You are on page 1of 2

AMELOBLASTIK FIBROMA Gambaran Klinis : Bersifat jina Dapat menetap / menyebar Tumbuh lambat Asimtomatik dan tanpa rasa

rasa sakit

Gambaran RO : Ameloblastik fibroma memiliki 2 macam bentuk lesi, yaitu lesi unilokular dan lesi multilokular. Gambar di bawah menunjukkan gambaran lesi unilokular pada ameloblastik fibroma. Lesi tampak pada permukaan oklusal dari sebuah gigi yang tidak erupsi, dan terlihat seperti bentukan topi. Lesi terlihat radiolusen dengan batas luar radiopak yang halus.

Gambar di bawah menunjukkan gambaran lesi multilokular pada ameloblastik fibroma. Lesi berada pada body dan ramus mandibular bagian kanan.

Sumber : White, Stuart C.2000.Oral Radiography.Canada : Mosby. Sudiono, Janti dkk. 2003. Ilmu Patologi.Jakarta : EGC.

You might also like