You are on page 1of 1

Munculnya ar-Ruwaibidhah

Dari Abi Hurairah berkata, Rasulullah SAW bersabda: Akan datang pada manusia tahun-tahun yang penuh tipu daya. Para pendusta dianggap orang
yang jujur, sedangkan orang yang jujur malah didustakan. Para pengkhianat diberi kepercayaan dan sebaliknya orang yang amanah malah dianggap
khianat. Dan yang mendominasi pembicaraan (saat itu) adalah para Ruwaibidhah. Kemudian ditanyakan oleh para sahabat: Siapa Ruwaibidhah itu?
Rasul bersabda: Orang dungu yang diberi kepercayaan untuk mengurus orang banyak.
(HR. Ibn Majah, Kitab Al-Fitan Bab Syiddatiz Zaman, Juz. 12, Hal. 44, No hadits. 4026)

You might also like