You are on page 1of 8

GERAK HARMONIK PADA BANDUL

DOSEN PEMBIMBING Dra. Ninis Hadi Haryanti, MS

GERAK HARMONIK PADA BANDUL


KELOMPOK 3 OLEH:
1. 2. 3. 4. 5.

Ayu Azrinna Erlinda Hiktiasari Norhidayah Rizki Puji Rahayu Umi Umarah
SEMESTER IIB

JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES BANJARMASIN TAHUN 2011/2012

Tujuan

: Mengetahui banyaknya simpangan dan waktu yang diperlukan bandul untuk memperoleh 1 x ayunan sampai berhenti dengan panjang tali yang berbeda

Waktu dan tempat : 29 Maret 2011 / Arum No.82A

Kos

Dasar Teori

Bandul matematis adalah salah satu

matematis yang bergerak mengikuti gerak harmonik sederhana. Bandul matematis merupakan benda ideal yang terdiri dari sebuah titik massa yang digantungkan pada tali ringan yang tidak bermassa. Gerak harmonis sederhana yang dapat dijumpai dalam kehidupan sehari-hari adalah getaran benda pada pegas dangetaran benda pada ayunan sederhana.

Hipotesis

: i. Semakin panjang benang yang mengikat beban, maka semakin sedikit simpangan yang terjadi. ii. Semakin pendek benang yang mengikat beban, maka semakin banyak waktu yang diperlukan.

Alat dan Bahan: - Bandul

Benang Busur Penggaris stopwatch

Gunting Penampang Double Tape Alat Tulis

Langkah Percobaan

Ikat beban dengan menggunakan benang. Gantung bandul di penampang dengan panjang tali 30 cm. Ayunkan bandul dengan sudut 45o dengan tekanan yang konstan. Catat waktu yang diperlukan bandul untuk memperoleh satu kali ayunan sampai berhenti. Hitung banyaknya simpangan yang terjadi (yang dihitung oleh masing-masing anggota kelompok dalam 1x percobaan). Ulang langkah 1-5 dengan panjang benang 25 cm, 20 cm, 15 cm dan 10 cm. Hitung rata-rata simpangan yang telah di dapat selama 5 x percobaan dengan panjang benang yang berbeda.

Tabel Pengamatan :
Jumlah perhitungan anggota kelompok
Panjang (cm) Sudut (o) Waktu (s) Ayu Erlinda Dayah Rizki Umi RataRata

30 25 20 15 10

45 45 45 45 45

1:11 1:27 2:03 1:43 1:54

60 83 108 119 140

62 83 130 121 150

61 83 129 140 156

62 83 130 123 155

60 84 129 121 155

61 83,2 125,5 124,8 151,2

TERIMA KASIH

You might also like