You are on page 1of 1

Tema : PPh pasal 21

Fokus : evaluasi penghitungan, pemotongan, pelaporan pada pegawai tetap


Rencana judul : evaluasi penghitungan, pemotongan, dan kepatuhan pelaporan
pajak penghasilan PT X untuk pegawai tetap
Alasan memilih tema : untuk menganalisis seputar pph 21 atas pegawai tetap dan
mengevalusi pada kejadian nyata di lapangan seperti apa , apakah penghitungan
sudah benar sesuai undang-undang atau belum ,kepatuhan wajib pajak sudah
membuat bukti potong atau belum, dan sudah taat lapor spt masa, apakah
terlambat atau tidak, dan pengenaan sanksi jikat terlambat sesuai undang undang
pada suatu wajib pajak badan sebagai pihak yang melakukan pemotongan pph 21.
Peraturan :
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Peraturan
Peraturan
Peraturan
Peraturan
Peraturan
Peraturan

Menteri Keuangan Nomor 250/PMK.03/2008;


Menteri Keuangan Nomor 252/PMK.03/2008;
Menteri Keuangan Nomor 16/PMK.03/2010;
Menteri Keuangan Nomor 206/PMK.11/2012;
Menteri Keuangan Nomor 162/PMK.011/2012;
Direktur Jenderal Pajak Nomor PER-31/PJ/2012

You might also like