You are on page 1of 9

LEMBAR KERJA SISWA

01

Karakteristik Gerak Melalui analisis Vektor.

Kegiatan Kompetensi Siswa


Kerjakanlah Secara Berkelompaok !
1. Sebuah titik bergerak dari titik A(3,4,3) ke titik B (5,6,8) Hitunglah besar
vector perpindahan dari A ke B !
Jawab

2. Sebuah benda bergerak lurus sepanjang X memiliki persamaan


x = (7t2+6t+6) m, Tentukan
a. Persamaan Kecepatannya
b. Kecepatan benda pada saat t = 3 sekon an t = 5 sekon.
Jawab : .

.
3. Sebuah benda bermassa 2 Kg diletakkan diatas lantai yang licin diberi gaya
F = (30t2 + 6t) N Jika mula-mula diam , maka hitunglah energy kinetik pada
saat t = 2 sekon.
Jawab ..

4. Sebuah benda memiliki percepatan a = 2i + 3j. Jika kecepatan awal benda


Vo = 4i + 3j , maka tentukan kecepatan benda pada saat t = 2 sekon !
Jawab : .

..

Kegiatan Kompetensi Siswa

Abdul Haseng

Fisika XI Semester I

LEMBAR KERJA SISWA

02
Analisis Gerak Parabola
Kegiatan Kompetensi Siswa
1.

Peluruh ditembakkan dari tanah mendatar dengan


kecepatan awal 100 m/s dengan sudut elevasi
(cos

) Jika g = 10 m/s, maka hitunglah :

a.
b.

2.

Posisi sudut setelah 2 sekon dari penembakan


Kecepatan peluru saat 2 sekon dari
penembakan.
Jawab :

Sebuah peluruh ditembakkan dengan dengan


kecepatan 98 m/s, pada sudut elevasi 30o. Tentukan
besar kecepatan bola setelah 2 sekon !
Jawab :

...

Kegiatan Kompetensi Siswa

Abdul Haseng

Fisika XI Semester I

3.

4.

5.

Seorang anak melempar batu dengan kecepatan 10


m/s pada arah yang membentuk sudut 37o terhadap
tanah (Sin 370 = 0,6) jika g = 10 m/s2, maka tentukan
a. Kecepatan benda setelah 0,5 sekon
b. Kedudukan benda setelah 0,5 sekon
Jawab :

Sebuah peluruh ditembakkan dengan ecepatan awal


100 m/s, dan membentuk sudut 60o terhadap
horizontal, tentukan posisi peluru saat t = 4 sekon!
Jawab :

Peluruh ditembakkan dengan kecepatan awal 100


m/s dan sudut elevasi 30o. jika g = 10 m/s2, maka
tentukan tinggi maksimum yang dicapai peluru !
Jawab :

..

Kegiatan Kompetensi Siswa

Abdul Haseng

Fisika XI Semester I

LEMBAR KERJA SISWA

03
Gerak Rotasi
Kegiatan Kompetensi Siswa
1. Sebuah jaringan hitanm yang memiliki garis tengah 40 Cm berputar
menempuh sudut 2 rad.Tentukanlah jarak yang telah ditempuh oleh
sebuah titik yang terletak pada tepi pringan hitam
Jawab :

.
2. Sebuah benda bergerak melingkar dengan jari-jari lintasan 0,25 m,. Jika
pada suatu saat kelajuan linier benda 2 m/s dan percepatan sudut 4
rad/s2, maka hitunglah :
a. Percpatan sentripetal benda
b. Percepatan tangensial benda
Jawab :

3. Sebuah tongkat berotasi dengan salah satu ujungnya sebagai sumbu


putar . Posisi tongkat tersebut
5t2 + 2 t + 10) rad, dengan t dalam

sekon, Hitunglah kecepatan dan percepatan sudut dari tongkat


tersebut saat t = 2 sekon .
Jawab : ..

.
4. Sebuah partikel bergerak melingkar dengan jari-jari 80 Cm.Apabila
selama bergerak kecepatan sudutnya 4 rad/s dan percepatan sudutnya
8 rad/s2, maka hitunglah percepatan partkel !
Jawab : ..
....................................

Kegiatan Kompetensi Siswa

Abdul Haseng

Fisika XI Semester I

LEMBAR KERJA SISWA

04
Grafitasi
Kegiatan Kompetensi Siswa :
1. Hitunglah bsarnya gaya tarik-menarik antara dua benda masingmasing bermassa 3 Kg dan 4 Kg , jika jarak keduanya 1 m !
Jawab :
...

2. Dua buah benda yang massanya masing-masing 25 Kg dan 64 Kg serta


berjarak 13 Cm. Tentukan letak benda bermassa 1 Kg yang gaya
grafitasinya nol.
Jawab :
..
..
3. Dua benda bermassa 4 Kg dan 9 Kg terpisah sejauh 3 Cm .Hitunglah
gaya grafitasi antara dua benda !
Jawab :
.
.
4. Sebuah tempat dipermukaan bumi mempunyai kuat medan grafitasi
9,9 N/Kg.Tentukan kuat medan grafitasi disuatu tempat sejauh 2R
dipermukaan bumi !
Jawab : .

