You are on page 1of 3

Tugas Individu I

Mata Kuliah
: MANAJEMEN KEUANGAN
Pengajar
: Prof. Dr. dr. Alimin Maidin, Ph.D

DEFINISI AKTIVA PASIVA

OLEH:
SYARNI ARRIATI
P1806215016
KONSENTRASI MANANJEMEN RUMAH SAKIT
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
PROGRAM PASCA SARJANA
UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2016

DEFINISI AKTIVA
AKTIVA (HARTA) adalah sumber ekonomi yang diharapkan dapat
memberi manfaat bagi perusahaan di kemudian hari.
a. Akun aktiva lancar
1. Kas (cash)
2. Piutang dagang (trade receivable)
3. Wesel tagih (notes receivable)
4. Perlengkapan (supplies)
5. Investasi jangka panjang(long-term investment)
6. Beban dibayar dimuka (prepaid expense)
7. Persediaan(stock)
8. Piutang wesel(notes receitable)
9. Dana kas kecil(petty cash)
10. Piutang dihapuskan (recavable written) yaitu piutang kepada
debitur tertentu yang dinyatakan tidak dapat ditagih.Oleh
karena itu dikeluarkan dari catatan perusahaan.
b. Akun aktiva tetap
1. Tanah(land)
2. Gedung(building)
3. Mesin(machine)
4. Kendaraan (vehicles)
5. Peralatan(equipment)
6. Akumulasi penyusutan((accumulated depreciation)
7. Good wiil
8. Hak paten(patens)
9. Hak cipta(copyrights)
10. Franchise
DEFINISI PASIVA
PASIVA (KEWAJIBAN) adalah pengorbanan ekonomis yang harus
dilakukan oleh suatu perusahaan pada masa yang akan datang.
a. Akun pasiva jangka panjang :
1. Hutang bank(bank loan)
2. Hutang hipotik(mortgages payable)
3. Hutang obligasi(bonds payable)
4. Kredit noveltasi (long term loun)
5. Hutang suberdiresi(suberdinated loan)

6. Hutang dalam rangka sewa dana(payable leasme)


7. Hutang sumber diresi(sumber dirated learn)
8. Hutang kepada pemegang saham(holding company)
9. Penghasilan yang ditimbulkan (deffered revenue)
10. Hutang sewa jangka panjang (long termen lent uabilities)
b. Akun pasiva jangka pendek
1. Hutang dagang(account payable)
2. Hutang wesel(notes payable)
3. Hutang gaji(salari payable)
4. Kewajiban yang harus dipenuhi(acenals payable)
5. Penghasilan yang ditanggungkan(deffercd revenve)
6. Pendapatan diterima dimuka(unearned revenve)
7. Biaya yang harus dibayar(accured expenses)
8. Hutang gaji(salari payable)
9. Hutang deviden(payabledeviden)
10. Wesel bayar tak berbunga secara eksplisit (non interest
bearing notes)

You might also like