You are on page 1of 2

Klasifikasi Kerajaan : Plantae

Subkingdom : Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh) Super Divisi : Spermatophyta (Menghasilkan biji) Divisi Kelas Sub Kelas Ordo Famili Genus Spesies : Magnoliophyta : Liliopsida : Commelinidae : Poales : Poaceae : Imperata : Imperata cylindrica (L.) Beauv.

Morfologi tanaman Akar Batang : rimpang, menjalar, berbuku-buku, keras dan liat, berwarna putih : bentuk silindris, rimpang dan merayap di bawah tanah, batang pendek diameter 2 - 3 mm, beruas-ruas, tegak membentuk satu perbungaan, padat, pada bukunya berambut jarang, , menjulang naik ke atas tanah dan berbunga, sebagian kerapkali (merah) keunguan, kerapkali dengan karangan rambut di bawah buku : Daun tunggal, bagian pangkalnya saling menutup, tegak, kasar, berambut jarang, warna hijau, bentuk pita (ligulatus), panjang 12 - 80 cm, lebar 2 - 5 cm, helaian daun tipis tegar, ujung meruncing (acuminatus), tepi rata, pertulangan sejajar (parallel), permukaan atas halus, permukaan bawah kasap (scaber) : majemuk, bentuk bulir (spica), agak menguncup , bertangkai panjang, setiap bulir berekor puluhan helai rambut putih sepanjang 8 - 14 mm, mudah diterbangkan angin, panjang 6-28 cm, setiap cabang memiliki 2 bulir, cabang 2,5 5 cm, tangkai bunga 1-3 mm, , gluma 1; ujung bersilia, 3-6 urat, Lemma 1 (sekam); bulat telur melebar, silia pendek 1,5-2,5 mm. Lemma 2 (sekam); memanjang, runcing 0,5-2,5 mm. Palea (sekam); 0,75-2 mm. Benang sari: kepala sari 2,5-3,5 mm, putih kekuningan atau ungu. Putik: kepala putik berbentuk bulu ayam

Daun

Bunga

Buah Biji

: Buah bentuk biji jorong, panjang +/- 1 mm, berwarna cokelat tua : berbentuk jorong, panjang 1 mm lebih

You might also like