You are on page 1of 4
KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT DIREKTORAT JENDERAL BINA KONSTRUKSI DIREKTORAT BINA KELEMBAGAAN DAN SUMBER DAYA JASA KONSTRUKSI ul. Patimura No. 20 Kebayoran Baru Jakarta Selatan 12110 Telepon (021) 7395063 Faksimili (021) 72799238, Nomor = um gaog -Kd / tty Jakarta, oO! Juli 2016 Sifat ae Lampiran : - Hal : Undangan Workshop Kinerja Peralatan Asphalt Mixing Plant (AMP) untuk Mendukung Jaringan Jalan di Indonesia khususnya di Provinsi Jawa Timur Kepada Yth.: (Daftar Terlampir) Di- Tempat ‘Sehubungan dengan pelaksanaan Workshop Kinerja Peralatan Asphalt Mixing Plant (AMP) untuk Mendukung Jaringan Jalan di Indonesia khususnya di Provinsi Jawa Timur, kami mengundang Bapak/Tbu untuk dapat hadir pada workshop yang akan dilaksanakan pada : Hari/Tangeal -:—-Kamis, 14 Juli 2016 Pukul 2 09.00 WIB — Selesai ‘Tempat : Hotel Santika Jemursari I, Jemursari Timur No.258, Jemur Wonosari, Surabaya Acara : Workshop Kinerja Peralatan Asphalt Mixing Plant (AMP) untuk Mendukung Jaringan Jalan di Provinsi Jawa Timur Perlu kami sampaikan, maksud Kegiatan ini adalah untuk mendapatkan kompilasi data kinerja peralatan Asphalt Mixing Plant (AMP) yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia khususnya di Provinsi Jawa Timur guna kesiapan AMP yang layak pakai atau sudah tervalidasi untuk mendukung pekerjaan jalan di Indonesia baik menggunakan aspal minyak maupun aspal buton yang memenuii persyaratan teknis. Untuk konfirmasi dan informasi lebih lanjut dapat menghubungi Subdit Material dan Peralatan Konstruksi, Direktorat Bina Kelembagean dan Sumber Daya Jasa Konstruksi, Direktorat Jenderal Bina Konstruksi Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat dengan alamat: Jin. Pattimura No. 20 Kebayoran Baru Jakarta Selatan telp dan fax: 021-7395375. Adapun Contact Person yang dapat dihubungi yaitu Sdr. Andias (Hp: 0811 889 5790) dan Sdri. Jamila (0813 8310 4700). Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, Kami ucapkan terima kasih. fr. Yaya Supriyatna, M. Eng. Se ‘NIP.19590321 198603 1003 ‘Tembusan Kepada Yth: 1. Diroktur Jenderal Bina Konstruksi, Kementerian PUPR (sebagai laporan) 1 Octeantactn Mealtnmat Tandoral Rina Kanetrukei Kementerian PUPR Lampiran I Surat Direktur Bina Kelembagaan dan ‘Sumber Daya Jasa Konstruksi Nomor 1 UM.02.06 —Kd /179 Tangeal =: \ Qui DAFTAR UNDANGAN Kepada Yu Kepala Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional V , Jawa Timur 2. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga Provinsi Jawa Timur 3. Kepala Balai Pelatihan Konstruksi Wilayah II Provinsi Jawa Timur 4. Kepala Bidang Pengendalian dan Sistem Pelaksanaan Pengujian dan Peralatan (PSP3), Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional V , Jawa Timur 5. Kepala Sub Direktorat Material dan Peralatan Konstruksi, Dit. Bina Kelembagaan dan Sumber Daya Jasa Konstruksi Kepala Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah I, Provinsi Jawa Timur i Jawa Timur 6. 