pembulatan. (Mengkomunikasikan)

Penutup Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit


rangkuman hasil belajar selama sehari
Bertanya jawab tentang materi yang telah
dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian
materi)
Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang telah diikuti.
Melakukan penilaian hasil belajar
Mengajak semua siswa berdoa menurut
agama dan keyakinan masing-masing (untuk
mengakhiri kegiatan pembelajaran)
G. PENILAIAN
1. IPS

2. SBDP
Proses pembelajaran tari Bungong Jeumpa dinilai dengan
catatan anekdot.
3. Matematika
Penaksiran dan pengukuran sudut pada segi banyak dinilai
dengan angka (penskoran)
4. Catatan anekdot untuk mencatat sikap (Peduli, Santun)
Contoh dapat dilihat pada bagian akhir (lampiran) buku ini.
H SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN
Buku Pedoman Guru Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2013).
Buku Siswa Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).
Potongan kertas kecil untuk latihan membuat soal.

Mengetahui ........, ...................... 20....


Kepala Sekolah, Guru Kelas IV

( ___________________ ) ( ___________________ )
NIP .................................. NIP ..................................

You might also like