You are on page 1of 2

PANDUAN

PENYULUHAN
PUSKESMAS MAKALE
Pendahuluan.
Pendidikan kesehatan pada hakekatnya adalah suatu kegiatan atau usaha
untuk menyampaikan pesan kesehatan pada kelompok masyarakat. Dengan adanya
pendidikan

tersebut

dapat

berakibat

membawa

perubahan

perilaku

dari

sasaran.Pendidikan pasien atau keluarga membantu pasien untuk berpartisipasi


lebih baik dalam asuhan yang diberikan dan mendapat informasi dalam mengambil
keputusan tentang asuhan yang diterimanya. Pendidikan kepada pasien diberikan
ketika pasien berinteraksi dengan dokter atau perawatnya dan dengan petugas
kesehatan lainnya.
Pengertian Pendidikan pasien/keluarga adalah pengetahuan yang diperlukan
oleh pasien dan keluarga selama proses asuhan maupun pengetahuan yang
dibutuhkan setelah pasien dipulangkan dari puskesmas. Pendidikan pasien dapat
mencakup informasi sumber-sumber di komunitas untuk tambahan pelayanan dan
tindak lanjut pelayanan apabila diperlukan, serta bagaimana akses ke pelayanan
emergensi bila dibutuhkan.
Maksud dan tujuan.
Puskesmas

mendidik

pengetahuan

dan

keluarganya

sehingga

mereka

mendapat pengetahuan dan keterampilan untuk berpartisipasi dalam proses dan


pengambilan asuhan kepada pasien. Pendidikan berfokus pada pengetahuan dan
keterampilan spesifik yang dibutuhkan pasien dan keluarga dalam pengambilan
keputusan berpartisipasi dalam asuhan dan asuhan berkelanjutan pada pasien.
Tujuan Penyuluhan kepada pasien:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Menjelaskan
Menjelaskan
Menjelaskan
Menjelaskan
Menjelaskan
Menjelaskan
Menjelaskan

pengertian penyakit yang diderita oleh pasien


penyebab penyakit kepada pasien
tanda dan gejala penyakit yang diderita pasien.
cara penularan.
cara perawatan selama di Puskesmas dan di rumah.
kapan pasien harus dibawa ke Puskesmas
cara pencegahan penyakit kepada pasien.

Metode penyuluhan dapat berupa:

Metode pendidikan individual

Digunakan untuk membina perilaku baru atau seseorang yang telah mulai
tertarik kepada perubahan suatu perilaku atau inovasi. Dasar digunakan
pendekatan individual ini disebabkan karena setiap orang mempunyai
masalah atau alasan yang berbeda-beda sesuai dengan penerimaan atau
perilaku tersebut.
Bentuk dari pendekatan

ini

antara

lain:

interview,

bimbingan

penyuluhan.
Metode penyuluhan kelompok
Dalam memilih metode pendidikan kelompok, harus mengingat

atau

besarnya

kelompok sasaran serta tingkat pendidikan formal pada sasaran. Untuk

kelompok yang lebih besar, metodenya akan lain pada kelompok kecil.
Metode pendidika massa
Untuk mengkomunikasikan pesan pesan kesehatan yang ditujukan kepada
masyarakat yang sifatnya massa atau public maka cara yang paling tepat
adalah pendidikan massa.

ia Penyuluhan di Puskesmas Makale dapat berupa:


1. Ceramah.
2. Poster
3. Leaflet
Makale, 29 maret
2016
Mengetahui :

Drg.Benedicta M.W.S
NIP:
196603071993122001

You might also like