You are on page 1of 14

GLAUKOMA

APA ITU GLAUKOMA?


Glaukoma

adalah penyakit pada


mata dengan gejala penyempitan
lapang pandang
Glaukoma adalah penyebab
KEBUTAAN no.2 di dunia

APA SEBAB GLAUKOMA?


Kelainan
struktur
bola mata
Trauma
(terpukul,
terbentur,
dll)

Adanya
infeksi
pada bola
mata
TEKANAN
TINGGI
PADA
BOLA
MATA

APA SAJA GEJALA GLAUKOMA?

Mata
merah

Penglihata
n buram,
tampak
gambaran
pelangi di
sekitar
lampu

Sakit
kepala,
mual,
muntah

APA YANG HARUS SAYA LAKUKAN BILA


SAYA MENGALAMI GEJALA-GEJALA
SEPERTI TADI?

CEPAT KE DOKTER!!

DIBERIKAN OBAT PENURUN


TEKANAN BOLA MATA

APA YANG AKAN TERJADI BILA SAYA


MEMBIARKAN GEJALA- GEJALA TERSEBUT?

KESAKITAN DAN
KEBURAMAN
MENETAP
LENSA MATA
MENJADI KERUH
(KATARAK)

KEBUTAAN

PENCEGAHAN

Hindari trauma
pada mata

Obati bila
terdapat
infeksi mata

Bila sudah
terjadi CEPAT
ke dokter

Periksakan
mata secara
teratur

You might also like