You are on page 1of 2

ANALISA DAN EVALUASI

KEGIATAN ELIMINASI MALARIA DI WILAYAH KERJA


UPT PUSKESMAS MARTAPURA 1

I. IDENTIFIKASI MASALAH
Ada beberapa permasalahan yang dianggap menghambat dalam kegiatan
eliminasi malaria di wilayah kerja UPT. Puskesmas Martapura 1, yaitu :
a. Kurangnya kesadaran penderita untuk melakukan follow up
b. Kebanyakan penderita yang berobat di UPT. Puskesmas Martapura 1 bekerja
di daerah endemis, dan ketika sudah mendapat pengobatan, penderita
kembali ketempat bekerjanya.
II. PRIOROTAS PECAHAN MASALAH
Adapun prioritas permasalahan kegiatan eliminasi malaria di wilayah kerja
UPT. Puskesmas Martapura 1 yaitu : masih belum optimalnya kesadaran
penderita untuk melakukan follow up.
III. PEMECAHAN MASALAH
Pemberian informasi pada penderita dan keluarga tentang pentingnya
pelaksanaan follow up
IV. KESIMPULAN DAN SARAN
a. Kesimpulan
Permasalahan kesehatan eliminasi malaria di wilayah kerja UPT. Puskesmas
Martapura 1 dapat dilihat dan dievaluasi dari hasil follow up.
b. Saran-saran
- Diharapkan meningkatnya kesadaran penderita untuk melakukan follow
-

up
Adanya peran serat keluarga untuk mengingatkan penderita agar
melakukan follow up.

Mengetahui
Kepala UPT. Puskesmas
Martapura 1

Dedi Kurniadi, SKM


NIP. 19660909 199003 1
013

Martapura,
2016
Penanggung Jawab
(Pengelola Program)

Nurul Nisbah, A.Md


NIP. 19870808 201101
2 009

You might also like