You are on page 1of 5

JAHE

(Zingiber officinale Rosc) Khasiat : Menghangatkan badan, mengobati sakit pinggang, asma, muntah dan nyeri otot.

KENCUR
(Kaempferia galanga. L) Khasiat : Mengobati sakit kepala, obat batuk, melancarkan keringat dan mengeluarkan dahak

KUNYIT
(Curcuma domestica Val) Khasiat : Mengobati diare, masuk angin, hepatitis dan kejang-kejang.

LENGKUAS
(Languas galanga L. Stunat) Khasiat : Mengobati panu, antifungi dan anti bakteri.

TEMULAWAK
(Curcuma aeroginosa Roxb) Khasiat : Obat anti cacing, mencegah kelesuan dan memperlancar peredaran darah

PEPAYA
(Carica papaya L.) Khasiat : Obat cacing, mengobati demam dan disentri

CABAI MERAH
(Capsicum annum L.) Khasiat : Obat gosok untuk rematik dan masuk angin

JERUK NIPIS
(Citrus aurantifolia) Khasiat : sebagai antiseptik

SIRIH
(Chavica betle L.) Khasiat : Mengobati batuk, obat kumur dan antiseptik

SELEDRI
(Zingiber officinale Rosc) Khasiat : Mengobati tekanan darah tinggi

SERAI
(Cymbopogon flexuosus) Khasiat : Mengobati polip

LIDAH BUAYA
(Aloe vera) Khasiat : Penyubur rambut, mengobati sembelit

SOSOR BEBEK
(Kalanchoe pinnata) Khasiat : Penurun panas, diare

ROSELA
(Hibiscus sabdariffa) Khasiat : Mencegah batuk dan menghilangkan efek mabuk

KEMANGI
(O. basilicum var anisatum benth) Khasiat : Menghilangkan bau badan

You might also like