You are on page 1of 5

TUGAS PRAKTIKUM

KIMIA DASAR
GOLONGAN DAN IDENTIFIKASI UNSUR

OLEH :
Nama : Dini Elsi Aminy
NIM : FICII2030

KIMIA MURNI
UNIVERSITAS JAMBI
2012

ALAT-ALAT KIMIA DAN FUNGSINYA

No.Alat
1.

Fungsi
Tempat
membuat
larutan.
Dalam
membuat
larutan
erlenmeyer
yang
selalu digunakan.

Erlenmeyer
2.

Untuk
destilasi
larutan. Pada bagian
atas terdapat karet
penutup
dengan
sebuah lubang sebagai
tempat termometer.

Labu destilasi
3.

Tempat untuk
menyimpan dan
membuat larutan.
Beaker glass memiliki
takaran namun jarang
bahkan tidak
diperbolehkan untuk
mengukur volume
suatu zat ciar.

Gelas Beaker
4.

Corong gelas

5.

Corong dibagi
menjadi dua jenis
yakni corong yang
menggunakan karet
atau plastik dan
corong yang
menggunakan gelas.
Corong digunakan
untuk memasukan
atau memindah
larutan dari satu
tempat ke tempat lain
dan digunakan pula
untuk proses
penyaringan setelah
diberi kertas saring
pada bagian atas.
Menyaring larutan
dengan bantuan
pompa vakum.

Pertanyaan Pra Praktek

1. Sebutkan unsur dan sifat-sifat unsur golongan IA dan IIA (minimal 5 sifat)
Jawaban.
Logam alkali adalah logam golongan IA yang terdiri dari Litium (Li), Natrium
(Na), Kalium (K), Rubidium (Rb), Sesium (Cs), dan Fransium (Fr)

Sifat- sifat Golongan IA


Semua

unsur berwujud padat pada suhu ruangan, kecuali Sesium (Cs)


berwujud cair pada suhu di atas 28
Unsur Li, Na, dan K sangat ringan. Logam Natrium termasuk logam lunak
sehingga dapat dipotong dengan pisau
konduktor
titik

panas yang baik

didih tinggi

permukaan
Sangat

berwarna abu-abu keperakan.

reaktif

Logam alkali tanah terdiri dari 6 unsur yang terdapat di golongan IIA. Yang termasuk ke
dalam golongan II A yaitu : Berilium (Be), Magnesium (Mg), Calcium (Ca), Stronsium
(Sr), Barium (Ba), dan Radium (Ra).

Unsur alkali tanah mempunyai sifat :


- Merupakan unsur-unsur logam reaktif oleh karena itu di alam tak terdapat
dalam keadaan bebas.
- Pada suhu biasa merupakan zat padat, berwarna putih mengkilap seperti
perak.
- Merupakan logam bivalen yang memiliki 2 elektron pada kulit terluarya, oleh
karena itu bilangan oksidasi unsur alkali dalam senyawa adalah + 2
- Unsur-unsur alkali tanah sangat reaktif.
- Senyawanya bersifat ionik dan tidak berwarna.
2. Sebutkan warna nyala pada unsur-unsur golongan alkali dan alkali tanah !
Jawaban :
Alkali :

Alkali tanah:
1. Kalsium (Ca) berwarna jingga merah
2. Stronsium (Sr) berwarna merah bata
3. Barium (Ba) berwarna hijau
3. Tuliskan reaksi unsur alkali dan alkali tanah
Alkali :
1. 2 Na(s) + O2(g) > Na2O2(s)
2. K(s) + O2(g) > KO2(s)
Alkali tanah :
1.
2.

3 Mg(s) + N2(g) > Mg3N2(s)


Ca(s) + Cl2(g) CaCl2(s)

You might also like