7. Kepala Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah I, Pro. 8. Kepala Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Metropolitan I Surabaya , Provinsi Jawa Timur 9. Kepala Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Metropolitan II Surabaya , Provinsi Jawa Timur 10. Kepala Satker Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional (P2JN) Provinsi Jawa Timur 11, Kepala Satker Dinas 12. Kepala Seksi Standar dan Pedoman, Sub Direktorat Material dan Peralatan Konstruksi 13, Para PPK di Lingkungan Satker Pelaksanaan Jalan N 14, Para PPK di Lingkungan Satker Pelaksanaan Jalan Ni Jawa Timur ina Marga Provinsi Jawa Timur il Wilayab I, II Provinsi Jawa Timur ial Metropolitan I dan I Surabaya , Provit 15, Para PPK di Lingkungan Satker Dinas Bina Marga Provinsi Jawa Timur 16, Ketua Asosiasi Aspal Beton Indonesia (AABI) DPD Provinsi Jawa Timur 17, Para Kontraktor Anggota Asosiasi Aspal Beton Indonesia (AABI) Provinsi Jawa Timur TS. Ketua Perhimpunan Agen Tunggal Alat Berat Indonesia (PAABI) DPD Provinsi Jawa Timur 19. PT. Rutraindo Perkasa 20. Dr. Ani Tjitra Handayani, ST, MT 21. Ir. H. Zainal Holis, YE, MM 22. Andias Mintoharjo , ST 23. Nurul Azizah Uliantoro, ST 24, Jamilatul Mukaromah, $.IP, MT 25. PT. Guteg Harindo Lampiran I Surat Direktur Bina Kelembagaan dan Sumber Daya Jasa Konstruksi + 02.06 = kd 49 Nomor Tanggal 2 V dul 2016 JADWAL PELAKSANAAN Workshop Kinerja Peralatan Asphalt Mixing Plant (AMP) untuk Mendukung Jaringan Jalan di Provinsi Jawa Timur Kamis, 14 Juli 2016 _ Waktu Narasumber Moderator. 08.00-09.00 Panitia 09,00-10,00_| Pembukaan Direktur BK & SDJK Sesi 1 (Diskusi Pa 10.00-1200 | 1. Kesiapan Sumber Daya Material dan | 1. Direktur Bina Henry Kumiawan, ST, MT Peralatan Konstruksi dalam Mendukung | Kelembagaan dan Percepatan Pembangunan Inrastruktur Sumber Daya Jesa 2. Kineyja Peralatan Asphalt Mixing Plant | Konstruksi (AMP) untuk Mendukung Jaringan Jalan di | 2. Kepala Dinas Lingkungan Dinas Pekerjaan Umum Bina | —Pekerjaan Umum Bina Marga Jawa Timur Marga Provinsl Jawa 3. Kinerja Peralatan Asphalt Mixing Plant ‘Timur (AMP) untuk Mendukung Jaringan Jalan di | 3. Kepala Balai Besar Lingkungan Balai Besar Pelaksanaan Jalan | Pelaksanaan Jalan Nasional V Jawa Timur NesionalV Jawa Timur 412.00-1330 | ISHOMA 19301830 | 1 parameter Kelayakon AMP untug |) OF Ani Tita Henry Kumiawan, ST, MT ‘Mengukur Kinerja AMP dalam Mendukung | Yandayani, ST, MT Jaringan Jalan 2. Proses Pemeriksaan Kondisl AMP yang | 2: 4. Zainal Hols, YE, Layak Pakai dan Layak Produksi a 15.30-16.00 | Penutupan Direktur BK & SDJK Lampiran III Surat Direktur Bina Kelembagaan dan Sumber Daya Jasa Konstruksi ‘Nomor 2 Ul 02.06 Ka] FF Tanggal —: 1 Jub a0le LEMBAR KONFIRMASI PESERTA Workshop Kinerja Peralatan Asphalt Mixing Plant (AMP) untuk Mendukung Jaringan Jalan di Indonesia khususnya di Provinsi Jawa Timur DIREKTORAT BINA KELEMBAGAAN DAN SUMBER DAYA JASA KONSTRUKSI DIREKTORAT JENDERAL BINA KONSTRUKS| KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT SURABAYA , 14 JULI 2016 1 NAMA 2 NIP 3 JABATAN 4 INSTANSI 5 ALAMAT KANTOR 6 — TELP KANTOR 7 FAX 8 EMAIL 9 HP Lombar Konfirmas! ini harus dikrim kembali kepade: ‘Sub Direktorat Material dan Peralatan Konstruksi,Direktorat Bina Kelembagaan dan Sumber Daya Jaca Konstruksi Direktorat Jenderal Bina Konstruksi, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat No. Telp/Fax (021) 7395375, Email: mpk.djbk@gmail.com CP. Andias (Hp: 0811 889 5790), Jamila (0813 8310 4700). Lembar Konfirmasi paling lambat diterima oleh panitia pada Rabu,13 Juli 2016

You might also like