5. Bumi dianggap berbentuk bola padat dengan jari-jari rata-rata 6.370


Km,jika g = 9,8 m/s2 , maka hitunglah massa bumi !
Jawab : .

Kegiatan Kompetensi Siswa

Abdul Haseng

Fisika XI Semester I

LEMBAR KERJA SISWA

05
Elastisitas Dan Gerak Getaran
Kegiatan Kompetensi Siswa
1. Sebuah keluarga yang terdiri atas empat orang yang massanya 200 Kg
masuk kedalam mobil sehingga pegas mobil tertekan kebawah sejauh
3 Cm.
a. Dengan menganggap bahwa pegas tunggal , berapakah tetapan
pegas mobil ?
b. Berapakah pegas mobil tersebut akan tertekan, jika mobil tersebut
membawa beban dengan massa 300 Kg.
Jawab :
...

2. Baja yang panjangnya 25 Cm, mempunyai konstanta 1,2 x 10 5 N/m


dengan luas penampang 25 . 10-3 m2 s
saLah satu jung baja diam sedang jung lainnya ditarik dengan gaya 60N ,
tentukan pertambahan panjang baja !
Jawab :
.
.
3. Sebuah pegas meregang 4 Cm ketika ditarik oleh gaya 12 N. Tentukan :
a. Pertambahan panjang ketika ditarik oleh gaya 12 N
b. Gaya tarik yang perlu dikerjakan untuk meregangkan pegas
sepanjang 3 Cm.
Jawab : .

.
4. Sebuah pegas dengan konstanta k = 200 N/m yang digantung
vertical,diberi beban dengan massa 400 gram lalu ditarik sejauh 20 Cm
ke bawah kemudian dilepaskan. Hitunglah besar percepatan awal benda
Jawab :
..
Kegiatan Kompetensi Siswa

Abdul Haseng

Fisika XI Semester I

LEMBAR KERJA SISWA

06

Usaha dan Energi


Kegiatan Kompetensi Siswa .

F(N)

1. Dari Grafik F-G Hitunglah


Usaha Yang dilakukan oleh

Gaya ( F) untuk
memindahkan benda yang

40

massanya 20 Kg sejauh 12 m .
20
Jawab :

A
10
20 B s(m)

..
2. Sebah benda bermassa 5 Kg ditarik dengan gaya tetap 60 N.Tentukan besarnya
Usaha jika benda berpindah sejauh 20 m, untuk :
a. Gaya mendatar
b. Gaya membentuk sudut 30o terhadap horizontal.
Jawab : ..
.
.
3. Sebuah yang massanya 4 Kg, mula-mula diam .Karena dikenai gaya selama 2
detik benda tersebut dapat berpindah sejauh 20 m, Hitunglah energy kinetic
benda pada saat t = 2 detik !
Jawab :
...

Kegiatan Kompetensi Siswa

Abdul Haseng

Fisika XI Semester I

LEMBAR KERJA SISWA


7

07

Kegiatan Kompetensi Siswa

Momentum, Impuls dan Tumbuka


1. Sebuah benda yang massanya 300 gram mula-mula bergerak dengan
kecepatan 4 m/s.Kemudian benda tersebut dipukul dengan gaya F
searah dengan gerakannya ,hingga kecepatannya berubah menjadi
8 m/s. Hitunglah perubahan momentum !
Jawab : ..
..
..
2. Sebuah bola biliar disodok tongkat dengan gaya 50 N dalam waktu 0,01
sekon.Jika massa bola 200 gram.,maka hitunglah kecepatan bola setelah
disodok. !
Jawab : ..
.
.
3. Penilaian Praktik
Tujuan : Mempelajari Hukum Kekekalan Momentum
Alat dan Bahan :
1. Mistar
2. Troli/Kreta dinamik berpegas

Kegiatan Kompetensi Siswa

Abdul Haseng

Fisika XI Semester I

Cara Kerja :

1. Susunlah dua kereta dinamik berpegas seperti gambar !


2. Pukullah pelatuk pada kereta kir, sehinga timbul bunyi seperti ledakan
dan keduanya meluncur berlawaan arah.
3. Catatlah waktu yang ditempuh kereta I menuju B dan kereta II menuju C
!
4. Catatlah kecepatan kereta I dan kecepatan kereta II
5. Hitunglah Jumlah momentum kedua kereta setelah dipukul
Jawab : ..
6. Hitunglah umlah momentum kedua kereta setelah dipukul
Jawab :
7. Berdasarkan hasil perhitungan pada langkah 5 dan 6 , apa kesimpulan
Anda ?
Jawab :

Kegiatan Kompetensi Siswa

Abdul Haseng

Fisika XI Semester I

You might also like