You are on page 1of 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah Mata Pelajaran Kelas/ Semester Alokasi Waktu Pertemuan Ke Topik pembelajaran Metode pembelajaran

: MA AL MAARIF Tanjungsari : Bahasa Inggris : XI/ I : 2x45 menit : VIII : Expressing Love and Sadness : Metode ceramah Metode diskusi Metode tanya jawab

Standar Kompetensi

: o Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari.

Kompetensi Dasar

o Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyatakan sikap

terhadap sesuatu, menyatakan perasaan cinta, dan menyatakan perasaan sedih. o Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan

berlanjut (sustained) yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan

sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan malu, menyatakan perasaan marah, dan menyatakan perasaan jengkel.

Indikator

1. Merespon tindak tutur yang bermakna tentang expressing love and sadness 2. Mengungkapkan expressing love and sadness

I.

Tujuan Pembelajaran Setelah selesai pembelajaran, peserta didik diharapkan mampu: 1. Memahami tentang expressing love and sadness 2. Mengungapkan expressing love and sadness 3. Menentukan dan membuat expressing love and sadness di dalam teks tertulis

II.

Materi Pembelajaran

Expressing love

In Formal Situation

In Informal Situation

I fall in love with you. I do love you. Let me love you

I have a crush on you Let me be with you I think I love you

Expressing sadness

In Formal Situation

In Informal Situation

..comes as my great sadness I must say I had hoped I am very sad about

I cant believe whats going on I cant hold my tears on it Oh, no (crying)

Practice the following dialogue in pair! And answer the questions! Adib: hi Virga. Are you ready for the discussion tomorrow? Virga: no I am not yet ready at all. There are some points still confusing me. Adib: what points do you find it difficult? Perhaps, I can do something for you. Virga: it is about the arguments I should propose. It is hard to find good arguments. Adib: well, I have some books which may meet your needs. I will bring them with me tomorrow. Virga: how nice of you. Thanks. Adib: no problem. And why dont you search some ideas in the internet? There is so much information you can download. Virga:thats also my problem I am not familiar with the internet and I do not understand to use internet. Adib: really? Lets go to the internet shop. Ill teach you how to use the internet Virga:you will? Why are you very nice to me? Adib : because I love you. Virga:really? Adib : do you mind ? Virga: not at all. I have been exciting those of words from you. Adib: really? I am very happy to hear you say so.

Virga: are we going to the internet? Adib: sure anywhere you like.

III.

Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal (10 menit ) Member salam dan memulai pelajaran dengan membaca basmallah. Guru mengabsen siswa Guru sedikit mereview kembali pelajaran yang suda disampaikan minggu lalu Guru memancing siswa dengan beberapa pertanyaan yang berkaitan dengan materi expressing love and sadness B. Kegiatan Inti (70 menit) Guru menyampaikan materi yang berkaitan dengan expressing love and sadness Guru menyuruh siswa ke depan untuk mengekspresikan expressing love and sadness Siswa mulai mengisi latihan yang terdapat dalam buku paket. Di setiap situasi setelah menjelaskan dan materi guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menayakan hal yang kurang atau tidak dimengerti. C. Kegiatan penutup (10 menit) Guru menanyakan berbagai kesulitan siswa selama proses belajar mengajar. Menyimpulkan pembelajaran. Mmberikan sedikit nasihat hidup kepada siswa. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam.

IV.

Sumber Pembelajaran Buku teks interlanguage Priyana , joko, riandi, Mumpuni anita prasetyo. U Siswa

V.

Penilaian

Keaktifan siswa selama mengikuti proses belajar mengajar. Ts tulis : Skor >80-99 >60-79 >50-69 >40-59 <40 Nilai A B C D E

Bandung, Guru Pamong, Guru Praktikan,

Euis S.pd NIP :

Eka Purnama NIM : 208203650

You might also like